Simak Tahapan Registrasi SNPDB 2024 untuk Masuk MAN Unggulan

Kamis, 11 Januari 2024 07:07 WIB

Madrasah Aliyah Negeri Insan Cendekia Serpong, Tangerang Selatan, Banten. (ANTARA/HO-Kemenag)

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Agama menggelar Seleksi Nasional Peserta Didik Baru atau SNPDB khusus untuk Madrasah Aliyah Negeri atau MAN Insan Cendekia (IC), MAN Program Keagamaan (PK) dan MA Kejuruan Negeri (MAKN). SNPDB merupakan pintu untuk menjaring calon peserta didik yang potensial dari sisi akademik, kepribadian, dan kesehatan untuk masuk MAN Unggulan. Adapun jalur penerimaannya melalui jalur prestasi dan jalur tes.

Mekanisme pendaftaran

Berdasarkan panduan SNPDB 2024, seluruh pendaftar yang mengikuti jalur tes dan jalur prestasi melakukan pendaftaran dengan
mekanisme sebagai berikut:

1. Pendaftaran daring melalui snpdb-madrasah.kemenag.go.id
2. Verifikasi kelengkapan administrasi pendaftaran dilakukan secara daring
3. Wajib mencetak kartu tes bagi pendaftar yang dinyatakan lengkap berkasnya
4. Pelaksanaan tes dilaksanakan melalui Computer Based Test
5. Pengumuman kelulusan dapat diakses melalui snpdb-madrasah.kemenag.go.id

Tahapan pendaftaran MAN IC

Berikut tahapan pendaftaran MAN IC:

1. Membuat akun pendaftaran SNPDB MAN-IC menggunakan akun email dan Nomor Induk Kependudukan (NIK)
2. Menginput data dan mengunggah dokumen surat rekomendasi dari kepala madrasah/sekolah asal
3. Khusus pendaftar jalur prestasi, menginput data tambahan berupa sertifikat/piagam prestasi dan data dua pilihan madrasah yang dituju
4. Memilih MAN IC paling banyak dua pilihan
5. Mengunggah berkas persyaratan
6. Mencetak kartu pendaftaran sebagai bukti telah terdaftar dalam SNPDB-MANIC
7. Memilih lokasi tes di tempat yang sudah ditentukan oleh panitia penyelenggara tes.

Tahapan pendaftaran MAN PK

Advertising
Advertising

1. Membuat akun pendaftaran menggunakan akun email dan NIK
2. Memilih jalur seleksi
3. Menginput data dan mengunggah dokumen surat rekomendasi dari kepala madrasah/sekolah asal
4. Khusus pendaftar jalur prestasi, meinput data tambahan berupa sertifikat/piagam prestasi
5. Pendaftar hanya dapat memilih satu MAN
6. Mengikuti wawancara di MA sesuai jadwal yang telah ditentukan
7. Mengunggah berkas persyaratan
8. Mencetak kartu pendaftaran sebagai bukti telah terdaftar
9. Memilih lokasi tes di tempat yang sudah ditentukan oleh panitia.

Tahapan pendaftaran MAKN

1. Membuat akun pendaftaran
menggunakan akun email dan NIK
2. Menginput data dan mengunggah dokumen surat rekomendasi dari kepala madrasah/sekolah asal
3. Memilih salah satu MAN Kejuruan
4. Mengunggah berkas persyaratan
5. Mencetak kartu pendaftaran sebagai bukti telah terdaftar
6. Memilih lokasi tes di tempat yang sudah ditentukan oleh panitia penyelenggara tes.

Pendaftaran untuk masuk MAN Unggulan ini dibuka pada 8 Januari hingga 17 Februari 2024.

Pilihan Editor: Pendaftaran Madrasah Unggulan MAN IC Dibuka 8 Januari, Ini Pesan Kemenag

Berita terkait

Cerita Mbah Harjo, Jemaah Haji Tertua Indonesia Saat Pertama Kali Tiba di Madinah

1 hari lalu

Cerita Mbah Harjo, Jemaah Haji Tertua Indonesia Saat Pertama Kali Tiba di Madinah

Kemenag melaporkan sebanyak 49.850 calon jemaah haji Indonesia telah berada di Madinah, Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Kemenag: Ibadah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Dideportasi hingga Denda Setara Rp 42,5 Juta

2 hari lalu

Kemenag: Ibadah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Dideportasi hingga Denda Setara Rp 42,5 Juta

Jemaah tanpa visa haji resmi bisa dikenakan sanksi deportasi dan dilarang memasuki Arab Saudi sesuai jangka waktu yang diatur UU

Baca Selengkapnya

Universitas Al Azhar Mesir Buka Pendaftaran Beasiswa 2024, Cek Syarat dan Jadwal Tes Kompetensinya

3 hari lalu

Universitas Al Azhar Mesir Buka Pendaftaran Beasiswa 2024, Cek Syarat dan Jadwal Tes Kompetensinya

Kemenag buka pendaftaran uji kompetensi masuk Universitas Al Azhar Mesir pada 14-24 Mei 2024, cek syaratnya.

Baca Selengkapnya

Mesin Pesawat Angkut Jemaah Haji Rusak Terbakar, Kemenag Beri Teguran Keras ke Garuda

4 hari lalu

Mesin Pesawat Angkut Jemaah Haji Rusak Terbakar, Kemenag Beri Teguran Keras ke Garuda

Kemenag menyampaikan teguran keras kepada Garuda Indonesia atas insiden kerusakan pesawat yang mengangkut ratusan jemaah haji kloter lima.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mengecek Estimasi Keberangkatan Haji

5 hari lalu

Begini Cara Mengecek Estimasi Keberangkatan Haji

Bagi yang ingin mengecek porsi atau keberangkatan haji bisa dilakukan dengan beberapa cara berikut.

Baca Selengkapnya

Kemenag Buka Seleksi Penerimaan Beasiswa Pemerintah Maroko 2024

5 hari lalu

Kemenag Buka Seleksi Penerimaan Beasiswa Pemerintah Maroko 2024

Tahun ini, jumlah kuota beasiswa yang diberikan sebanyak 50 orang melalui Kemenag.

Baca Selengkapnya

Kemenag: 23 Kloter Jemaah Haji Akan Diterbangkan ke Madinah Hari Ini

7 hari lalu

Kemenag: 23 Kloter Jemaah Haji Akan Diterbangkan ke Madinah Hari Ini

Berdasarkan laporan PPIH Arab Saudi, jemaah haji yang sudah tiba di tanah suci berjumlah 4.500 orang yang terbagi dalam 11 kloter.

Baca Selengkapnya

Pesan Menag Yaqut ke Jemaah Haji: Jangan Selipkan Niat-niat Lain Selain Ibadah

8 hari lalu

Pesan Menag Yaqut ke Jemaah Haji: Jangan Selipkan Niat-niat Lain Selain Ibadah

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas melepas keberangkatan 388 jemaah haji kloter pertama di Bandara Soekarno-Hatta pada Ahad, 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

388 Jemaah Haji Kloter Pertama Berangkat ke Tanah Suci, Ini Pesan Menag Yaqut

9 hari lalu

388 Jemaah Haji Kloter Pertama Berangkat ke Tanah Suci, Ini Pesan Menag Yaqut

Menag melepas keberangkatan Kloter pertama jemaah haji.

Baca Selengkapnya

Kemenag Sebut Petugas Haji Siap Sambut Kedatangan Jemaah Besok

9 hari lalu

Kemenag Sebut Petugas Haji Siap Sambut Kedatangan Jemaah Besok

Jemaah haji Indonesia akan mulai mendarat di Bandara Pengeran Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMMA) Madinah pada 12 Mei 2024

Baca Selengkapnya