Dimulai dari Oppo Find X7, Begini Beda Teknologi 5,5G dari 5G

Jumat, 12 April 2024 12:44 WIB

Oppo Find X7. Gsmarena

TEMPO.CO, Jakarta - Oppo Find X7 menjadi smartphone pertama yang didukung oleh teknologi jaringan seluler generasi 5,5G atau yang dikenal sebagai 5G-Advanced. Keunggulannya diklaim mampu meningkatkan kecepatan internet hingga 10 kali lipat dibanding jaringan 5G biasa.

Dikutip dari GIZMOCHINA, jaringan seluler 5,5G pertama kali diluncurkan secara resmi 28 Maret 2024 oleh Mobile China. Pete Lau, Chief Product Officer di Oppo, kemudian mengunggah sebuah foto Oppo Find X7 Ultra dengan tulisan “5GA” di status batang sinyal internetnya.

Oppo Find X7 menjadi ponsel pertama yang mendukung 5,5G. Meski, perangkat ponsel yang kompatibel dengan teknologi jaringan internet yang baru itu diyakini bakal segera berlipat. Khusus untuk pengguna Oppo Find X7 bisa mendapatkannya melalui pembaruan perangkat lunak versi CN01.

Teknologi jaringan internet 5,5G merupakan versi lanjutan dari 5G biasa yang kini telah dipakai di banyak smartphone. Kecepatan unduh di versi terbaru ini mampu untuk mendownload 10 GB per detik, berkat latensinya yang sangat rendah dalam kisaran milidetik saja. Lalu, konektivitasnya yang masif hingga 100 miliar perangkat IoT mampu mengintegrasikan teknologi dirgantara terbaru untuk jaringan seluler.

Kendati demikian, kemampuan ini belum bisa didapatkan oleh pengguna Oppo Find X7 di Indonesia. Kondisi itu dipicu oleh tidak tersedianya pengantar jaringan 5,5G dan membuat smartphone ini masih mentok di layanan 5G saja, itupun tidak semua daerah di Indonesia yang bisa mendapatkannya.

Advertising
Advertising

Terlebih saat ini 5,5G juga masih dalam tahap awal peluncuran dan baru berkembang di 100 kota besar di Cina. Namun upaya untuk membawa layanan jaringan seluler terbaru ini ke banyak negara dinilai masih bisa dilakukan jika terjalin kolaborasi dan penelitian bersama untuk menerapkannya.

Pilihan Editor: Prediksi Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Hujan Merata Siang dan Dinihari

Berita terkait

Seri Ponsel Honor 200 akan Rilis pada 27 Mei di Cina, Pemesanan Sudah Mulai Dibuka

22 jam lalu

Seri Ponsel Honor 200 akan Rilis pada 27 Mei di Cina, Pemesanan Sudah Mulai Dibuka

Pre-order via telepon bahkan kini telah dibuka di situs web Honor yang mengungkapkan desain dan pilihan warnanya.

Baca Selengkapnya

Lai Ching-te Dilantik sebagai Presiden Taiwan

1 hari lalu

Lai Ching-te Dilantik sebagai Presiden Taiwan

Presiden "William" Lai Ching-te dan Wakil Presiden Hsiao Bi-khim dilantik sebagai pasangan pemimpin baru Taiwan.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil Thailand Open 2024: Tuan Rumah Juara Umum dengan 2 Gelar, Wakil Indonesia Jadi Runner-up

1 hari lalu

Rekap Hasil Thailand Open 2024: Tuan Rumah Juara Umum dengan 2 Gelar, Wakil Indonesia Jadi Runner-up

Tuan rumah jadi juara umum dengan dua gelar di Thailand Open 2024, tiga gelar lainnya diraih Cina, India, dan Malaysia.

Baca Selengkapnya

Ajudan Klaim Pembicaraan Vladimir Putin dan Xi Jinping Sangat Sukses

2 hari lalu

Ajudan Klaim Pembicaraan Vladimir Putin dan Xi Jinping Sangat Sukses

Seorang ajudan dari Pemerintah Rusia mengklaim Vladimir Putin dan Xi Jinping bertemu dalam "suasana hati yang sedang baik" di Beijing.

Baca Selengkapnya

Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

4 hari lalu

Xi Jinping dan Putin Makin Mesra, Janjikan Hubungan Lebih Erat

Putin mengunjungi Cina dan bertemu Xi Jinping setelah dilantik kembali sebagai Presiden Rusia.

Baca Selengkapnya

Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

5 hari lalu

Putin Tiba di Cina atas Undangan Xi Jinping, Pertama Sejak Terpilih Kembali

Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di ibu kota Cina, Beijing, untuk memulai kunjungan resmi selama dua hari atas undangan Xi Jinping

Baca Selengkapnya

Cina kepada Pemimpin terpilih Taiwan: Pilih Damai atau Perang

5 hari lalu

Cina kepada Pemimpin terpilih Taiwan: Pilih Damai atau Perang

Cina menganggap Taiwan sebagai provinsi yang memisahkan diri, namun Taiwan bersikeras pihaknya sudah memiliki pemerintahan independen sejak 1949.

Baca Selengkapnya

Kalah dari Cina, Biden Naikkan Tarif Impor Termasuk Mobil Listrik

5 hari lalu

Kalah dari Cina, Biden Naikkan Tarif Impor Termasuk Mobil Listrik

Biden memutuskan menaikkan tarif impor produk Cina termasuk mobil listrik dan baterainya.

Baca Selengkapnya

5 Proyek Besar Cina di Era Presiden Jokowi

6 hari lalu

5 Proyek Besar Cina di Era Presiden Jokowi

Hubungan ekonomi Cina-Indonesia disebut mencapai masa keemasan di era Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya

AS Batasi Izin Ekspor Teknologi untuk Cina, Qualcomm dan Intel Tak Bisa Pasok Chip ke Huawei

6 hari lalu

AS Batasi Izin Ekspor Teknologi untuk Cina, Qualcomm dan Intel Tak Bisa Pasok Chip ke Huawei

AS membatasi izin ekspor teknologi untuk Cina. Qualcomm dan Intel tak lagi bisa memasok produknya ke perusahaan seperti Huawei.

Baca Selengkapnya