Prediksi Cuaca BMKG Hari Ini: Mayoritas Area di Jabodetabek Hujan, Jakarta Masih Berawan

Reporter

Senin, 24 Juni 2024 08:09 WIB

Ilustrasi Cuaca DKI Jakarta yang berawan. Tempo/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca Jakarta cenderung berawan sepanjang hari ini, Senin, 24 Juni 2024. Namun, tetap ada potensi hujan di beberapa kota penyangga jabodetabek.

Merujuk prakiraan cuaca di laman resmi BMKG, cuaca di Jakarta Barat dan Jakarta Selatan diprediksi berawan pada siang nanti. Adapun wilayah Jakarta lainnya cerah berawan.

Dengan suhu berkisar 24-32 derajat Celcius dan kelembapan udara 60-85 persen, seluruh area DKI akan berawan. Cuaca itu awet hingga esok dinihari, kecuali di area Kepulauan Seribu yang berpotensi diguyur hujan berintensitas ringan.

Berbeda dengan Jakarta yang kering hingga siang nanti, Kota Bekasi di Jawa Barat kemungkinan dibasahi hujan ringan, sama seperti Cikarang. Dengan suhu berkisar 22-32 derajat Celcius, area Kota Bogor juga diprediksi hujan pada Senin siang. Namun, semua area Jabodetabek diprakirakan berawan sejak malam hingga dinihari nanti.

Dilansir dari Antara, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta sebelumnya sempat berkoordinasi dengan BMKG dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) untuk menerapkan rekayasa cuaca di Jakarta.

Advertising
Advertising

“Seiring dengan kondisi udara Jakarta yang sedang memburuk beberapa waktu terakhir," ucap Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Isnawa Adji.

Teknologi modifikasi cuaca (TMC) pernah beberapa kali dipraktikkan di langit Jakarta. Tim gabungan, termasuk BMKG, sempat menyemai garam di awan untuk mengatasi cuaca ekstrem dan polusi udara pada akhir 2022.

Pilihan Editor: Perbedaan Empat Jalur PPDB 2024, soal Jarak Sekolah Hingga Perlindungan Penyandang Disabiltas

Berita terkait

Hujan Musim Kemarau Bakal Guyur Hampir Seluruh Wilayah Jawa Barat dalam Sepekan

4 jam lalu

Hujan Musim Kemarau Bakal Guyur Hampir Seluruh Wilayah Jawa Barat dalam Sepekan

Hujan lebat yang bisa disertai petir dan angin kencang berpotensi mengguyur hampir seluruh wilayah Jawa Barat pada kurun 1-7 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

BMKG Peringatkan Gelombang Tinggi hingga Empat Meter di Selatan Jawa dan Barat Lampung

6 jam lalu

BMKG Peringatkan Gelombang Tinggi hingga Empat Meter di Selatan Jawa dan Barat Lampung

Badan Meteorologi Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca berupa gelombang tinggi yang berpotensi terjadi 1 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Internet Starlink dan Router-nya, Ransomware dan Back-up Data

17 jam lalu

Top 3 Tekno: Internet Starlink dan Router-nya, Ransomware dan Back-up Data

Top 3 Tekno Berita Terkini pada Minggu pagi ini, 30 Juni 2024, dipuncaki artikel tentang router tambahan untuk internet Starlink.

Baca Selengkapnya

Sirkulasi Siklonik, Konvergensi, dan Prediksi Hujan Lebat BMKG Hari Ini

18 jam lalu

Sirkulasi Siklonik, Konvergensi, dan Prediksi Hujan Lebat BMKG Hari Ini

BMKG memantau ada sirkulasi siklonik di perairan sebelah utara Maluku Utara yang mungkin mempengaruhi cuaca di wilayah Indonesia, Minggu 30 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Cuaca Jabodetabek Hari Ini dan Potensi Hujannya, Begini Prediksi BMKG

19 jam lalu

Cuaca Jabodetabek Hari Ini dan Potensi Hujannya, Begini Prediksi BMKG

Prediksi cuaca BMKG mengatakan sisi barat dan barat daya Jakarta lebih redup dibanding wilayah lainnya pagi ini.

Baca Selengkapnya

BMKG: Waspadai Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Samudera Hindia Selatan Jawa-NTB

1 hari lalu

BMKG: Waspadai Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Samudera Hindia Selatan Jawa-NTB

BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi di beberapa wilayah perairan Indonesia pada 29 - 30 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

PDNS Pakai Windows Defender, Warning BMKG soal Suhu, Pesan Sementara WhatsApp dalam Top 3 Tekno

1 hari lalu

PDNS Pakai Windows Defender, Warning BMKG soal Suhu, Pesan Sementara WhatsApp dalam Top 3 Tekno

Pertanyaan para pakar siber mengenai kualitas perlindungan PDNS mengisi Top 3 Tekno Tempo, Sabtu, 29 Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Tanggul Jebol, BNPB Sebut Kabupaten Bone Bolango di Gorontalo Masih Kritis Banjir

1 hari lalu

Tanggul Jebol, BNPB Sebut Kabupaten Bone Bolango di Gorontalo Masih Kritis Banjir

Kabupaten Bone Bolango di Gorontalo masih dalam situasi kritis banjir akibat meluapnya sungai Bone pada 19 Juni lalu.

Baca Selengkapnya

Cegah Karhutla, BMKG Semai 13 Ton Garam di Langit Kalimantan Barat

1 hari lalu

Cegah Karhutla, BMKG Semai 13 Ton Garam di Langit Kalimantan Barat

BMKG menggelar Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) di Kalimantan Barat hingga 5 Juli 2024. Upaya membuat gambut tetap basah.

Baca Selengkapnya

BMKG Prediksi Jabodetabek Hujan Siang Nanti, Potensi Petir di Bogor dan Depok

1 hari lalu

BMKG Prediksi Jabodetabek Hujan Siang Nanti, Potensi Petir di Bogor dan Depok

BMKG memprakirakan hampir seluruh area Jabodetabek akan diguyur hujan pada Sabtu siang, 29 Juni 2024.

Baca Selengkapnya