Aha Gantikan Wimode

Reporter

Editor

Rabu, 14 Juli 2010 13:45 WIB

Esia. TEMPO/Dwianto Wibowo

TEMPO Interaktif, Jakarta - PT Bakrie Telecom Tbk (Esia) segera menghentikan penjualan modem wimode di wilayah Jakarta.

Direktur Marketing PT Bakrie Telecom Rachmat Djunaidi mengatakan saat ini permintaan wimode di Jakarta semakin berkurang. "Kalau wimode ini mengurangi layanan ke pelanggan, nanti kami ganti dengan Aha," ujar Rachmat disela-sela pembukaan Indonesia Cellular Show di JCC, hari ini.

Sebelumnya perusahaan ini mengeluarkan layanan data dengan wimode. Namun modem ini tampaknya kurang berkembang baik. Bakrie Telecom kemudian membentuk satu unit usaha sendiri untuk mengurusi layanan data dengan produk modem Aha. Mereka digandeng Google untuk produk modem ini.

Saat ini perusahaan grup Bakrie tengah menyiapkan seribu unit donggel modem Aha untuk tahap pertama. Penjualan modem Aha dilakukan di beberapa kota seperti Surabaya, Jogjakarta, Semarang, Malang, Bogor dan Solo.

Rachmat menjelaskan wimode bekerja di jaringan 1x. Sedangkan Aha bekerja di jaringan dengan EVD0. Jika Aha tak bisa bekerja di jaringan EVD0 akan masuk ke jaringan 1x.

Dian Yuliastuti

Berita terkait

Banjir di Sangatta, Jatam Minta Izin PT Kaltim Prima Coal Dievaluasi

22 Maret 2022

Banjir di Sangatta, Jatam Minta Izin PT Kaltim Prima Coal Dievaluasi

Jatam Kalimantan Timur menduga banjir yang di Sangatta tak terlepas dari pertambangan PT Kaltim Prima Coal. Mereka mendesak izin tambang dievaluasi.

Baca Selengkapnya

Laba Bumi Resources Naik jadi USD 243,3 Juta Terpicu Lonjakan Harga Batu Bara

14 Desember 2021

Laba Bumi Resources Naik jadi USD 243,3 Juta Terpicu Lonjakan Harga Batu Bara

Hingga akhir kuartal ketiga tahun ini PT Bumi Resources Tbk. membukukan kinerja keuangan yang positif terimbas lonjakan harga batu bara.

Baca Selengkapnya

2 Unit Usaha Bumi Resources Sumbang PNBP Rp 9 T dari Sektor Minerba

31 Mei 2021

2 Unit Usaha Bumi Resources Sumbang PNBP Rp 9 T dari Sektor Minerba

Dua unit usaha PT Bumi Resources (BUMI) yaitu PT Kaltim Prima Coal dan Arutmin Indonesia menyumbang royalti PNBP pada 2020 Rp 9 triliun.

Baca Selengkapnya

Harga Batu Bara Anjlok, Gaji Karyawan Melorot

31 Mei 2013

Harga Batu Bara Anjlok, Gaji Karyawan Melorot

Gaji karyawan tambang turun 9 - 20 persen. Spesialisasi Metalurgist dengan pengalaman kerja 5 tahun, mendapat upah minimal Rp 20-30 juta.

Baca Selengkapnya

Bakrieland Akan Divestasikan Aset Perusahaan  

19 November 2012

Bakrieland Akan Divestasikan Aset Perusahaan  

Seluruh proses divestasi Bakrieland diharapkan bisa selesai akhir 2012 ini.

Baca Selengkapnya

Sebulan Lebih Penulis Skandal Lapindo Belum Ditemukan

24 Juli 2012

Sebulan Lebih Penulis Skandal Lapindo Belum Ditemukan

Kontras meminta Kepolisian untuk menyelidiki keberadaan penulis buku "Lapindo File: Konspirasi SBY-Bakrie", Ali Azhar Akbar.

Baca Selengkapnya

Digugat, Soal Dana Negara untuk Lumpur Lapindo  

30 Mei 2012

Digugat, Soal Dana Negara untuk Lumpur Lapindo  

Pramono Anung mengatakan persoalan semburan lumpur panas adalah tanggung jawab negara karena sudah diambil alih pemerintah. "Bukan urusan rakyat."

Baca Selengkapnya

Bakrie Delano Investasi US$ 500 Juta di Nigeria

30 Mei 2012

Bakrie Delano Investasi US$ 500 Juta di Nigeria

Grup Bakrie dan Grup Delano membentuk perusahaan patungan bernama Bakrie Delano Africa Ltd. Upaya menjajaki kawasan Afrika. Investasinya US$ 500 juta.

Baca Selengkapnya

Nasabah Bakrie Life Minta Jaminan Aset  

28 Maret 2012

Nasabah Bakrie Life Minta Jaminan Aset  

Yang bisa diharapkan sekarang jaminan berupa aset. Nasabah mendorong agar jaminan tersebut tertuang pada perjanjian baru.

Baca Selengkapnya

Esia Kini Miliki Teknologi EVDO  

8 Februari 2012

Esia Kini Miliki Teknologi EVDO  

Diklaim dapat digunakan untuk layanan data hingga 3,1 Megabita per detik.

Baca Selengkapnya