Sarah Palin Pewaris Shakesphare?  

Reporter

Editor

Selasa, 20 Juli 2010 14:19 WIB

Sarah Palin. AP/J Scott Applewhite

TEMPO Interaktif, Alaska - Sarah Palin tak henti-hentinya membuat sensasi. Setelah menyatakan mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Gubernur Alaska tahun lalu dan dihebohkan dengan isu perselingkuhan, kali ini wanita 46 tahun itu membuat istilah baru yang belum pernah ada pada kosa kata bahasa Inggris.

Ada tiga istilah baru yang ditulisnya dalam akun Twitternya #shakespalin, yakni "Refudiate", "misunderestimate" dan "wee-wee'd up". Tak jelas apa arti istilah tersebut, namun dia menggunakan kata itu ketika menanggapi pembangunan sebuah masjid di Ground Zero, New York, yang dianggap kontroversial.

Awalnya, Palin sempat menghapus istilah tersebut pada akunnya, namun belakangan dia menuliskannya lagi dan ditambahkan dengan pembelaan, bahwa Shakesphare saja menyukai kata-kata baru. "Bahasa Inggris adalah bahasa yang hidup," tulisnya.

Cnet|Rini K

Berita terkait

Sarah Palin Nyatakan Dukungannya ke Donald Trump  

21 Januari 2016

Sarah Palin Nyatakan Dukungannya ke Donald Trump  

Meskipun telah pensiun dari dunia politik dan sibuk berkarier di media, Sarah Palin tetap memiliki pengaruh yang kuat di kelompok konservatif.

Baca Selengkapnya

Sarah Palin Ingin Jadi Capres Amerika Serikat 2016

25 Januari 2015

Sarah Palin Ingin Jadi Capres Amerika Serikat 2016

Sarah Palin, 50 tahun, berminat mencalonkan diri sebagai presiden Amerika Serikat pada Pemilihan Presiden 2016.

Baca Selengkapnya

Video Porno Parodi Sarah Palin Diproduksi  

5 November 2008

Video Porno Parodi Sarah Palin Diproduksi  

Hustler, penerbit majalah porno yang membuat Playboy atau Penthouse tampak sopan, melansir film porno yang memparodikan calon wakil presiden dari Partai Republik, Sarah Palin.

Baca Selengkapnya

Pembicaraan Lengkap Sarah Palin-Nicolas Sarkozy Palsu

4 November 2008

Pembicaraan Lengkap Sarah Palin-Nicolas Sarkozy Palsu

Begini transkrip lengkap pembicaraan saat Sarah Palin, calon wakil presiden Amerika Serikat itu, ditelepon oleh komedian radio Kanada yang menyaru sebagai Nicolas Sarkozy.

Baca Selengkapnya