Otak Lebih Aktif Ketika Sedang Bermeditasi

Reporter

Editor

Minggu, 19 Desember 2010 15:39 WIB

Perbedaan antara aktivitas otak yang sedang diam dan bermeditasi. (Foto: Dailymail)

TEMPO Interaktif, Jakarta - Seperti apa otak Anda ketika sedang berdoa? Melalui mesin pemindai (scanner) otak, peneliti Dr Andrew Newberg menyatakan aktivitas otak cenderung meningkat ketika seseorang sedang berdoa atau bermeditasi.

Dr Andrew Newberg yang ahli dalam bidang neurotheology mengatakan ada hubungan antara otak dengan agama seseorang. "Terjadi peningkatan aktivitas di lobus frontal pada seroang meditator," kata Newberg, seperti dikutip dari Dailymail, hari ini. Bagian inilah yang bertugas untuk memfokuskan perhatian dan konsentrasi selama berdoa atau bermeditasi.

Dalam penelitiannya, Newberg telah mempelajari aktivitas otak umat Buddha di Tibet sebelum dan selama bermeditasi. Bagian lobus frontal pada otka ternyata lebih aktif pada saat bermeditasi ketimbang sebelum bermeditasi.

Namun penelitian Nerberg bukanlah studi pertama yang mengungkapkan keterkaitan aktivitas otak dengan meditasi. Bulan lalu, sebuah studi dari University of Oregon menemukan meditasi dapat memperkuat otak seseorang.

Pada orang yang bermeditasi, terjadi 'perubahan struktural' dalam serat yang menghubungkan cingulate anterior atau bagian otak yang membantu mengatur emosi dan perilaku.

Dailymail|Rini K

Berita terkait

Cara Otak Manusia Memutar Kenangan: Mengaitkan dengan Hal Unik

16 Januari 2019

Cara Otak Manusia Memutar Kenangan: Mengaitkan dengan Hal Unik

Tim ilmuwan dari University of Birmingham dan Cardiff University telah mengungkap bagaimana otak manusia merekontruksi atau menyusun kenangan.

Baca Selengkapnya

Bagaimana Cara Menghilangkan Rasa Takut? Simak Riset Berikut

21 November 2018

Bagaimana Cara Menghilangkan Rasa Takut? Simak Riset Berikut

Dua peneliti syaraf dari Universitas California Riverside, dalam sebuah riset mencoba menjawab bagaimana cara menghilangkan rasa takut.

Baca Selengkapnya

Otak Manusia akan Jadi Target Serangan Hacker, Ini Pintu Masuknya

8 November 2018

Otak Manusia akan Jadi Target Serangan Hacker, Ini Pintu Masuknya

Riset terbaru hasil kolaborasi dari Kaspersky Lab dan University of Oxford mengungkap otak manusia akan menjadi target serangan hacker.

Baca Selengkapnya

Bakteri di Usus Pengaruhi Suasana Hati Anda, Simak Kata Ahli

27 Desember 2017

Bakteri di Usus Pengaruhi Suasana Hati Anda, Simak Kata Ahli

Usus disebut sebagai otak kedua. Kalau kondisi usus baik, maka saraf di usus akan mengirimkan sinyal-sinyal positif ke otak

Baca Selengkapnya

10 Tips Tambah Daya Ingat, Makan Permen Karet dan Tonton Komedi

15 Desember 2017

10 Tips Tambah Daya Ingat, Makan Permen Karet dan Tonton Komedi

Ada 10 hal yang bisa menambah daya ingat seseorang. Dua di antaranya adalah makan permen karet dan menonton komedi.

Baca Selengkapnya

Dijamin, Anda Belum Tahu Rahasia Otak Ini

12 Desember 2017

Dijamin, Anda Belum Tahu Rahasia Otak Ini

Otak manusia memiliki banyak aktivitas, termasuk yang Anda belum tahu ini.

Baca Selengkapnya

Ini Dia Jaringan Otak yang Membuat Si Kecil Bisa Berjalan

9 Desember 2017

Ini Dia Jaringan Otak yang Membuat Si Kecil Bisa Berjalan

Peneliti mengidentifikasi jaringan otak yang terlibat dalam pembelajaran berjalan pada bayi, sebuah temuan yang bisa membantu memprediksi autisme.

Baca Selengkapnya

Pikiran Buruk Cermin Kesehatan Manusia, Cek Penelitiannya

9 November 2017

Pikiran Buruk Cermin Kesehatan Manusia, Cek Penelitiannya

Pikiran tentang hal-hal buruk ternyata bisa mencerminkan kesehatan manusia. Misalnya tak bisa berhenti memikirkan pengalamam buruk. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Penciuman Masih Peka? Artinya Otak Sehat, Begini Penelitiannya

24 Oktober 2017

Penciuman Masih Peka? Artinya Otak Sehat, Begini Penelitiannya

Hidung, sebagai Indra penciuman ternyata memiliki kaitan yang kuat dengan otak secara keseluruhan. Simak penelitiannya.

Baca Selengkapnya

Mengapa Kita Menua? Rahasianya Ada di Otak, Cek 3 Fakta Lainnya

11 Oktober 2017

Mengapa Kita Menua? Rahasianya Ada di Otak, Cek 3 Fakta Lainnya

Pernah mempertanyakan mengapa manusia tertawa, merasakan kantuk, ataupun bisa mengalami 'jetlag'?, ternyata semua itu karena kinerja otak manusia.

Baca Selengkapnya