Film Avatar Dibuat Game, Plot Diperluas dan Diperdalam  

Reporter

Jumat, 3 Maret 2017 16:13 WIB

Ubisoft membuat game Avatar. theverge.com

TEMPO.CO, San Francisco - Film layar lebar terlaris 2009, Avatar, akan dikembangkan jauh lebih besar. Pada Game Developers Conference 2017 di San Francisco, yang dijadwalkan berlangsung hingga Jumat 3 Maret 2017, diumumkan bahwa video game Avatar sedang dalam proses pembuatan.


Massive Entertainment, studio Ubisoft berbasis di Malmo, Swedia, yang bermitra dengan Lightbox Entertainment dan Fox Interactive menciptakan game New Avatar. Para pengembang permainan tidak mengumumkan hal lain, termasuk tanggal peluncurannya. Ini bukan game pertama bagi Ubisoft yang memusatkan perhatian di sekitar Avatar. Video game James Cameroon’s Avatar: The Game produksi 2009 menyandang judul itu.

Para pengembang permainan mengatakan game itu akan “diperluas dan diperdalam" lewat cara-cara yang menarik dan inovatif bersama dengan versi filmnya. Karena itu game yang rencananya akan diluncurkan untuk penggunaan di komputer pribadi (PC) dan konsol, akan memakai Snowdrop Engine. Mesin game ciptaan Ubisoft yang ditujukan untuk penggunaan di Microsoft Windows, PlayStation 4 dan Xbox One, telah diterapkan pada game The Division Tom Clancy.

Pria dibalik film dengan pemasukan tertinggi sepanjang masa, James Cameron, berencana membuat empat film lanjutan Avatar, sebuah novel grafis, dan theme park.

THE VERGE | HOTMA SIREGAR


Baca Juga:
James Cameron Garap Empat Sekuel Avatar
5 Game Paling Populer 2016: Tahu Bulat hingga Pokemon Go

Berita terkait

Pastor di AS Kecanduan Gim Candy Crush hingga Curi Dana Gereja Rp 650 Juta

3 jam lalu

Pastor di AS Kecanduan Gim Candy Crush hingga Curi Dana Gereja Rp 650 Juta

Seorang pastor di Amerika Serikat menghabiskan dana gereja karena kecanduan game online Candy Crush.

Baca Selengkapnya

Menlu AS Cek Bantuan ke Gaza Diiringi Suara Tembakan Tank

4 jam lalu

Menlu AS Cek Bantuan ke Gaza Diiringi Suara Tembakan Tank

Menlu AS Antony Blinken mengunjungi pintu masuk bantuan ke Gaza didampingi para pejabat Israel.

Baca Selengkapnya

10 Rute Road Trip Terbaik di Amerika Serikat dengan Pemandangan Alam Menakjubkan

6 jam lalu

10 Rute Road Trip Terbaik di Amerika Serikat dengan Pemandangan Alam Menakjubkan

Menikmati keindahan alam di Amerika Serikat dengan road trip merupakan pengalaman yang harus dicoba setidaknya sekali seumur hidup

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: AstraZeneca Ada Efek Samping dan Unjuk Rasa Pro-Palestina

8 jam lalu

Top 3 Dunia: AstraZeneca Ada Efek Samping dan Unjuk Rasa Pro-Palestina

Top 3 dunia, AstraZeneca, untuk pertama kalinya, mengakui dalam dokumen pengadilan bahwa vaksin Covid-19 buatannya dapat menyebabkan efek samping

Baca Selengkapnya

Survei: 58 Persen Responden Percaya Beijing Gunakan TikTok untuk Pengaruhi Opini Warga Amerika Serikat

18 jam lalu

Survei: 58 Persen Responden Percaya Beijing Gunakan TikTok untuk Pengaruhi Opini Warga Amerika Serikat

Jajak pendapat yang dilakukan Reuters/Ipsos mengungkap 58 persen responden percaya Beijing menggunakan TikTok untuk mempengaruhi opini warga Amerika.

Baca Selengkapnya

Komandan Jenderal Angkatan Darat AS Wilayah Pasifik Kunjungan Kerja ke Markas Besar TNI

22 jam lalu

Komandan Jenderal Angkatan Darat AS Wilayah Pasifik Kunjungan Kerja ke Markas Besar TNI

Komandan Jenderal Angkatan Darat Amerika Serikat untuk wilayah Pasifik (USARPAC) kunjungan kerja ke Markas Besar TNI, Jakarta pada 21-23 April 2024

Baca Selengkapnya

Universitas Columbia Ancam Keluarkan Mahasiswa Demonstran Pro-Palestina

23 jam lalu

Universitas Columbia Ancam Keluarkan Mahasiswa Demonstran Pro-Palestina

Universitas Columbia mengancam akan mengeluarkan mahasiswa pro-Palestina yang menduduki gedung administrasi Hamilton Hall.

Baca Selengkapnya

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

23 jam lalu

Otoritas Otomotif AS Investigasi 2 Juta Mobil Tesla yang Direcall, Sebab...

Investigasi baru NHTSA berfokus pada pembaruan perangkat lunak dari Tesla untuk memperbaiki masalah ini pada bulan Desember.

Baca Selengkapnya

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

1 hari lalu

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

Hakim yang mengawasi persidangan pidana uang tutup mulut Donald Trump mendenda mantan presiden Amerika Serikat itu sebesar US$9.000 atau karena Rp146

Baca Selengkapnya

Ratusan Polisi New York Serbu Universitas Columbia untuk Bubarkan Demonstran Pro-Palestina

1 hari lalu

Ratusan Polisi New York Serbu Universitas Columbia untuk Bubarkan Demonstran Pro-Palestina

Ratusan polisi Kota New York menyerbu Universitas Columbia untuk membubarkan pengunjuk rasa pro-Palestina

Baca Selengkapnya