Misteri Antariksa: Inilah Bintang Terjauh dari Bumi

Reporter

Senin, 17 Juli 2017 10:30 WIB

Titik biru adalah bintang terjauh dari bumi yang berada di kluster galaksi MACS J1149, berjarak 9 miliar tahun cahaya. (Science News)

TEMPO.CO, California - Misteri antariksa kembali terkuak. Kali ini, ilmuwan dari Universitas California, Berkeley, Amerika Serikat, mengungkap bintang terjauh dari bumi.

Jaraknya? (Siapkan kalkulator Anda, karena angkanya akan sangat banyak). Jaraknya adalah sembilan miliar tahun cahaya. Satu tahun cahaya sama dengan 10 ribu triliun kilometer. Jadi, bisa terbayang bukan betapa jauh bintang ini.

Baca: NASA Uji Coba Teknik Wahana Antariksa Hindari Asteroid

Patrick Kelly dan timnya baru menerbitkan hasil studi mereka di jurnal daring peer-review arXiv.org edisi 30 Juni 2017. Mereka menemukan bintang ini dari hasil analisis citra yang ditangkap Teleskop Antariksa Hubble. Dari pengamatan tersebut mereka menemukan satu kluster galaksi yang diberi nama MACS J1149. Kelly dan tim menemukannya pada April dan Mei lalu.

Bintang terjauh tersebut bisa dilihat dari Hubble karena fenomena lensa gravitasi. Bintang terlihat karena gravitasi di kluster galaksi tersebut membentuk ruang-waktu yang melengkung dan membentuk sebuah kaca pembesar optik.

Baca: Misi Antariksa NASA: Juno akan Masuk ke Pusaran Badai Gas Jupiter

"Titik biru adalah bintang," tulis Kelly dan tim dalam jurnal. Setelah dilakukan analisis tentang jarak, tulis tim, ternyata jaraknya sangat jauh: sembilan miliar tahun cahaya.

Sebelum ini, bintang terjauh yang pernah terdeteksi di antariksa berada pada jarak 55 juta tahun cahaya.

Baca: Misteri Antariksa Terungkap, Matahari Punya Kembaran

Simak berita menarik antariksa lainnya hanya di kanal Tekno Tempo.co.

ARXIV.ORG | SCIENCE NEWS | AMRI MAHBUB

Berita terkait

Mahasiswa Pro-Palestina dan Pro-Israel Bentrok di Kampus di AS, Ini Profil UCLA

1 jam lalu

Mahasiswa Pro-Palestina dan Pro-Israel Bentrok di Kampus di AS, Ini Profil UCLA

Profil kampus UCLA tempat bentrok demo mahasiswa pendukung alias Pro-Palestina dengan pendukung Israel

Baca Selengkapnya

Sejarah dan Arti Elemen-elemen dalam Bendera Korea Selatan

5 jam lalu

Sejarah dan Arti Elemen-elemen dalam Bendera Korea Selatan

Bendera Korea Selatan memuat arti tanah (latar putih), rakyat (lingkaran merah dan biru), dan pemerintah (empat rangkaian garis atau trigram hitam).

Baca Selengkapnya

Brown Jadi Universitas AS Pertama yang Pertimbangkan Divestasi dari Israel

6 jam lalu

Brown Jadi Universitas AS Pertama yang Pertimbangkan Divestasi dari Israel

Pengunjuk rasa pro-Palestina dan anti-Israel membersihkan perkemahan di kampus setelah mencapai kesepakatan dengan administrasi universitas Brown.

Baca Selengkapnya

Partai Demokrat AS Kirim Surat ke Joe Biden, Minta Cegah Serangan Israel di Rafah

9 jam lalu

Partai Demokrat AS Kirim Surat ke Joe Biden, Minta Cegah Serangan Israel di Rafah

Puluhan anggota Partai Demokrat AS menyurati pemerintahan Presiden Joe Biden untuk mendesak mereka mencegah rencana serangan Israel di Rafah.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Osama bin Laden, Pendiri Al-Qaeda yang Ditembak Mati AS pada 2 Mei 2011

9 jam lalu

5 Fakta Osama bin Laden, Pendiri Al-Qaeda yang Ditembak Mati AS pada 2 Mei 2011

Hari ini, 2 Mei 2011, Osama bin Laden ditembak mati oleh pasukan Amerika. Berikut fakta-fakta Osama bin Laden.

Baca Selengkapnya

Pastor di AS Kecanduan Gim Candy Crush hingga Curi Dana Gereja Rp 650 Juta

13 jam lalu

Pastor di AS Kecanduan Gim Candy Crush hingga Curi Dana Gereja Rp 650 Juta

Seorang pastor di Amerika Serikat menghabiskan dana gereja karena kecanduan game online Candy Crush.

Baca Selengkapnya

Menlu AS Cek Bantuan ke Gaza Diiringi Suara Tembakan Tank

14 jam lalu

Menlu AS Cek Bantuan ke Gaza Diiringi Suara Tembakan Tank

Menlu AS Antony Blinken mengunjungi pintu masuk bantuan ke Gaza didampingi para pejabat Israel.

Baca Selengkapnya

10 Rute Road Trip Terbaik di Amerika Serikat dengan Pemandangan Alam Menakjubkan

16 jam lalu

10 Rute Road Trip Terbaik di Amerika Serikat dengan Pemandangan Alam Menakjubkan

Menikmati keindahan alam di Amerika Serikat dengan road trip merupakan pengalaman yang harus dicoba setidaknya sekali seumur hidup

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: AstraZeneca Ada Efek Samping dan Unjuk Rasa Pro-Palestina

18 jam lalu

Top 3 Dunia: AstraZeneca Ada Efek Samping dan Unjuk Rasa Pro-Palestina

Top 3 dunia, AstraZeneca, untuk pertama kalinya, mengakui dalam dokumen pengadilan bahwa vaksin Covid-19 buatannya dapat menyebabkan efek samping

Baca Selengkapnya

Survei: 58 Persen Responden Percaya Beijing Gunakan TikTok untuk Pengaruhi Opini Warga Amerika Serikat

1 hari lalu

Survei: 58 Persen Responden Percaya Beijing Gunakan TikTok untuk Pengaruhi Opini Warga Amerika Serikat

Jajak pendapat yang dilakukan Reuters/Ipsos mengungkap 58 persen responden percaya Beijing menggunakan TikTok untuk mempengaruhi opini warga Amerika.

Baca Selengkapnya