Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kemenhan Beli Helikopter Super Puma PT DI, Ini Speknya

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Kementerian Pertahanan (Kemenhan)  menandatangani kontrak pengadaan alat utama sistem pertahanan atau alutsista, Jumat, 12 April 2019. Kemenhan membeli helikopter Super Puma NAS-332C1+ buatan PT Dirgantara Indonesia.

Super Puma merupakan helikopter yang mengusung Avionic Glass Cockpit, sensor optik AHRS (Attitude Heading and Reference System) dan teknologi FMS (Flight Management System). Helikopter Super Puma NAS-332C1+ memiliki kemampuan untuk terbang selama 4 jam dengan kecepatan maksimal 306 kilometer per jam.

"Ini merupakan komitmen PT Dirgantara Indonesia untuk dapat memenuhi kebutuhan operasi serta tugas pokok dan fungsi TNI AU," ujar  Direktur Utama PT Dirgantara Indonesia Elfien Goentoro, dikutip dari keterangan tertulisnya, Jumat, 12 April 2019.

Helikopter ini merupakan heli jenis angkut berat multi guna yang bisa digunakan untuk military transport, cargo, paratroop transport, medical evacuation, serta VIP. Juga akan dilengkapi Hoist untuk evakuasi korban dari salah satu sisi pintunya.

Helipokter Super Puma dihargai dengan nilai Rp 236,987 miliar. Kontrak pembelian helikopter untuk kebutuhan TNI di kompleks PT Pindad itu meliputi pembelian satu unit helikopter Super Puma NAS-332C1+ berikut pelatihan penerbang dan teknisi, publikasi teknis, serta suku cadang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Helikopter buatan PT Dirgantara Indonesia tersebut juga dilengkapi sling yang mampu membawa barang hingga kendaraan dengan beban maksimal 4,5 ton. Tak hanya itu, helikopter tersebut mampu mengangkut 18 pasukan serta 3 kru.

"Ini juga digunakan sebagai tugas pokok dan fungsi TNI AU yang merupakan wujud dari peningkatan kemandirian industri pertahanan dalam negeri," kata Elfien.

Selain itu, Super Puma juga dilengkapi instrumen pengaturan rencana terbang (Flight Plan), SAR Direction Finder untuk menangkap sinyal ELT (Emergency Locator Transmitter), NVG (Night Vision Goggle), Weather Radar, serta Emergency Floatation untuk pendaratan darurat di atas air.


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Whitesky Aviation Bangun Showroom Khusus Helikopter di Cengkareng, Beroperasi Januari 2025

3 hari lalu

Suasana persiapan pameran Heli Expo Asia (HEXIA) 2024 di Heliport Whitesky Aviation Cengkareng, Kota Tangerang, Banten, Selasa, 25 Juni 2024. Hexia 2024 akan mendatangkan sekitar 30 exhibitor dari berbagai negara yang akan digelar pada 26 hingga 30 Juni 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Whitesky Aviation Bangun Showroom Khusus Helikopter di Cengkareng, Beroperasi Januari 2025

PT Whitesky Aviation, operator layanan taksi udara (Helicity) menggandeng manufaktur ternama Bell Helicopters untuk membangun showroom VVIP


Tambah Empat Helikopter Baru Tahun Ini, Helicity Siapkan Modal Rp 372 Miliar

9 hari lalu

Petugas mengamati helikopter Helicity milik Maskapai Charter Transportasi WhiteSky Aviation mendarat di Lapangan Aldiron, Jakarta, 22 Desember 2017. Layanan helicopter menjadi transportasi alternatif penduduk jakarta dan sekitarnya yang ingin terhindar dari kemacetan jalan ibu kota. ANTARA
Tambah Empat Helikopter Baru Tahun Ini, Helicity Siapkan Modal Rp 372 Miliar

PT Whitesky Aviation operator layanan taksi udara (Helicity) akan menambah empat helikopter baru pada 2024 ini


Top 3 Hukum: Sewa Helikopter Menteri Budi Karya, Saksi Ahli untuk Pemeriksaan Teyeng Wakatobi, dan Kronologi Penggerebekan Uang Palsu

9 hari lalu

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi melakukan inspeksi mendadak (sidak) terkait kelaikan jalan bus pariwisata di kawasan wisata Taman Margasatwa Ragunan, Jakarta Selatan, Minggu, 9 Juni 2024. ANTARA/Martha Herlinawati Simanjuntak
Top 3 Hukum: Sewa Helikopter Menteri Budi Karya, Saksi Ahli untuk Pemeriksaan Teyeng Wakatobi, dan Kronologi Penggerebekan Uang Palsu

3 berita top hukum: sewa helikopter Menteri Budi Karya, saksi ahli Teyeng Wakatobi, dan kronologi penggerebekan uang palsu.


Heli Expo Asia 2024 Digelar 26-30 Juni, Diikuti 30 Peserta Mancanegara

9 hari lalu

Persiapan Heli Expo Asia 2024 di Cengkareng Helipt, Kamis 20 Juni 2024. Tempo/ Joniansyah Hardjono
Heli Expo Asia 2024 Digelar 26-30 Juni, Diikuti 30 Peserta Mancanegara

Heli Expo Asia akan menawarkan beragam atraksi menarik bagi pengunjung segala usia.


Naik Helikopter, Cara Baru Menikmati Sensasi Wisata Udara di Solo Raya

21 hari lalu

Helikopter yang disewakan untuk Wisata Heli diparkirkan di De Tjolomadoe, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, Sabtu, 8 Juni 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Naik Helikopter, Cara Baru Menikmati Sensasi Wisata Udara di Solo Raya

Selain untuk wisata udara, unit helikopter juga bisa dipergunakan untuk jasa angkut wisatawan atau penumpang dari Kota Solo ke kota lain


Iran Rilis Laporan Awal Penyelidikan Jatuhnya Helikopter Presiden: Tidak Ada Tembakan

36 hari lalu

Para pelayat menghadiri pemakaman korban kecelakaan helikopter yang menewaskan Presiden Iran Ebrahim Raisi, Menteri Luar Negeri Hossein Amirabdollahian dan lainnya, di Teheran, Iran, 22 Mei 2024. Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
Iran Rilis Laporan Awal Penyelidikan Jatuhnya Helikopter Presiden: Tidak Ada Tembakan

Laporan Iran mengindikasikan bahwa tidak ada bekas tembakan maupun kerusakan serupa ditemukan pada bagian helikopter Presiden Ebrahim Raisi


Heli Expo Asia 2024 Digelar Juni 2024, Apa Istimewanya dan Berapa Harga Tiket Pameran Ini?

37 hari lalu

Pekerja mempersiapkan helikopter yang akan dipajang pada pameran helikopter
Heli Expo Asia 2024 Digelar Juni 2024, Apa Istimewanya dan Berapa Harga Tiket Pameran Ini?

Pameran helikopter terbesar di Asia Tenggara Heli Expo Asia digelar pada 26-30 Juni 2024 di Cengkareng Heliport, Tangerang, Banten. Apa istimewanya?


Pemakaman Presiden Iran Dihadiri Ratusan Ribu Orang, Termasuk Wakil 68 Negara

38 hari lalu

Warga Syiah Iran berdoa untuk Presiden Iran Ebrahim Raisi, menyusul jatuhnya helikopter yang membawanya, di kuil Imam Ali di kota suci Najaf, Irak 19 Mei 2024. REUTERS/Alaa Al-Marjani
Pemakaman Presiden Iran Dihadiri Ratusan Ribu Orang, Termasuk Wakil 68 Negara

Sebanyak 68 negara mengirimkan pejabatnya untuk menghadiri pemakaman mendiang Presiden Iran Ebrahim Raisi yang tewas dalam kecelakaan helikopter.


Iran Undang Pemerintah RI Hadiri Pemakaman Presiden Ebrahim Raisi

39 hari lalu

Presiden Iran Ebrahim Raisi dan Presiden Azerbaijan Ilham Aliyev mengunjungi bendungan Qiz-Qalasi di perbatasan Azerbaijan-Iran, 19 Mei 2024. Raisi tewas dalam penerbangan helikopter seusai meresmikan bendungan ini. Kepresidenan Iran/WANA (Kantor Berita Asia Barat)/Handout via REUTERS
Iran Undang Pemerintah RI Hadiri Pemakaman Presiden Ebrahim Raisi

Kedubes Iran mengundang pemerintah RI untuk hadir di upacara pemakaman Presiden Ebrahim Raisi di Teheran.


Guru Besar Hukum Internasional UI Prediksi Iran akan Tetap Dukung Hamas setelah Ebrahim Raisi Wafat

39 hari lalu

Prof. Hikmahanto Juwana, S.H., LL.M., Ph.D. (Dok. Sixerhood)
Guru Besar Hukum Internasional UI Prediksi Iran akan Tetap Dukung Hamas setelah Ebrahim Raisi Wafat

Hikmahanto Juwana optimis Iran akan tetap mendukung Hamas pasca-wafatnya Presiden Ebrahim Raisi dalam kecelakaan helikopter