Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Begini Cara Pulihkan Dokumen Microsoft Word yang Belum Tersimpan

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi Word. Microsoft
Ilustrasi Word. Microsoft
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPernahkah Anda mengalami situasi di mana Anda sedang mengerjakan dokumen di Microsoft Word, lalu laptop atau komputer tiba-tiba “hang” atau mati? Kalau dokumen itu sudah disimpan, tentu Anda akan santai saja menghadapinya. Namun, bagaimana perasaan Anda jika dokumen tersebut belum disimpan? 

Momen itu pasti membuat Anda kesal sebab dokumen yang sudah Anda ketik dengan menyita banyak waktu dan tenaga berpotensi hilang begitu saja. Mungkin penyebabnya sepele, dari lupa menekan tombol “save” untuk menyimpan dokumen hingga terlalu fokus mengerjakan. Meski begitu, Anda janganlah panik terlebih dahulu karena ada beberapa cara untuk mengatasinya. 

Melansir laman resmi Docs Microsoft, Microsoft Word kini telah memiliki fitur untuk mengembalikan atau memulihkan kembali file yang sebelumnya belum tersimpan. Dengan fitur ini, Anda tidak perlu menginstal aplikasi pihak ketiga.Cukup melalui aplikasi Microsoft Word saja. Caranya pun juga sangat mudah diterapkan. Simak langkah-langkahnya berikut: 

  1. Jika dokumen Anda belum tersimpan karena laptop atau komputer mati mendadak, pastikan Anda menyalakannya kembali dengan kondisi normal; 
  2. Silakan buka aplikasi Microsoft Word di komputer Anda; 
  3. Setelah tampilan beranda terbuka, arahkan kursor ke menu “File” yang berada di ujung kiri atas; 
  4. Pada pilihan “Info”, klik opsi “Manage Version”;
  5. Lalu akan ditampilkan dua pilihan pengaturan, yaitu “Recover Unsaved Document” dan “Delete All Unsave Document”;
  6. Pilih “Recover Unsaved Document” untuk memulihkan dokumen Microsoft Word yang belum disimpan; 
  7. Di jendela baru yang muncul, akan termuat file-file dokumen Microsoft Word Anda yang belum tersimpan dengan format file .asd;
  8. Pilih dan buka file yang ingin Anda pulihkan; 
  9. Setelah dokumen terbuka, jangan lupa untuk menyimpannya. 

HARIS SETYAWAN

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Microsoft Word untuk Android Telah Dipasang 500 Juta Kali

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Vivo Y18 Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

3 jam lalu

vivo ekspansi bisnis ke 6 negara Eropa.
Vivo Y18 Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

Vivo Y18 ditenagai chipset MediaTek Helio G85.


Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Google Docs yang Mudah

2 hari lalu

Cara membuat daftar isi di Google Docs cukup mudah dilakukan. Anda dapat membuatnya secara otomatis tanpa perlu repot lagi. Ini caranya. Foto: Canva
Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Google Docs yang Mudah

Cara membuat daftar isi di Google Docs cukup mudah dilakukan. Anda dapat membuatnya secara otomatis tanpa perlu repot lagi. Ini caranya.


KPK Temukan Dokumen dan Bukti Elektronik soal Proyek Pengadaan Rumah Dinas saat Geledah Kantor Setjen DPR

2 hari lalu

Penyidik KPK membawa sebuah koper usai menggeledah gedung Sekretariat Jenderal DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 30 April 2024. KPK melakukan penggeledahan di kantor Sekretariat Jenderal (Setjen) DPR RI untuk mengumpulkan barang bukti kasus dugaan korupsi pengadaan barang dan jasa pada rumah jabatan anggota DPR RI. TEMPO/M Taufan Rengganis
KPK Temukan Dokumen dan Bukti Elektronik soal Proyek Pengadaan Rumah Dinas saat Geledah Kantor Setjen DPR

KPK menemukan beberapa dokumen yang berhubungan dengan proyek dugaan korupsi pengadaan perlengkapan rumah dinas DPR dalam penggeledahan.


Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

5 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

Sekarang pengguna dapat dengan mudah menyematkan komentar di Instagram untuk meningkatkan pengalaman berbagi dan berinteraksi dengan pengguna lainnya.


Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

8 hari lalu

Threads. shutetrstock.com
Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu


Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

9 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.


Resmi Diluncurkan di China, Ini 5 Fitur Utama Samsung Galaxy C55

10 hari lalu

Samsung Galaxy M55 5G (Fonearena)
Resmi Diluncurkan di China, Ini 5 Fitur Utama Samsung Galaxy C55

Galaxy C55 5G menjadi ponsel pertama Samsung yang menampilkan sampul belakang kulit vegan premium yang dihiasi dengan desain jahitan.


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

11 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

12 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

Salah satu fitur yang terus diperbarui Instagram adalah fitur keamanan, termasuk opsi privasi untuk status Instagram.


Diprediksi Saingi Instagram, Ini 4 Kelebihan TikTok Notes

12 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Diprediksi Saingi Instagram, Ini 4 Kelebihan TikTok Notes

TikTok Notes menjadi fitur baru yang akan menyaingi Instagram Notes dengan beberapa kelebihan. Lantas, apa kelebihan TikTok Notes?