Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mengenal Emoji Kitchen Fitur Terbaru dari Gboard di Android, Begini Cara Membuatnya

image-gnews
Emoji (Rio Ari Seno)
Emoji (Rio Ari Seno)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDari segala kalangan usia, baik anak-anak muda maupun orang tua kerap menggunakan berbagai emoji untuk mengekspresikan apa yang mereka rasakan. Untuk mewujudkan perasaan senang ketika sedang mencari suatu hal,

Google merilis fitur Emoji Kitchen. Sebelumnya, fitur Emoji Kitchen hanya ada untuk pengguna Android saja melalui aplikasi Gboard. Namun, kini, fitur tersebut sudah tersedia di web melalui Google Search sehingga semua perangkat dapat menggunakannya dan mengekspresikan dirinya. 

Berdasarkan tech.hindustantimes.com, Emoji Kitchen pertama kali diperkenalkan untuk pengguna tertentu yang dapat menggabungkan berbagai emoji berbeda untuk membuat satu emoji baru. Kini, pengguna lainnya dapat menelusuri fitur tersebut dan membuat emoji baru di web. Emoji Kitchen memungkinkan pengguna untuk mencampur dan mencocokkan emoji sehingga dapat dijadikan stiker emoji yang menyenangkan. 

Mengacu indiatoday.in, perusahaan Google mengumumkan bahwa pihaknya telah mengintegrasikan fitur Emoji Kitchen ke dalam pencariannya sehingga semua pengguna web, termasuk pengguna iPhone dapat mengaksesnya. Para pengguna fitur baru Google tersebut juga dapat membuat stiker emoji khusus mereka sendiri untuk dibagikan di seluruh platform. Namun, dalam versi web, Emoji Kitchen akan memiliki pilihan emoji yang lebih sedikit dan tidak memiliki daftar emoji baru. 

Mengakses Emoji Kitchen di perangkat sangat mudah. Para pengguna hanya membutuhkan browser yang dapat mengakses Google.com. Berikut adalah langkah sederhana untuk menggunakan Emoji Kitchen melalui web, yaitu:

  • Buka browser dan Google.com di perangkat
  • Cari “Emoji Kitchen”
  • Klik “Get Cooking” 
  • Dari daftar emoji, pilih dua dan tetapkan ke salah satu slot yang terdapat di atas. 
  • Setelah itu, pengguna akan melihat emoji baru muncul di sebelah kanan di luar simbol "=". 
  • Klik tombol salin untuk menyalin file .png dari gambar. Selanjutnya, emoji dapat ditempelkan di aplikasi atau dokumen.
  • Pengguna juga dapat menggunakan pengacakan untuk membuat kombinasi emoji secara acak. Pengguna hanya perlu mengklik tombol "Random atau Acak".

Para pengguna dapat memiliki opsi emoji lebih banyak selain menggunakan web, seperti di Android. Aplikasi Gboard menawarkan database kombinasi Emoji Kitchen yang lebih banyak di Android. Berikut adalah cara memulai Emoji Kitchen dengan versi terbaru Gboard di Android, yaitu:

  • Pilih salah satu aplikasi mengirim pesan
  • Klik di bilah teks untuk membuat Gboard muncul
  • Klik ikon emoji di sebelah kiri bilah spasi
  • Selanjutnya, temukan emoji dasar yang ingin digunakan. Pengguna dapat mencari emoji dengan mengetuk dan mengetik namanya di bilah bernama “Search emoji"
  • Kemudian, temukan emoji yang ingin dipasangkan dengan emoji pertama
  • Lalu, para pengguna akan melihat kombinasi emoji muncul di bagian atas keyboard. Para pengguna dapat mengetuk emoji baru itu untuk menyiapkannya dikirim ke pengguna lain. 

Pilihyan Editor: Hari Emoji Diperingati Setiap 17 Juli

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Melacak Posisi Bus TransJakarta Secara Real-time di Google Maps Plus 13 Koridor TJ Beroperasi 24 Jam

1 hari lalu

Bisakah melacak nomor HP lewat Google Maps? Hal ini dilakukan untuk bisa mengetahui lokasi pasangan, teman, atau keluarga lain. Ini penjelasannya. Foto: Canva
Cara Melacak Posisi Bus TransJakarta Secara Real-time di Google Maps Plus 13 Koridor TJ Beroperasi 24 Jam

Berikut langkah-langkah melihat posisi bus TransJakarta secara langsung melalui Google Maps secara real-time. Begini caranya.


Inilah Daftar Ponsel Nokia yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

1 hari lalu

Logo Android. pinterest.com
Inilah Daftar Ponsel Nokia yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

Ponsel Nokia yang kemungkinan besar mendapat update Android 15 adalah Nokia XR21, Nokia X30, Nokia G60, dan Nokia G42.


Top 3 Tekno: ITB Naikkan Biaya Pendidikan Magister dan Doktor, Peningkatan Google Search, Aktivitas Gunung Slamet

1 hari lalu

Ilustrasi kampus ITB (Institut Teknologi Bandung). FOTO/ISTIMEWA
Top 3 Tekno: ITB Naikkan Biaya Pendidikan Magister dan Doktor, Peningkatan Google Search, Aktivitas Gunung Slamet

Topik tentang ITB menaikkan biaya pendidikan jenjang S2 dan S3 pada 2024 menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno.


Google Rilis Fitur Find My Device Terbaru, Ponsel Android Hilang Semakin Mudah Ditemukan

2 hari lalu

Google Find My Device
Google Rilis Fitur Find My Device Terbaru, Ponsel Android Hilang Semakin Mudah Ditemukan

Google mengumumkan peningkatan fitur Find My Device untuk melacak perangkat Android. Diklaim lebih akurat dibanding sistem sebelumnya.


Google Tingkatkan Pengalaman Penelusuran dengan AI Generatif

2 hari lalu

Google Search (Google)
Google Tingkatkan Pengalaman Penelusuran dengan AI Generatif

Google tingkatkan pengalaman pencarian dengan AI generatif Gemini, menawarkan AI Overviews untuk jawaban cepat, perencanaan, dan pencarian dengan video.


Begini Cara Mengetahui Judul Lagu dengan Suara di Google

2 hari lalu

Logo Google terlihat di kantor pusat perusahaan Eropa di Dublin, Irlandia, 27 Februari 2021. [REUTERS / Clodagh Kilcoyne]
Begini Cara Mengetahui Judul Lagu dengan Suara di Google

Google mempunyai fitur canggih yang memungkinkan seseorang untuk mencari judul lagu hanya dengan suara. Berikut caranya.


Google Tingkatkan Fitur Anti Maling Android, Bukan untuk Ponsel Jadul

2 hari lalu

Kapasitas RAM di dalam ponsel pintar sangat berpengaruh terhadap tingkat kecepatan pemrosesan data. Berikut rekomendasi HP Android dengan RAM besar. Foto: Canva
Google Tingkatkan Fitur Anti Maling Android, Bukan untuk Ponsel Jadul

Google menebalkan fitur keamanan anti maling pada sistem android 10 dan 15. Ponsel yang dicuri semakin sulit dibobol.


WhatsApp Siapkan Fitur Baru Stiker dengan Kata Kunci dan Tidak Perlu Edit di Aplikasi

3 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
WhatsApp Siapkan Fitur Baru Stiker dengan Kata Kunci dan Tidak Perlu Edit di Aplikasi

Fitur stiker teranyar yang dikembangkan WhatsApp disebut memudahkan pengguna untuk menemukan stiker yang dicarinya.


Konten Sora OpenAI Dituding Memakai Referensi YouTube, Google Berjanji Akan Memeriksanya

3 hari lalu

Ilustrasi OpenAI. REUTERS/Dado Ruvic
Konten Sora OpenAI Dituding Memakai Referensi YouTube, Google Berjanji Akan Memeriksanya

Aplikasi Sora OpenAI dituding melanggar hak cipta dan mendapatkan referensi dari YouTube. Google akan mengusut masalah ini.


Kerja Sama Apple dan OpenAI, ChatGPT Dikabarkan Bakal Tersemat di iOS 18

3 hari lalu

Sejumlah pengunjung memadati Apple Store saat iPhone 15 baru secara resmi mulai dijual di seluruh Cina di Apple Store di Shanghai, Cina 22 September 2023. REUTERS/Aly Song
Kerja Sama Apple dan OpenAI, ChatGPT Dikabarkan Bakal Tersemat di iOS 18

Disebut-sebut, Apple kerja sama dengan OpenAI dan Google dipicu upayanya untuk ekspansi ke ranah teknologi AI.