Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Binance: Fungsi dan Masalahnya

Reporter

Editor

Bram Setiawan

image-gnews
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - CEO Binance Changpeng Zhao mengundurkan diri. Ia mengakui bersalah karena melanggar undang-undang antipencucian uang Amerika Serikat. Ini bagian dari penyelesaian 4,3 miliar dolar atau sekitar Rp66,98 triliun yang memerlukan penyelidikan selama bertahun-tahun terhadap pertukaran kripto terbesar di dunia.

Jaksa pengadilan negara bagian Amerika Serikat menyatakan hal ini pada Selasa waktu negara itu atau Rabu 22 November 2023 WIB. Dikutip dari Reuters, kesepakatan itu, yang mengharuskan Zhao secara pribadi membayar 50 juta dolar. Ini menjadi hantaman bagi industri kripto.

Tentang Binance

Binance pertukaran mata uang kripto yang memungkinkan pengguna untuk membeli menjual, memperdagangkan, dan menyimpan berbagai aset digital. Misalnya bitcoin, ethereum, Binance coin, dan banyak lagi. Binance menjadi tempat pertukaran mata uang kripto terbesar di dunia berdasarkan volume perdagangan karena menangani lebih dari 5,3 triliun USD pada 2022.

Binance pertukaran cryptocurrency yang yang berdiri di Hong Kong pada 2017. Binance menawarkan perdagangan crypto-to-crypto di lebih dari 600 cryptocurrency dan token virtual, termasuk Bitcoin (BTC), Ether (ETH), Litecoin (LTC), Dogecoin (DOGE), dan tokennya sendiri Binance Coin (BNB). Binance menyediakan dompet kripto bagi para pedagang untuk menyimpan dana elektronik.

Binance juga menyediakan dompet kripto bagi pengguna untuk menyimpan dana elektronik. Pertukaran juga memiliki layanan pendukung untuk mendapat bunga atau transaksi menggunakan cryptocurrency. Binance menawarkan program untuk penambang dan membantu pedagang membuat keputusan investasi.

Ada juga layanan terkait perdagangan, pencatatan, penggalangan dana, dan penghapusan daftar, penarikan mata uang kripto. Binance digunakan oleh sejumlah besar pedagang dan peserta untuk bertukar dan berinvestasi di berbagai cryptocurrency

Fungsi Binance

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dikutip dari Times of India, banyaknya volume perdagangan di Binance, ada beberapa faktor yang mempengaruhi. Binance menjadi platform yang ramah pengguna sesuai untuk pemula dan trader berpengalaman. Binance menyediakan beragam mata uang kripto untuk diperdagangkan yang memikat bagi pengguna. Biaya perdagangan yang rendah menjadikan Binance pilihan menarik bagi pedagang. Binance memastikan likuiditas tinggi yang penting bagi pedagang dan investor, memposisikan sebagai entitas global.

Masalah Binance

Binance memiliki beberapa masalah, karena menghadapi peraturan dari berbagai otoritas di seluruh dunia seperti Amerika Serikat, Inggris, Jepang, Jerman, Singapura, dan beberapa negara lainnya. Binance dituding tak patuh undang-undang antipencucian uang, memfasilitasi transaksi terlarang, menghindari pajak, dan melanggar peraturan sanksi.

The US Securities and Exchange Commission (SEC) telah mengajukan gugatan terhadap Binance, pendiri, dan mantan CEO Changpeng Zhao. Tuduhannya mereka berbohong kepada regulator dan rentan membahayakan pelanggan dan investor.

Pilihan Editor: Bos Binance Mengaku Bersalah atas Kasus Kripto Rp66,98 Triliun, Kena Denda Selangit

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Twitch Meluncurkan Umpan Penemuan seperti TikTok

20 jam lalu

Twitch. Kredit: Variety
Twitch Meluncurkan Umpan Penemuan seperti TikTok

Twitch meluncurkan umpan penemuan baru yang mirip seperti TikTok untuk semua penggunanya


Soal Internet di Cina, Kampanye Larangan Tautan Ilegal hingga Mengenai Pendapatan Periklanan

22 jam lalu

Ilustrasi internet. (abc.net.au)
Soal Internet di Cina, Kampanye Larangan Tautan Ilegal hingga Mengenai Pendapatan Periklanan

Komisi Urusan Intenet Pusat Cina telah memulai kampanye nasional selama dua bulan untuk melarang tautan ilegal dari sumber eksternal di berbagai media


Pemerintah Indonesia akan Berangkat ke Australia untuk Belajar Publisher Right

1 hari lalu

Direktur Jenderal Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Usman Kansong saat ditemui di Gedung Kominfo, Jumat, 3 Mei 2024. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Pemerintah Indonesia akan Berangkat ke Australia untuk Belajar Publisher Right

Indonesia akan mempelajari publisher rights langsung dari Australia, negara yang berpengalaman mengatur hubungan pers dan platform digital.


Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

11 hari lalu

Indonesia dan Australia Memperluas Kemitraan di Bidang Pajak pada Senin, 22 April 2024. Sumber: dokumen Kedutaan Besar Australia di Jakarta
Direktorat Jenderal Pajak dan Australia Kerja Sama bidang Pertukaran Informasi Cryptocurrency

Kesepakatan kerja sama ini dirancang untuk meningkatkan deteksi aset yang mungkin memiliki kewajiban pajak di kedua negara.


Google Form, Apa Saja Fungsinya?

11 hari lalu

Logo Google. REUTERS
Google Form, Apa Saja Fungsinya?

Google Form platform online yang memungkinkan pengguna untuk membuat formulir, survei, kuis, dan polling


WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

11 hari lalu

Untuk mengunci percakapan pribadi dan bersifat rahasia, Anda bisa menggunakan fitur chat lock WhatsApp. Berikut manfaat dan cara menggunakannya. Foto: Canva
WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

Fitur terbaru WhatsApp memudahkan pengguna untuk mengatur pengingat jadwal via grup.


Seorang Pria Bakar Diri di Luar Gedung Pengadilan Saat Trump Disidang

15 hari lalu

Seseorang terbakar di luar gedung pengadilan tempat persidangan pidana uang tutup mulut mantan Presiden AS Donald Trump sedang berlangsung, di New York, AS, 19 April 2024, dalam tangkapan layar yang diambil dari sebuah video. Reuters TV via REUTERS
Seorang Pria Bakar Diri di Luar Gedung Pengadilan Saat Trump Disidang

Seorang pria membakar dirinya di luar gedung pengadilan New York tempat persidangan uang tutup mulut bersejarah Donald Trump.


5 Cara Mencegah Penyebaran Misinformasi dan Hoax di WhatsApp

19 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
5 Cara Mencegah Penyebaran Misinformasi dan Hoax di WhatsApp

Sangat penting untuk memahami dan menerapkan langkah-langkah yang efektif dalam mencegah penyebaran misinformasi di WhatsApp.


Mengenal Google Podcasts, Layanan yang Baru Saja Ditutup

31 hari lalu

Logo Google. REUTERS
Mengenal Google Podcasts, Layanan yang Baru Saja Ditutup

Aplikasi Google Podcast tidak bisa digunakan kembali setelah 2 April 2024


Nimo TV Mengadakan Nimo Global Gala 2024 di Bangkok, Apa Saja Acaranya?

34 hari lalu

Nimo TV Mengadakan Nimo Global Gala 2024 di Bangkok, Apa Saja Acaranya?

Platform live streaming dan game Nimo TV mengumumkan, Nimo Gala Global 2024 akan diadakan di Bangkok, Thailand, pada 6 April 2024