Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Rekomendasi HP untuk Ibu Rumah Tangga, Harga Mulai dari 1 Jutaan

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
POCO M5 (kiri) dan POCO M5s. (GSM Arena)
POCO M5 (kiri) dan POCO M5s. (GSM Arena)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAda banyak pilihan HP untuk ibu rumah tangga yang dijual dengan harga cukup terjangkau sekitar Rp1 juta sampai Rp3 jutaan.

Meskipun murah, HP ini memiliki fitur yang bagus, bahkan bisa digunakan untuk membuat konten di sosial media. Berikut ini rekomendasi HP untuk ibu rumah tangga yang ramah kantong. 

Rekomendasi HP untuk Ibu Rumah Tangga

Berikut adalah 5 rekomendasi HP terbaik yang menawarkan spesifikasi mumpuni dengan harga terjangkau.

1. Samsung Galaxy A15

Samsung Galaxy A15 adalah pilihan ideal untuk ibu rumah tangga yang membutuhkan ponsel dengan performa stabil. 

Ditenagai oleh prosesor octa-core dan RAM 4GB, ponsel ini cukup baik untuk menjalankan aplikasi sehari-hari. Layarnya berukuran 6,5 inci, memberikan tampilan yang luas dan nyaman.

Spesifikasi:

  • Layar: 6,5 inci, HD+
  • Prosesor: Octa-core
  • RAM: 8GB
  • Memori internal: 128 GB atau 256 GB
  • Kamera belakang: 50MP + 5 MP + 2MP
  • Kamera depan: 13MP
  • Baterai: 5000mAh
  • Harga: Mulai dari Rp2.999.000

2. VIVO Y27s

VIVO Y27s hadir dengan desain yang stylish dan elegan, cocok untuk Anda yang menginginkan ponsel yang mudah digunakan namun tetap tampil modis. 

Dengan baterai 5000mAh, ponsel ini mampu bertahan sepanjang hari tanpa perlu sering-sering diisi ulang.

Spesifikasi:

  • Layar: 6,51 inci, HD+
  • Prosesor: Snapdragon 680
  • RAM: 8GB
  • Memori internal: 128GB atau 256 GB
  • Kamera belakang: 50MP + 2MP
  • Kamera depan: 8MP
  • Baterai: 5000mAh
  • Harga: Mulai dari Rp2.399.000

3. Redmi Note 13

Redmi Note 13 menjadi pilihan yang sangat baik dengan performa tinggi dan harga terjangkau. 

Dilengkapi dengan layar AMOLED 6,6 inci, HP ini menawarkan kualitas gambar yang tajam dan cerah, cocok untuk ibu rumah tangga yang sering menggunakan aplikasi multimedia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Spesifikasi:

  • Layar: 6,6 inci, AMOLED FHD+
  • Prosesor: Snapdragon 685
  • RAM: 8GB
  • Memori internal: 256GB
  • Kamera belakang: 108MP + 8MP + 2MP
  • Kamera depan: 16MP
  • Baterai: 5000mAh
  • Harga: Mulai dari Rp2.199.000

4. Infinix Hot 40 Pro

Infinix Hot 40 Pro adalah smartphone dengan harga bersahabat namun memiliki spesifikasi yang tidak kalah dari pesaingnya. 

Ponsel ini cocok untuk ibu rumah tangga yang menginginkan perangkat dengan kapasitas baterai besar dan kemampuan multitasking.

Spesifikasi:

  • Layar: 6,78 inci, HD+
  • Prosesor: MediaTek Helio G99
  • RAM: 8GB
  • Memori internal: 256GB
  • Kamera belakang: 108MP+ 2MP + 2MP
  • Kamera depan: 32MP
  • Baterai: 5000mAh
  • Harga: Mulai dari Rp1.899.000

5. POCO M5

POCO M5 dikenal sebagai ponsel dengan performa kencang dan daya tahan baterai yang luar biasa. 

Dengan chipset MediaTek Helio G99, ponsel ini cocok untuk aktivitas sehari-hari yang membutuhkan performa cepat, seperti mengelola aplikasi belanja, sosial media, hingga game ringan.

Spesifikasi:

  • Layar: 6,58 inci, FHD+
  • Prosesor: MediaTek Helio G99
  • RAM: 4GB
  • Memori internal: 64GB atau 128GB
  • Kamera belakang: 50MP + 2MP + 2MP
  • Kamera depan: 5MP
  • Baterai: 5000mAh
  • Harga: Mulai dari Rp1.299.000

Pilih yang sesuai dengan kebutuhan Anda agar aktivitas sehari-hari lebih mudah dan praktis.

HERZANINDYA MAULIANTI

Pilihan Editor: Vivo V40 Lite: Spesifikasi dan Harga Terbarunya 2024

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Vivo V40 Lite: Spesifikasi dan Harga Terbarunya 2024

2 hari lalu

Vivo v40 lite. Foto: Vivo
Vivo V40 Lite: Spesifikasi dan Harga Terbarunya 2024

Vivo secara resmi merilis Vivo V40 Lite 4G dan 5G. HP ini sudah dilengkapi dengan teknologi Vivo AI. Berikut ini rincian harganya.


Cara Hapus Gambar dan Video di Channel WhatsApp agar Memori HP Tidak Cepat Penuh

12 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Cara Hapus Gambar dan Video di Channel WhatsApp agar Memori HP Tidak Cepat Penuh

Berikut beberapa cara yang bisa Anda ikuti untuk menghapus gambar dan video yang diunduh melalui Channel WhatsApp agar memori HP tidak cepat penuh.


HP Realme C61, Spesifikasi, dan Harganya

12 hari lalu

Realme C61. Foto: Canva
HP Realme C61, Spesifikasi, dan Harganya

HP Realme C61 resmi dirilis di Indonesia. Ketahui spesifikasi lengkap dan harga terbarunya berikut ini.


5 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Android untuk Jaga Privasi

17 hari lalu

Cara mengatasi aplikasi force close di android dapat dilakukan dengan beberapa metode mulai dari restart HP hingga reset ke setelan pabrik. Foto: Canva
5 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Android untuk Jaga Privasi

Ada beberapa cara menyembunyikan aplikasi di HP Android untuk menjaga privasi. Anda bisa memanfaatkan aplikasi tambahan.


9 Cara Mengatasi Google Chrome yang Tidak Bisa Membuka Halaman di Android

17 hari lalu

Notifikasi Google Chrome bisa mengganggu pengguna saat sedang asyik menggunakan HP atau Laptop. Ini cara menghilangkan notifikasi Chrome. Foto: Canva
9 Cara Mengatasi Google Chrome yang Tidak Bisa Membuka Halaman di Android

Ketahui cara mengatasi Google Chrome yang tidak bisa membuka halaman di Android. Anda bisa memuat ulang atau menghapus cache.


Alarm HP Tidak Berbunyi? Ini 7 Cara Memperbaikinya

17 hari lalu

Penyebab alarm HP tidak bunyi dan cara mengatasinya. Foto: Canva
Alarm HP Tidak Berbunyi? Ini 7 Cara Memperbaikinya

Alarm HP tidak bunyi? Hal ini bisa disebabkan karena beberapa hal. Salah satunya pengaturan dalam aplikasi. Begini cara mengatasinya.


5 Rekomendasi HP Realme Murah, Harga di Bawah Rp3 Juta

18 hari lalu

Berikut ini rekomendasi HP gaming murah yang dibanderol mulai Rp2 jutaan, mulai dari POCO, Realme, Samsung, Tecno, Vivo, hingga Xiaomi. Foto: Canva
5 Rekomendasi HP Realme Murah, Harga di Bawah Rp3 Juta

Meskipun murah, HP Realme dengan harga di bawah Rp3 juta sudah memiliki layar yang tajam dan kualitas kamera yang cukup baik.


Cara Mengatasi Memori Penuh di HP iPhone dengan Mudah

18 hari lalu

Seorang pria memegang Apple iPhone 16 Pro Max menjelang peluncuran penjualan smartphone seri iPhone 16 baru di Moskow, Rusia 20 September 2024. REUTERS/Evgenia Novozhenina
Cara Mengatasi Memori Penuh di HP iPhone dengan Mudah

Cara mengatasi memori penuh HP iPhone dapat dilakukan dengan mengoptimalkan penyimpanan pada perangkat tersebut. Berikut ini informasinya.


8 Cara Mengatasi Memori HP Android yang Penuh, Bisa dengan Hapus Cache

21 hari lalu

Ilustrasi HP/handphone. Foto: Canva
8 Cara Mengatasi Memori HP Android yang Penuh, Bisa dengan Hapus Cache

Cara mengatasi memori HP Android yang penuh bisa dilakukan dengan beberapa cara. Bisa dengan menghapus aplikasi yang tidak dipakai.


6 Cara Mengatasi Memori HP Penuh, Salah Satunya Hapus Cache

25 hari lalu

Ilustrasi HP/handphone. Foto: Canva
6 Cara Mengatasi Memori HP Penuh, Salah Satunya Hapus Cache

Cara mengatasi memori HP penuh bisa dilakukan dengan menghapus cache hingga menggunakan aplikasi pembersih.