Pesawat X-51A Terbang Enam Kali Lebih Cepat dari Suara

Reporter

Editor

Kamis, 27 Mei 2010 18:41 WIB

Pesawat X-51A Terbang Enam Kali Lebih Cepat dari Suara. Press Association

TEMPO Interaktif, California - Sebuah pesawat eksperimental telah menetapkan rekor untuk penerbangan hipersonik. Pesawat itu lebih dari tiga menit terbang dengan kecepatan enam kali kecepatan suara.

Pesawat X-51A Waverider diluncurkan dari pangkalan Angkatan Udara B-52 Stratofortress, California, pada hari Rabu (26/5). Mesin scramjet pesawat itu mampu mendorong pesawat dengan kecapatan 6 Mach, dan terbang dalam waktu 200 detik sebelum melesat.

Juru bicara Riset Lab teknologi Angkatan Udara mengatakan, "Kami menyamakan lompatan teknologi mesin ini setara dengan Perang Dunia II – yang melompat dari pesawat baling-baling ke mesin jet.”

Joe Vogel, direktur Boeing hipersonik mengatakan, ini adalah rekor dunia baru. “Dan ini adalah bangunan dasar untuk beberapa aplikasi hipersonik, termasuk akses ke ruang angkasa, pengintai, serangan, jangkauan global dan transportasi komersial."

Empat pesawat penjelajah X-51A telah dibangun untuk Angkatan Udara, dan tiga pesawat sisanya akan diuji pada musim gugur ini.

Advertising
Advertising

PA| NUR HARYANTO

Berita terkait

Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

9 hari lalu

Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

Awalnya, pesawat tidak dicat, hanya menampilkan bodi aluminium yang dipoles. Namun, tren berubah sejak 1970-an.

Baca Selengkapnya

Berburu Tiket Murah dengan Teknik Skiplagging, Apa Itu?

27 hari lalu

Berburu Tiket Murah dengan Teknik Skiplagging, Apa Itu?

Apakah sudah pernah mendengar istilah skiplagging sebelumnya?

Baca Selengkapnya

Alasan Wisatawan Disarankan Menggunakan Hand Luggage Saat Bepergian

28 hari lalu

Alasan Wisatawan Disarankan Menggunakan Hand Luggage Saat Bepergian

Jika ingin menghemat waktu selama penerbangan wisatawan disarankan menggunakan hand luggage

Baca Selengkapnya

Tertarik Menjadi Pramugari? Ini 5 Hal yang Sering Disalahpahami Banyak Orang

29 hari lalu

Tertarik Menjadi Pramugari? Ini 5 Hal yang Sering Disalahpahami Banyak Orang

Seorang pramugari mengatakan banyak kesalahpaman tentang profesi pramugari

Baca Selengkapnya

5 Hal Penting untuk Memudahkan Mudik Menggunakan Pesawat Terbang

33 hari lalu

5 Hal Penting untuk Memudahkan Mudik Menggunakan Pesawat Terbang

Memesan tiket jauh hari sebelum mudik bisa menghindari naiknya harga tiket.

Baca Selengkapnya

Posisi Kursi Pesawat yang Lebih Luas untuk Kaki Ini Disertai Tanggung Jawab Besar

35 hari lalu

Posisi Kursi Pesawat yang Lebih Luas untuk Kaki Ini Disertai Tanggung Jawab Besar

Barisan kursi pesawat ini memiliki ruang yang cukup lega untuk kaki tapi menurut pramugari tidak semua orang bisa duduk di situ

Baca Selengkapnya

Mengenang Wafatnya Bapak Dirgantara Indonesia, Nurtanio Pringgoadisuryo

39 hari lalu

Mengenang Wafatnya Bapak Dirgantara Indonesia, Nurtanio Pringgoadisuryo

Sayangnya saat Nurtanio memasuki sekolah penerbangan di era kolonial Jepang itu dirinya hanya disuruh untuk mendorong dan membersihkan pesawat terbang

Baca Selengkapnya

Tips Mengatasi Anak Menangis di Pesawat Terbang

24 Februari 2024

Tips Mengatasi Anak Menangis di Pesawat Terbang

Momen anak menangis di pesawat terbang bisa menggangu wisatawan lain. Cara ini dapat membantu para orang tua menenangkan anak menangis

Baca Selengkapnya

5 Makanan yang Dilarang Masuk Kabin Pesawat Terbang

11 Februari 2024

5 Makanan yang Dilarang Masuk Kabin Pesawat Terbang

Bberapa negara melarang makanan tertentu dimasukkan ke dalam tas jinjing di kabin pesawat terbang

Baca Selengkapnya

5 Tips Menjaga Kebersihan Berpergian dengan Pesawat Terbang

11 Februari 2024

5 Tips Menjaga Kebersihan Berpergian dengan Pesawat Terbang

Beberapa tips ini dapat membantu penumpang yang tetap ingin menjaga kebersihan selama di pesawat terbang

Baca Selengkapnya