India Gusur Peringkat Facebook Indonesia

Reporter

Editor

Rabu, 1 Februari 2012 12:07 WIB

alkantara.com.br

TEMPO.CO , Jakarta - Posisi Indonesia sebagai pengguna Facebook terbanyak kedua di dunia tergusur. India-lah yang kini menduduki peringkat tersebut dengan 43,5 juta pengguna, selisih 400 ribu anggota dibanding Indonesia.

Berdasarkan statistik terbaru dari situs socialbakers.com, hierarki teratas pengguna Facebook tetap dikuasai Amerika Serikat dengan 152 juta pengguna. Kemudian India dengan 43,5 juta pengguna, dan Indonesia yang berada di posisi ketiga (43,1 juta pengguna).

Namun Indonesia masih lebih unggul dalam tingkat penetrasi atau pengguna aktif sekitar 17,7 persen. Sebab kendati India memiliki 43,5 juta Facebooker, ternyata hanya sekitar 3,7 persen yang aktif menggunakan jejaring sosial besutan Mark Zuckerberg itu.

Socialbaker.com adalah situs pemantau status Facebook dari 200 negara di dunia. Melalui situs ini bisa terlihat statistik demografik pengguna Facebook tiap negara setiap pekan.

Sementara di Kongo kepopuleran Facebook justru menurun. Situs socialbakers.com memaparkan terjadi penurunan pengguna Facebook hingga 205 ribu akun dalam sepekan saja.

Selanjutnya penurunan terbesar terjadi di Cina dengan 41 ribu akun dalam seminggu lalu diikuti Siprus dengan 30 ribu akun.

PENN-OLSO|SOCIALBAKERS|DIANING SARI




Berita terkait

Sejarah WhatsApp: Bermula Hanya Aplikasi Pesan Status Bikinan Eks Insinyur Yahoo

2 hari lalu

Sejarah WhatsApp: Bermula Hanya Aplikasi Pesan Status Bikinan Eks Insinyur Yahoo

WhatsApp terus berkembang sejak diakuisisi oleh Facebook pada 2014. Indonesia menjadi yang terbesar ketiga per tahun lalu dengan 112 pengguna aktif.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Menghapus Akun Facebook yang Lupa Password

5 hari lalu

Begini Cara Menghapus Akun Facebook yang Lupa Password

Akun Facebook sering kali dilupakan karena pengguna beralih ke media lainnya. Berikut cara menghapus akun Facebook yang lupa password.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Menonaktifkan Sementara Akun Facebook

5 hari lalu

Begini Cara Menonaktifkan Sementara Akun Facebook

Menonaktifkan akun Facebook sementara bisa dijadukan opsi jika ingin beristirahat dari media sosial. Berikut caranya.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Menghapus Semua Postingan di Facebook

5 hari lalu

Begini Cara Menghapus Semua Postingan di Facebook

Menghapus semua postingan di Facebook mungkin menjadi opsi bagi beberapa orang yang ingin membersihkan akun. Begini caranya.

Baca Selengkapnya

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

18 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

25 hari lalu

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya:

Baca Selengkapnya

Sudah Bisa Diakses, Facebook Bikin Pembaruan Fitur Video Jadi Mirip di TikTok

37 hari lalu

Sudah Bisa Diakses, Facebook Bikin Pembaruan Fitur Video Jadi Mirip di TikTok

Pada aplikasi TikTok telah menjadi pedoman tetap namun bagi Facebook, ini sebuah inovasi dan kemajuan.

Baca Selengkapnya

Cara Unblock Akun Seseorang di Facebook dengan Mudah

40 hari lalu

Cara Unblock Akun Seseorang di Facebook dengan Mudah

Ada beberapa cara unblock teman di Facebook, bisa melalui handphone maupun laptop. Cukup ikuti beberapa langkah berikut ini.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Paskah dengan 55 Link Twibbon, Begini Cara Menggunakannya

44 hari lalu

Rayakan Hari Paskah dengan 55 Link Twibbon, Begini Cara Menggunakannya

Hari Paskah dapat dirayakan menggunakan twibbon beragam pilihan. Berikut memilih twibbon Hari Paskah yang sesuai selera dan cara menggunakannya!

Baca Selengkapnya

Survei Meta Ungkap Pengguna Medsos Usia Muda di Indonesia Berani dan Aktif

45 hari lalu

Survei Meta Ungkap Pengguna Medsos Usia Muda di Indonesia Berani dan Aktif

Sebanyak 87 persen responden dalam survei Meta menyatakan bahwa media sosial adalah platform efektif untuk sampaikan pesan dan mendorong perubahan.

Baca Selengkapnya