Hotel Pertama dengan Konsep Jejaring Sosial

Reporter

Rabu, 7 Agustus 2013 03:47 WIB

1stwebdesigner.com

TEMPO.CO, Jakarta--Hotel Melia Internasional sebuah hotel pertama di dunia yang berkonsep jejaring sosial di Magaluf, Spanyol. Ide peluang bisnis tersebut karena melihat fenomena pengguna jejaring sosial. Baik dalam kondisi apapun para penggila akun sosial tetap mengupdate atau saling share infomasi.

Hotel Melia memperbolehkan para pengunjung berinteraksi dengan staff maupun turis lainnya melalui tweet 140 karakter. Untuk melakukannya, tamu yang menginap akan login di WiFi hotel untuk bergabung di komunitas #SocialWave. Dari sana mereka bisa mulai mengobrol, berbagi foto atau mengirim emoticon dengan turis lainnya.

Sebagai hotel berkonsep jejaring sosial, di setiap sudut hotel didesain khusus sehingga mendorong pengunjungnya untuk sering-sering nge-tweet. Di bar restoran ada stiker "Thirsty? Tweet Us #FillMyFridge", begitupun di kamar mandi yang memiliki cermin dengan stiker lucu agar orang foto-foto di sana. Pihak hotel juga membuat hashtag khusus untuk semua hal dan selalu ada admin yang siap sedia menjawab pertanyaan tamu via Twitter.

Berlokasi di Mallorca, hotel ini memang menawarkan pengalaman baru merasakan perpaduan sensasi beristirahat sekaligus bergabung dengan komunitas virtual. "Hotel ini mengambil langkah baru dalam memenuhi keinginan yang terus meningkat dalam merasakan pengalaman bersosialisasi melalui teknologi," ucap manajer hotel, Gonzalo Echevarria.

RINA ATMASARI|BBCNEWS

Baca juga:

Presiden Iran Dilantik, Israel Ketakutan

Mudik ala Amerika Serikat Saat Thanksgiving

Pertemuan Militer Mesir dan Kelompok Islam Buntu

Berita terkait

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

6 jam lalu

Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan menjadi sorotan di media sosial usai timnas Indonesia u-23 dikalahkan Irak 1-2 di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

2 hari lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

3 hari lalu

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

Twibbon dapat digunakan untuk turut menyemarakkan Hari Buruh Internasional pada 1 Mei 2024. Silakan unggah dan tayang.

Baca Selengkapnya

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

3 hari lalu

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.

Baca Selengkapnya

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

7 hari lalu

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

Anandira Puspita, akan menjalani sidang praperadilan perdana di Pengadilan Negeri atau PN Denpasar, Senin, 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

7 hari lalu

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

Ini yang harus diperhatikan dan dipantau saat ikut rekrutmen bersama BUMN.

Baca Selengkapnya

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

8 hari lalu

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

Psikolog memberi saran pada orang tua kapan sebaiknya boleh memberi akses internet sendiri pada anak.

Baca Selengkapnya

Berefek ke Kesejahteraan Tubuh, Bagaimana Taktik Mengurangi Penggunaan Media Sosial?

11 hari lalu

Berefek ke Kesejahteraan Tubuh, Bagaimana Taktik Mengurangi Penggunaan Media Sosial?

Orang sering menggunakan media sosial untuk memposting momen terbaiknya, membuat feed terlihat seperti highlight reel dari pengalaman keren.

Baca Selengkapnya

Link 15 Twibbon Untuk Merayakan Hari Bumi, Perhatikan Cara Download dan Upluad

11 hari lalu

Link 15 Twibbon Untuk Merayakan Hari Bumi, Perhatikan Cara Download dan Upluad

Hari Bumi atau Earth Day pada 22 April dapat dirayakan dengan berbagai aktivitas termasuk meramaikan di media sosial lewat unggahan twibbon.

Baca Selengkapnya

Jeda 3-7 Hari dari Media Sosial Bisa Meningkatkan Kesehatan Mental? Begini Penjelasannya

11 hari lalu

Jeda 3-7 Hari dari Media Sosial Bisa Meningkatkan Kesehatan Mental? Begini Penjelasannya

Sebuah studi penelitian 2022 terhadap anak perempuan 10-19 tahun menunjukkan bahwa istirahat di media sosial selama 3 hari secara signifikan berfaedah

Baca Selengkapnya