Tiru Xiaomi, Lenovo Bikin Perusahaan Baru  

Reporter

Editor

Erwin prima

Kamis, 16 Oktober 2014 15:41 WIB

Lenovo

TEMPO.CO, Beijing - Lenovo dinilai menginginkan penjualan online menguntungkan sebagaimana dinikmati Xiaomi sejauh ini. Perusahaan teknologi Cina yang dikenal secara global untuk notebook-nya itu akan mendirikan anak perusahaan baru pada 1 April 2015 untuk berfokus pada perangkat pintar dan penjualan Internet di Cina.

Siaran pers Lenovo, Selasa, 14 Oktober 2014, mengatakan bahwa perusahaan baru itu akan memiliki nama dan merek berbeda, dan akan dipimpin oleh presiden untuk wilayah Cina, Asia Pasifik, dan pasar negara berkembang saat ini, Chen Xudong. Perusahaan juga akan memindahkan Liu Jun, kepala grup bisnis mobile perusahaan, dan George He, kepala grup layanan cloud, ke perusahaan baru itu. (Baca juga: Lenovo Luncurkan Notebook untuk Pencinta Game)

Seperti Xiaomi, perusahaan baru itu akan menjual ponsel dan tablet baru hanya melalui Internet, melompati distributor dan operator.

Meskipun sumber daya luas dan merek yang dimiliki Lenovo, langkah itu mungkin tidak menjadi tugas yang mudah. "Xiaomi bukan hanya tentang menjual ponsel murah secara online, mengembangkan kultus berikutnya akan menjadi tantangan jika Lenovo benar-benar meniru Xiaomi," kata analis IDC, Bryan Ma.

"Xiaomi berasal dari latar belakang perangkat lunak, sementara Lenovo berakar di hardware. Akan menarik untuk melihat bagaimana Lenovo mengukur keberhasilan spin-off ini. Apakah akan melihat popularitas dibandingkan keuntungan?"

Lenovo bukan perusahaan Cina pertama yang mencoba untuk spin off ke merek yang lebih terfokus. Raksasa teknologi lainnya, seperti Huawei dan ZTE, telah melakukan sesuatu yang mirip–seperti Honor dari Huawei dan Nubia dari ZTE. Simak berita tekno lainnya di sini.

ERWIN Z. | CNET

Berita lain
Singapura Bikin Baterai Isi Ulang Tercepat
Telkom University Dominasi Kontes Robot Terbang
Obat Baru Diabetes Diaktifkan dengan Sinar Biru
LG G3 Versi LTE Hadir di Indonesia
Siasati Iklim, Panasonic Buat Lampu Fotosintesis

Berita terkait

Oppo, Merek Smartphone Terlaris Kedua di Indonesia

14 November 2017

Oppo, Merek Smartphone Terlaris Kedua di Indonesia

Pangsa pasar Oppo Electronics mencapai 24 persen, terpaut 8 persen dari pemimpin pasar.

Baca Selengkapnya

Anak Suka Main Gadget, Kapan Waktunya Periksa Mata

30 Oktober 2017

Anak Suka Main Gadget, Kapan Waktunya Periksa Mata

Untuk mengurangi pemakaian gadget dan pengaruhnya pada mata, ajak anak beraktivitas di luar ruangan.

Baca Selengkapnya

2 Gangguan Perilaku Anak yang Candu Gadget

21 Oktober 2017

2 Gangguan Perilaku Anak yang Candu Gadget

Kondisi anggota keluarga yang berjarak satu sama lain gara-gara gadget disebut technoference.

Baca Selengkapnya

Jawab Pertanyaan Ini Tanda Ayah Bunda Mencandu Gadget

21 Oktober 2017

Jawab Pertanyaan Ini Tanda Ayah Bunda Mencandu Gadget

Ayah bunda harus tahu, gara-gara gadget, anak merasa bersaing dengan teknologi demi menarik perhatian orang tua.

Baca Selengkapnya

Anak Candu Gadget? Atasi dengan 'Deal Bersama'

20 Oktober 2017

Anak Candu Gadget? Atasi dengan 'Deal Bersama'

Tips bagaimana berkompromi antara orang tua dan anak soal gadget

Baca Selengkapnya

Mau Beli Headphone? Simak Ini, Suaranya Sejernih Berlian

16 Oktober 2017

Mau Beli Headphone? Simak Ini, Suaranya Sejernih Berlian

Headphone ini disebut sebagai beberapa headphone bluetooth terbaik yang ada di pasaran. Harganya 7 jutaan

Baca Selengkapnya

Waspada Ada Situs Penipuan Mencatut JD.ID, Jual Samsung S7 2 Juta

14 Oktober 2017

Waspada Ada Situs Penipuan Mencatut JD.ID, Jual Samsung S7 2 Juta

Situs penipuan mencatut nama dan logo JD.ID yakni www.jd.id-promo-murah.com.

Baca Selengkapnya

Sehari, Anak Usia 2-5 Tahun Maksimal 1 jam Bermain Gawai

30 September 2017

Sehari, Anak Usia 2-5 Tahun Maksimal 1 jam Bermain Gawai

Steve Jobs dan Bill Gates membatasi anak-anak mereka dalam bermain gawai.

Baca Selengkapnya

Ponsel Aman dari Kuman dengan Menggunakan PhoneSoap

25 September 2017

Ponsel Aman dari Kuman dengan Menggunakan PhoneSoap

Selain membersihkan ponsel dengan inovasi sinar ultraviolet, PhoneSoap juga membuat ponsel terisi penuh.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Mi A1 Dirilis di Indonesia, Apa Kelebihannya?

20 September 2017

Xiaomi Mi A1 Dirilis di Indonesia, Apa Kelebihannya?

Xiaomi merilis ponsel terbarunya Mi A1 di Jakarta, yang dibandrol dengan harga Rp 3,09 juta.

Baca Selengkapnya