Militer AS Uji Teknologi Mobil Otonom

Reporter

Editor

Erwin prima

Sabtu, 25 Juni 2016 20:29 WIB

Militer AS Uji Teknologi Mobil Otonom. Mashable.com

TEMPO.CO, Detroit - Departemen Perhubungan Michigan dan Pusat Penelitian, Pengembangan dan Rekayasa Otomotif Tank Angkatan Darat (TARDEC) AS, hari Kamis, 23 Juni 2016, mengumumkan mereka telah bekerja sama untuk menguji teknologi otonom (driverless) di jalan bebas hambatan Interstate 69 negara itu.

Secara khusus, TARDEC menguji komunikasi jarak pendek versi Car-2-X, yang akan membantu dalam pengembangan mobil otonom. Dengan teknologi tersebut, kendaraan berkomunikasi secara nirkabel melalui Wi-Fi dengan sensor-sensor di pinggir jalan.

Melalui komunikasi itu, kendaraan dapat mengirim dan menerima informasi terkini tentang kondisi kecepatan, jalan dan cuaca. Teknologi ini terdengar akrab, mestinya. Mercedes-Benz adalah mobil pertama yang menggunakan Car-2-X dalam produksi kendaraan, all-new E-Class.

Tes pertama mencakup konvoi empat truk tentara yang bepergian sejauh 21 mil (33,8 km) dari I-69. Pengendara manusia akan mengontrol penuh kendaraan setiap saat. Namun, info yang dikumpulkan dari tes akan membantu truk militer itu belajar untuk lebih baik dalam mengelola rintangan di jalan.

Angkatan Darat tidak mengungkap jadwal implementasi kendaraan otonom itu. Doug Halleaux, juru bicara TARDEC, mengatakan kepada The Detroit News bahwa selama beberapa tahun ke depan TARDEC bermaksud menerapkan truk peleton otonom.

Seperti semi truk yang ditunjukkan oleh Mercedes-Benz, kendaraan TARDEC akan mendapatkan keuntungan tidak hanya dari peningkatan keselamatan tetapi juga efisiensi.

MASHABLE | ERWIN Z

Berita terkait

AS: Israel Belum Sampaikan Rencana Komprehensif Soal Invasi Rafah

2 jam lalu

AS: Israel Belum Sampaikan Rencana Komprehensif Soal Invasi Rafah

Israel belum menyampaikan kepada pemerintahan Presiden Amerika Serikat Joe Biden ihwal "rencana komprehensif" untuk melakukan invasi terhadap Rafah.

Baca Selengkapnya

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

5 jam lalu

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Menteri Luar Negeri India menolak komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor yang menghambat pertumbuhan ekonomi negaranya.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pemberangusan Demo Mahasiswa Amerika Pro-Palestina

7 jam lalu

Kronologi Pemberangusan Demo Mahasiswa Amerika Pro-Palestina

Kepolisian Los Angeles mengkonfirmasi bahwa lebih dari 200 orang ditangkap di LA dalam gejolak demo mahasiswa bela Palestina. Bagaimana kronologinya?

Baca Selengkapnya

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

8 jam lalu

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Pejabat senior Hamas mengatakan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berupaya menggagalkan kesepakatan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

9 jam lalu

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza

Baca Selengkapnya

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

10 jam lalu

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya

Baca Selengkapnya

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

11 jam lalu

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

Kementerian Luar Negeri Belgia mengatakan pihaknya "mengutuk segala ancaman dan tindakan intimidasi" terhadap Pengadilan Kriminal Internasional (ICC)

Baca Selengkapnya

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

11 jam lalu

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

Para pejabat Hamas dan CIA dijadwalkan bertemu dengan mediator Mesir di Kairo untuk merundingkan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

12 jam lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

16 jam lalu

Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 3 Mei 2024 diawali oleh Turki menghentikan semua ekspor impor dari dan ke Israel.

Baca Selengkapnya