Cuaca Dingin AS Membuat Laut Membeku dan Merenggut Kehidupan Hiu

Reporter

Terjemahan

Editor

Erwin Prima

Selasa, 9 Januari 2018 16:46 WIB

Seekor hiu perontok dibawa untuk pemeriksaan kematian. Kredit: Atlantic White Shark Conservancy

TEMPO.CO, Massachusetts - Suhu dingin yang memecahkan rekor telah mencengkeram sebagian wilayah Amerika Serikat selama beberapa hari pertama 2018, dan telah membekukan bagian Laut Atlantik, dekat Cape Cod di pantai timur, sebagaimana dilaporkan Express, Selasa, 9 Januari 2018.

Penduduk setempat di Old Silver Beach, Cape Cod, bisa berjalan di atas air setelah laut berubah menjadi es di lokasi yang dekat dengan pantai.

Baca: Laut Membeku di Pantai Amerika, Warga Bermain di Atas Ombak

Video dari pemandangan yang menakjubkan itu dan orang-orang yang berjalan di atas lautan beku telah merebak bagai virus dalam beberapa hari terakhir, saat bagian barat laut Amerika menunggu udara dingin itu berakhir.

Kondisi dingin di Falmouth, Massachusetts, jarang terjadi pada periode waktu ini, menurut Greggr Fraser. "Ini tentu tidak biasa. Kami biasanya tidak memiliki banyak es di awal musim. Jika Anda berdiri di pantai, pemandangan es sejauh yang Anda lihat," ujarnya.

Advertising
Advertising

Namun, dia memperingatkan orang agar tidak berkelana ke es. "Kami mencegah orang untuk tidak menggunakan es air asin, karena tidak dapat diprediksi," ujarnya.

Sementara itu, empat hiu beku telah terdampar di Massachusetts saat suhu laut yang terus turun merenggut kehidupan mereka.

Hiu perontok jantan yang ditemukan di pantai di Cape Cod terlalu beku bagi para peneliti untuk melakukan pemeriksaan pasca-mortem segera.

Bangkai hiu terbaru ditemukan pada malam tahun baru di dalam sebuah paket es di dekat Wellfeet. “Kondisi kasar mencegah peneliti memulihkan tubuh hiu itu,” ujar direktur program Atlantic White Shark Conservancy (AWSC), Michelle Wcisel, kepada Cape Code Times.

Baca: Laut Membeku di Pantai Amerika, Warga Bermain di Atas Ombak

Pihak berwenang meyakini keempat hiu tersebut mati akibat suhu dingin di laut. Suhu beku telah membuat beberapa landmark Amerika tidak dikenali, dengan foto-foto yang menunjukkan Niagara Falls yang ikonik telah membeku.

EXPRESS

Berita terkait

Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

1 hari lalu

Pasukan Inggris Mungkin Ditugaskan Mengirimkan Bantuan dari Dermaga ke Gaza

Pasukan Inggris mungkin ditugaskan untuk mengirimkan bantuan ke Gaza dari dermaga lepas pantai yang sedang dibangun oleh militer Amerika Serikat

Baca Selengkapnya

Siprus Lanjutkan Bantuan Pangan ke Gaza Via Laut Pasca-Pembunuhan Relawan WCK

1 hari lalu

Siprus Lanjutkan Bantuan Pangan ke Gaza Via Laut Pasca-Pembunuhan Relawan WCK

Pengiriman bantuan pangan ke Gaza dari Siprus melalui jalur laut dilanjutkan pada Jumat malam

Baca Selengkapnya

Profesor Riset Termuda BRIN Dikukuhkan, Angkat Isu Sampah Indonesia yang Cemari Laut Afrika

4 hari lalu

Profesor Riset Termuda BRIN Dikukuhkan, Angkat Isu Sampah Indonesia yang Cemari Laut Afrika

Reza dikukuhkan sebagai profesor riset berkat penelitian yang dilakukannya pada aspek urgensi pengelolaan plastik.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Polri Tangkap 5 Kurir Peredaran Sabu Lintas Laut Jaringan Malaysia-Aceh

10 hari lalu

Bareskrim Polri Tangkap 5 Kurir Peredaran Sabu Lintas Laut Jaringan Malaysia-Aceh

Peredaran sabu itu dilakukan lintas laut dari jaringan Malaysia-Aceh.

Baca Selengkapnya

Italia Selamatkan 1100 Migran di Lepas Pantai Italia dalam 24 Jam

22 hari lalu

Italia Selamatkan 1100 Migran di Lepas Pantai Italia dalam 24 Jam

Lebih dari 1.100 migran dan pengungsi termasuk 121 anak-anak tanpa pendamping diselamatkan di lepas pantai selatan Italia dalam waktu 24 jam

Baca Selengkapnya

18 Warga Gaza Tewas Akibat Bantuan Via Udara, 12 Diantaranya Tenggelam di Laut

33 hari lalu

18 Warga Gaza Tewas Akibat Bantuan Via Udara, 12 Diantaranya Tenggelam di Laut

Setidaknya 12 warga Palestina tenggelam setelah mereka berenang ke Laut Gaza saat mencoba mendapatkan bantuan yang diterjunkan dari udara

Baca Selengkapnya

Bantuan Kemanusiaan yang Dikirim lewat Laut Tiba di Utara Gaza

40 hari lalu

Bantuan Kemanusiaan yang Dikirim lewat Laut Tiba di Utara Gaza

World Central Kitchen mengkonfirmasi 200 ton bantuan kemanusiaan sudah tiba di utara Gaza pada Jumat, 15 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

KKP Umumkan Lokasi Pembersihan Hasil Sedimentasi di Laut

44 hari lalu

KKP Umumkan Lokasi Pembersihan Hasil Sedimentasi di Laut

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengumumkan lokasi pembersihan hasil sedimentasi di laut.

Baca Selengkapnya

Salurkan Bantuan ke Gaza, AS Hingga Qatar Sepakat Buka Pelabuhan Ashdod Israel

45 hari lalu

Salurkan Bantuan ke Gaza, AS Hingga Qatar Sepakat Buka Pelabuhan Ashdod Israel

Para menlu dari AS hingga Qatar sepakat membuka pelabuhan Ashdod, Israel, sebagai jalur pelengkap dalam menyalurkan bantuan ke Gaza

Baca Selengkapnya

PBB Minta Dunia Fokus pada Distribusi Bantuan ke Gaza Lewat Jalur Darat

52 hari lalu

PBB Minta Dunia Fokus pada Distribusi Bantuan ke Gaza Lewat Jalur Darat

Juru bicara PBB mengatakan penyaluran bantuan ke Gaza melalui laut atau udara merupakan hal baik, namun menekankan perlunya fokus pada jalur darat.

Baca Selengkapnya