Huawei Mate 20 Meluncur di Malaysia, Ini Harganya

Reporter

Terjemahan

Editor

Erwin Prima

Minggu, 28 Oktober 2018 07:01 WIB

Peluncuran Huawei Mate 20 di Kuala Lumpur. Kredit: Tempo/Karina

TEMPO.CO, Jakarta - Peluncuran untuk Huawei Mate 20, Mate 20 Pro, MateBook X Pro dan MateBook D telah berjalan sukses di Malaysia, Sabtu, 27 Oktober 2018, sebagaimana dilaporkan Technave, Sabtu.

Baca: Huawei Mate 20 Pakai Chipset Kirin 980, Ini Keunggulannya
Baca: Huawei Mate 20 Series Dipastikan Hadir di Indonesia
Baca: Huawei Resmi Rilis 3 Seri Mate 20 Secara Global di London

Dengan banyak orang berkumpul di Pavilion Kuala Lumpur, Huawei Mate 20 dan Mate 20 Pro datang ke Malaysia masing-masing dengan harga RM2799 (Rp 10,2 juta) dan RM3599 (Rp 13,1 juta).

Juga datang ke Malaysia adalah Huawei MateBook X Pro dengan Intel Core i7 Generasi 8 dari RM6999 (Rp 25,5 juta). MateBook X Pro dengan Intel Core i5 masuk seharga RM4999 (Rp 18,2 juta) sementara MateBook D dijual RM2999 (Rp10,9 juta). Freebies seperti Mouse Bluetooth, Huawei Backpack, Leather sleeve case dan satu tahun langganan Microsoft Office 365 juga disertakan.

Sementara Huawei Malaysia sudah dipersiapkan dengan baik untuk kerumunan besar pengguna seri Huawei Mate 20, seri Huawei Matebook secara tak terduga terjual habis pada hari pertama penjualan, menurut laporan Technave.

Huawei Mate 20 series diluncurkan di London pada 16 Oktober, bersama tiga varian ponsel lainnya, yaitu Mate 20 Pro, Porsche Design Mate 20 RS, dan Mate 20X.

Advertising
Advertising

Huawei telah mengumumkan bahwa Huawei Mate 20 series akan segera dijual di negara-negara termasuk Inggris, Prancis, Italia dan Uni Emirat Arab. Namun, menurut laporan oleh The Star, Malaysia akan menjadi yang pertama menerima perangkat.

TECHNAVE | FIRSTPOST

Berita terkait

Ponsel Lipat Huawei Mate X2 Segera Dirilis, Punya Desain Baru

4 Februari 2021

Ponsel Lipat Huawei Mate X2 Segera Dirilis, Punya Desain Baru

Huawei Mate X2 dilaporkan akan datang segera dengan desain yang lebih baik.

Baca Selengkapnya

Kemendikbud Gandeng Huawei Sediakan Cloud E-Learning Bagi Perguruan Tinggi

30 Januari 2021

Kemendikbud Gandeng Huawei Sediakan Cloud E-Learning Bagi Perguruan Tinggi

Huawei akan menyediakan 1.000 akun Huawei Cloud Service bagi 500 perguruan tinggi di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya

Huawei ASEAN Academy Resmi Dibuka di Indonesia, Siapa Saja Bisa Mendaftar?

25 Januari 2021

Huawei ASEAN Academy Resmi Dibuka di Indonesia, Siapa Saja Bisa Mendaftar?

Huawei ASEAN Academy Engineering Institute menawarkan Business College, Technical College dan Engineering College. Simak penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Honor V40 Dirilis, Ponsel Pertama Honor Setelah Berpisah dari Huawei

23 Januari 2021

Honor V40 Dirilis, Ponsel Pertama Honor Setelah Berpisah dari Huawei

Honor V40 dijual di Cina dengan harga mulai dari 3.599 yuan (Rp 7,8 juta) untuk RAM 8GB, dan 3.999 yuan (Rp 8,7 juta) untuk RAM 128GB.

Baca Selengkapnya

Pendiri Huawei Puji Teknologi Amerika Serikat Setelah Pelantikan Joe Biden

23 Januari 2021

Pendiri Huawei Puji Teknologi Amerika Serikat Setelah Pelantikan Joe Biden

Pendiri Huawei, Ren Zhengfei, memuji teknologi Amerika Serikat setelah Joe Biden dilantik menjadi Presiden AS ke-46 pada Rabu kemarin.

Baca Selengkapnya

Honor V40 5G Dilaporkan Akan Hadir dengan Google Play Services pada 22 Januari

20 Januari 2021

Honor V40 5G Dilaporkan Akan Hadir dengan Google Play Services pada 22 Januari

Honor V40 akan diumumkan di Cina pada 22 Januari dengan ketersediaan pasar Barat terjadi beberapa waktu setelah itu.

Baca Selengkapnya

Trump Kembali Serang Huawei Sebelum Tinggalkan Gedung Putih

18 Januari 2021

Trump Kembali Serang Huawei Sebelum Tinggalkan Gedung Putih

Minggu lalu, pemerintahan Trump memasukkan pabrikan ponsel Cina Xiaomi ke dalam daftar hitam.

Baca Selengkapnya

Dituduh Trump Perusahaan Militer Komunis Cina dan Di-blacklist, Ini Jawab Xiaomi

16 Januari 2021

Dituduh Trump Perusahaan Militer Komunis Cina dan Di-blacklist, Ini Jawab Xiaomi

Menyebutnya sebagai sebuah 'perusahaan militer komunis Cina', Pemerintahan Presiden AS Donald Trump memasukkan Xiaomi ke dalam daftar hitam.

Baca Selengkapnya

Pemerintahan Trump Masukkan Xiaomi dalam Daftar Hitam

15 Januari 2021

Pemerintahan Trump Masukkan Xiaomi dalam Daftar Hitam

Xiaomi sekarang rentan terhadap perintah eksekutif Trump yang melarang AS berinvestasi di perusahaan dalam daftar hitam.

Baca Selengkapnya

Ramai Mobil Otonom, Huawei Cina Bikin Jalan Cerdas

14 Januari 2021

Ramai Mobil Otonom, Huawei Cina Bikin Jalan Cerdas

"Satu-satunya solusi (mobil otonom) adalah mendapatkan lebih banyak informasi dari jalan raya," kata Eksekutif Huawei, raksasa telekomuniaksi Cina.

Baca Selengkapnya