Xiaomi Patenkan Layar Smartphone dengan 4 Tepi Lengkung

Reporter

Terjemahan

Editor

Erwin Prima

Minggu, 10 Februari 2019 07:00 WIB

Xiaomi Patenkan Layar Smartphone dengan 4 Tepi Lengkung. Kredit: GSM Arena

TEMPO.CO, Jakarta - Jika Samsung menghadirkan layar lengkung di tepi kiri dan kanan seperti di Samsung Galaxy S9, maka Xiaomi bakal menghadirkan layar lengkung tidak hanya untuk sisi kiri dan kanan, namun juga di sisi atas dan bawah.

Baca: Bocoran Xiaomi Mi 9: 3 Kamera Utama, Sensor Sidik Jari di Layar
Baca: Setelah Nokia, Muncul Smartphone Xiaomi dengan 5 Kamera

Fitur baru ini dipatenkan oleh Xiaomi di World Intellectual Property Office (WIPO), sebagaimana dilaporkan GSM Arena, 8 Februari 2019.

Tidak ada kamera selfie yang terlihat. Hal itu berarti Xiaomi akan menghadirkan solusi dalam layar atau akan menghilangkan kamera menghadap ke depan sepenuhnya.

Daftar WIPO itu diperoleh oleh LetsGoDigital dan telah memberi gambaran seperti apa smartphone itu nantinya. Grafik paten juga mencakup kamera ganda dengan LED di sebelahnya dan konektor USB di bagian bawah di sisi layar melengkung.

Apakah sebuah smartphone semacam itu akan segera dirilis masih menjadi misteri, karena Xiaomi mungkin baru saja mematenkan desain untuk melindunginya dari perusahaan lain untuk digunakan.

Advertising
Advertising

Mungkin juga Xiaomi mencoba untuk menempuh jalur Meizu Zero dan vivo APEX 2019, dengan memperkenalkan konsep untuk masuk ke berita utama dan menaikkan harga pasarnya tanpa benar-benar meluncurkan smartphone itu untuk massal.

Hanya waktu yang akan mengatakan mana yang benar, tetapi diharapkan itu adalah bentuk awal dari sebuah smartphone andalan Xiaomi.

XIAOMI | LETSGODIGITAL

Berita terkait

Disebut-sebut Versi Rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro, Xiaomi 14 SE Diperkirakan Dirilis di India Bulan Depan

1 hari lalu

Disebut-sebut Versi Rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro, Xiaomi 14 SE Diperkirakan Dirilis di India Bulan Depan

Xiaomi 14 SE, yang dikabarkan bakal diluncurkan di India pada Juni 2024, bisa jadi merupakan rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro.

Baca Selengkapnya

Galaxy S24 Bantu Samsung Kembali ke Puncak Pasar Smartphone Global Awal 2024

2 hari lalu

Galaxy S24 Bantu Samsung Kembali ke Puncak Pasar Smartphone Global Awal 2024

Laporan terkini dari Canalys memperkirakan total 296,2 juta smartphone telah didistribusikan di dunia sepanjang kuartal pertama tahun ini.

Baca Selengkapnya

Peluncuran Tablet Pertama Poco, Ini Bocoran Spesifikasinya

3 hari lalu

Peluncuran Tablet Pertama Poco, Ini Bocoran Spesifikasinya

Meski Xiaomi belum membuat pernyataan resmi apa pun terkait spesifkasi tablet itu, namun sejumlah bocoran telah mengungkapkan detailnya.

Baca Selengkapnya

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

5 hari lalu

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

Pada 35 tahun lalu, pengusaha Jepang Konosuke Matsushita pendiri Panasonic Corporation meninggal. Ini kisahnya membangun perusahaan elektronik itu.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

6 hari lalu

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

Perangkat Xiaomi dengan nomor model "24053PY09C", nama kode "chenfeng", dan nama pemasaran Xiaomi Civi 4 telah muncul di Google Play Console.

Baca Selengkapnya

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

8 hari lalu

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

Honor dan Huawei menempati posisi pertama pangsa pasar ponsel pintar di negara asalnya, Cina., menurut IDC

Baca Selengkapnya

Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

9 hari lalu

Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

Google perbaiki patch keamanan Pixel 8. Perbaiki errorr kamera.

Baca Selengkapnya

Ponsel Jadul Xiaomi Akan Mendapat Pembaruan HyperOS, Ini Daftar Peningkatannya?

10 hari lalu

Ponsel Jadul Xiaomi Akan Mendapat Pembaruan HyperOS, Ini Daftar Peningkatannya?

Xiaomi bakal melakukan pembaruan HyperOS ke smartphone seri jadulnya, Mi 10. Pembaruan sistem operasi dilakukan secara bertahap ke semua serinya.

Baca Selengkapnya

Mirip Versi Pro Saat Ini, iPad Air 12,9 Inci Dikabarkan Bakal Memiliki Layar Mini-LED

11 hari lalu

Mirip Versi Pro Saat Ini, iPad Air 12,9 Inci Dikabarkan Bakal Memiliki Layar Mini-LED

iPad Air teranyar itu lebih unggul dibanding generasi sebelumnya yang masih memakai layar berpanel LCD.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

11 hari lalu

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

Topik tentang YouTube mengembangkan fitur belanja baru yang bersaing dengan TikTok Shop menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.

Baca Selengkapnya