Mencegah Perundungan Siber, Instagram Hadirkan 2 Fitur Baru

Reporter

Tempo.co

Editor

Erwin Prima

Rabu, 10 Juli 2019 10:07 WIB

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch

TEMPO.CO, Jakarta - Instagram baru saja meluncurkan dua fitur baru untuk mendeteksi komentar ofensif. Tindakan intimidasi yang kerap dilakukan sebagian pengguna menjadi perhatian utama mereka dalam membendung permasalahan ini.

Baca: Instagram Hadirkan Fitur Stiker Chat untuk Instagram Stories

Melalui fitur Restrict (pembatas) pengguna diberikan kuasa untuk memblokir dan menghapus komentar negatif beberapa akun yang dianggap mengganggu kenyamanan mereka tanpa diketahui. Sedangkan pengguna yang akan memberikan komentar negatif diberi peringatan melalui fitur Rethink agar memikirkan kembali tindakan intimidasi sebelum dilakukan.

Akun yang telah diblokir masih dapat memberikan komentar, mengirimkan pesan dan melihat aktivitas yang dilakukan oleh pengguna. Namun, mereka tidak dapat melihat apakah pengguna sedang aktif atau telah membaca pesan.

Menurut pemimpin Instagram Adam Mosseri, fitur ini dapat menjadi sarana bagi pengguna yang tidak memiliki kuasa untuk melawan perundungan siber. Pengguna dapat melindungi diri dan mencegah tindakan intimidasi secara nyaman di Instagram.

Advertising
Advertising

“Kami tahu jika banyak remaja yang mengalami perundungan siber. Kami berkomitmen untuk menjauhkan perundungan siber dari industri ini. Kami akan mengkaji ulang penggunaan Instagram untuk memenuhi komitmen tersebut,” ujar Mosseri, dikutip dari Daily Mail.

Kedua fitur ini telah diaktifkan dari beberapa hari lalu. Pengguna juga diberikan opsi untuk memberitahu Instagram jika terjadi kesalahan yang tidak disengaja.

DAILY MAIL | TECH RADAR | CAECILIA EERSTA

Berita terkait

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

3 hari lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Cara Menyematkan Komentar di Instagram untuk Android dan iOS

4 hari lalu

Cara Menyematkan Komentar di Instagram untuk Android dan iOS

Untuk meningkatkan engagement, Anda bisa menyematkan komentar di Instagram. Ketahui cara menyematkan komentar di Instagram berikut ini.

Baca Selengkapnya

Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

4 hari lalu

Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

Sekarang pengguna dapat dengan mudah menyematkan komentar di Instagram untuk meningkatkan pengalaman berbagi dan berinteraksi dengan pengguna lainnya.

Baca Selengkapnya

Kasus Bullying di Binus School Serpong Dilimpahkan ke Kejaksaan, Pelaku tidak Ditahan

5 hari lalu

Kasus Bullying di Binus School Serpong Dilimpahkan ke Kejaksaan, Pelaku tidak Ditahan

Kasus bullying atau perundungan di sekolah Internasional Binus School Serpong segera memasuki babak baru.

Baca Selengkapnya

Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

7 hari lalu

Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

Joko Pinurbo juga meninggalkan karya-karyanya yang sangat lekat dengan pembaca

Baca Selengkapnya

Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

7 hari lalu

Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu

Baca Selengkapnya

Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

8 hari lalu

Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya

Baca Selengkapnya

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

9 hari lalu

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.

Baca Selengkapnya

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

10 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

12 hari lalu

Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

Salah satu fitur yang terus diperbarui Instagram adalah fitur keamanan, termasuk opsi privasi untuk status Instagram.

Baca Selengkapnya