Kapasitas Baterai Huawei Mate 30 Bocor, Sudah Fast Charging

Rabu, 21 Agustus 2019 16:55 WIB

Bocoran Huawei Mate 30 Pro (Tweeter/@RODENT950)

TEMPO.CO, Jakarta - Huawei Mate 30 dan Mate 30 Pro Huawei akan dirilis dengan pengisian daya nirkabel 25W, yang akan menjadi yang tercepat, serta pengisian kabel 55W, untuk memecahkan dua rekor sekaligus. Namun, bagaimana dengan kapasitas baterainya?

Dikutip Gsmarena, Selasa, 20 Agustus 2019, postingan terbaru di media sosial Cina Weibo memperlihatkan dua baterai berbeda yang kemungkinan akan dipasang pada Mate 30 dan Mate 30 Pro.

Jika informasi ini benar, maka Mate 30 bakal mendapatkan baterai dengan kapasitas 4.200 mAh, sedangkan model Pro akan memiliki baterai 4.500 mAh.

Itu akan menjadi peningkatan 5 persen dalam kapasitas untuk Mate 30 dibandingkan dengan pendahulunya, dan sekitar 7 persen peningkatan untuk Mate 30 Pro ketika membandingkannya dengan Mate 20 Pro, demikian dilaporkan laman Techradar.

Sementara chipset Kirin 990 dikabarkan akan dibangun pada proses yang sangat efisien, dan daya tahan baterai harus atau setidaknya secara teoritis ditingkatkan dari seri Huawei Mate 2018.

Advertising
Advertising

GSMAREMA | TECHRADAR

Berita terkait

Realme C65 5G akan Diluncurkan di India Pekan Ini, Berikut Spesifikasinya

4 hari lalu

Realme C65 5G akan Diluncurkan di India Pekan Ini, Berikut Spesifikasinya

Realme C65 5G dipastikan menjadi ponsel pertama di dunia yang ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 6300.

Baca Selengkapnya

6 Tips agar Baterai Smartphone Tahan Lama

7 hari lalu

6 Tips agar Baterai Smartphone Tahan Lama

Lakukan enam tips berikut agar baterai smartphone Anda tahan lama.

Baca Selengkapnya

Samsung Rilis Powerbank Berteknologi Nirkabel Kedua di Cina, Harga Setengah Jutaan

20 hari lalu

Samsung Rilis Powerbank Berteknologi Nirkabel Kedua di Cina, Harga Setengah Jutaan

Samsung rilis powerbank nirkabel 10.000 mAh yang bisa digunakan untuk mengisi baterai tiga perangkat sekaligus.

Baca Selengkapnya

Alasan Damri Tidak Gunakan Bus Listrik sebagai Angkutan Mudik Lebaran

33 hari lalu

Alasan Damri Tidak Gunakan Bus Listrik sebagai Angkutan Mudik Lebaran

Bus listrik memiliki keterbatasan dalam hal jangkauan dan waktu pengisian daya baterai.

Baca Selengkapnya

ITS Uji Coba Baterai Aluminium Udara ke Motor Listrik

47 hari lalu

ITS Uji Coba Baterai Aluminium Udara ke Motor Listrik

Tim dari ITS melakukan uji coba purwarupa generasi pertama Baterai Aluminium Udara pada sepeda motor listrik.

Baca Selengkapnya

Tablet Baru Oukitel RT8 Tawarkan Baterai Gahar dan Kamera Malam

52 hari lalu

Tablet Baru Oukitel RT8 Tawarkan Baterai Gahar dan Kamera Malam

Tablet kekar dari Oukitel ini baru akan diluncurkan akhir bulan ini. Simak spesifikasi lengkap dan informasi harganya.

Baca Selengkapnya

Rilis Tahun Ini, Begini Bocoran Redmi K80 dengan Chip dan Baterai Meningkat

52 hari lalu

Rilis Tahun Ini, Begini Bocoran Redmi K80 dengan Chip dan Baterai Meningkat

Redmi K80 dikabarkan mendapat dukungan CPU Snapdragon 8 Generasi 3 atau Generasi 4.

Baca Selengkapnya

iQOO Pad Air Resmi Diluncurkan di China, Ini Spesifikasinya

57 hari lalu

iQOO Pad Air Resmi Diluncurkan di China, Ini Spesifikasinya

iQOO Pad Air dilengkapi dengan baterai 8500mAh yang mendukung pengisian daya flash 44W.

Baca Selengkapnya

Avenir Luncurkan Ponsel dengan Baterai 28 Ribu mAh di MWC 2024

58 hari lalu

Avenir Luncurkan Ponsel dengan Baterai 28 Ribu mAh di MWC 2024

Pada 2019, Avenir Telecom meluncurkan ponsel dengan baterai 18.000 mAh

Baca Selengkapnya

Tanggal Peluncuran Meizu 21 Pro Terungkap, Apakah Jadi Ponsel Terakhir Meizu?

26 Februari 2024

Tanggal Peluncuran Meizu 21 Pro Terungkap, Apakah Jadi Ponsel Terakhir Meizu?

Meizu 21 Pro akan diluncurkan di sebuah acara di China pada 29 Februari 2024.

Baca Selengkapnya