Andalan Pindad Selain Ranpur di Defile HUT TNI: Roket dan SS2

Jumat, 4 Oktober 2019 11:08 WIB

Roket R-Han 122 B produksi Pindad (pindad.com)

TEMPO.CO, Jakarta - PT Pindad mempunyai andalan lain di luar kendaraan tempur Badak dan Kobra, serta medium tank Harimau yang akan ikut dalam defile HUT TNI Sabtu besok, 5 Oktober 2019.

Pindad juga sudah memiliki produk roket yakni R-Han 122B yang siap dipesan jika pemerintah membutuhkan. Begitu juga beragam amunisinya. “Semua sudah kita masuki,” kata Sekretaris Perusahaan PT Pindad, Tuning Rudyati kepada Tempo, Kamis, 3 Oktober 2019.

Tuning mengatakan, seluruh lini kebutuhan alutsista TNI Angkatan Darat sudah bisa dipenuhi Pindad. Mulai dari senjata yang digunakan pasukan, hingga kendaraan tempur.

Senjata misalnya, jagoan Pindad adalah SS2 dengan beragam variasinya. “Untuk perbekalan prajurit itu SS2. Masih di situ dengan berbagai variannya. Serta pistol G2. Unggulan kita senjata itu,” kata Tuning.

Senjata SS2 V7 SubSonic produksi Pindad (pindad.com)

Advertising
Advertising

Tuning mengatakan, pengembangan senjata juga belum berhenti. Pindad tengah berkonsentrasi dalam pengembangan materialnya. “Kita masuk ke bahan baku material yang lebih ringan,” kata dia.

Tuning mengatakan, pemerintah sangat mendukung dengan beragam perangkat ketentuan dan kebijakannya sehingga Pindad bisa memasok berbagai kebutuhan alutsista TNI.

Relasi baik dengan pengguna juga memberi sejumlah keuntungan untuk pengembangan produk-produk alutsista Pindad. “Dukungan pemerintah luar biasa dan sangat perlu. Dengan dukungan pemerintah dan kemudian, bagaimana cara mengembangkan ini juga kerja-sama dengan negara lain. Kita menilai teknologinya itu bersama-sama dengan pemerintah dan user. Itu kunci utama kenapa kita bisa terus berkembang lebih baik dengan kualitas yang meningkat,” kata dia.

Berita terkait

Asisten Prabowo Menjadi Komisaris Pindad, Mayor Teddy Jadi Wadanyon

45 hari lalu

Asisten Prabowo Menjadi Komisaris Pindad, Mayor Teddy Jadi Wadanyon

Asisten Khusus Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Letjen TNI (Purn) AM Putranto diangkat menjadi Komisaris Independen PT Pindad

Baca Selengkapnya

Profil PT Pindad dengan Komisaris Utama KASAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak

25 Januari 2024

Profil PT Pindad dengan Komisaris Utama KASAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak

Menteri BUMN Erick Thohir resmi menunjuk Maruli Simanjuntak yang juga KSAD dan menantu Luhut sebagai komisaris utama PT Pindad. Ini profil Pindad.

Baca Selengkapnya

Maruli Simanjuntak jadi KSAD dan Komut Pindad, Berapa Gaji yang Bakal Diterima?

23 Januari 2024

Maruli Simanjuntak jadi KSAD dan Komut Pindad, Berapa Gaji yang Bakal Diterima?

Menteri Erick Thohir menunjuk KSAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai Komisaris Utama PT Pindad (Persero). Berapa gaji yang akan diterima Maruli?

Baca Selengkapnya

Maruli Simanjuntak Diangkat jadi Komut Pindad, Ini Harapan Kementerian BUMN

23 Januari 2024

Maruli Simanjuntak Diangkat jadi Komut Pindad, Ini Harapan Kementerian BUMN

Menteri BUMN Erick Thohir punya sejumlah harapan ketika mengangkat KSAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai Komisaris Utama PT Pindad (Persero).

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Angkat Maruli Simanjuntak jadi Komisaris Utama Pindad Gantikan Dudung Abdurachman

23 Januari 2024

Erick Thohir Angkat Maruli Simanjuntak jadi Komisaris Utama Pindad Gantikan Dudung Abdurachman

Menteri BUMN Erick Thohir mengangkat KSAD Maruli Simanjuntak sebagai Komisaris Utama PT Pindad (Persero).

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan dan Ganjar Cecar Prabowo Soal Alutsista, Begini Proses Pengadaan Alutsista oleh Kemenhan

8 Januari 2024

Anies Baswedan dan Ganjar Cecar Prabowo Soal Alutsista, Begini Proses Pengadaan Alutsista oleh Kemenhan

Saat debat capres, pembelian alutsista Prabowo disorot Ganjar dan Anies Baswedan. Ini prosedur Kemenhan melakukan pengadaan alutsista.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Alutsista yang Disebut Anies 11x, Prabowo 10x, dan Ganjar 5x di Debat Capres?

8 Januari 2024

Apa Itu Alutsista yang Disebut Anies 11x, Prabowo 10x, dan Ganjar 5x di Debat Capres?

Alutsista menjadi kata yang sering diucapkan capres nomor urut 1 Anies Baswedan dalam debat capres Pemilu 2024 di Istora Senayan pada Ahad, 7 Januari.

Baca Selengkapnya

Ganjar Senggol Isu Alutsista Menjelang Debat Capres, Apa yang Termasuk Alat Utama Sistem Senjata?

6 Januari 2024

Ganjar Senggol Isu Alutsista Menjelang Debat Capres, Apa yang Termasuk Alat Utama Sistem Senjata?

Menjelang debat capres kedua, Ganjar Pranowo menyoroti isu-isu penting seperti alat utama sistem senjata atau alutsista.

Baca Selengkapnya

Anggaran Kemenhan 2024 Naik Jadi Rp 386 Triliun, Ini Kata Sri Mulyani

12 Desember 2023

Anggaran Kemenhan 2024 Naik Jadi Rp 386 Triliun, Ini Kata Sri Mulyani

Anggran belanja Kemenhan itu naik sekitar 4,25 miliar dolar AS dari tahun sebelumnya yang hanya 20,75 miliar dolar AS.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Ihwal Anggaran Belanja Alutsista 2024 yang Tembus Rp 386 Triliun

12 Desember 2023

4 Fakta Ihwal Anggaran Belanja Alutsista 2024 yang Tembus Rp 386 Triliun

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menyebut beberapa alutsista udara menjadi prioritas belanja Kementerian Pertahanan di anggaran 2024.

Baca Selengkapnya