Yuuuk Lihat Full Hunter's Moon Mumpung Langit Cerah

Reporter

Tempo.co

Editor

Yudono Yanuar

Minggu, 13 Oktober 2019 20:01 WIB

Seorang bocah memancing ikan saat berlangsungnya fenomena Supermoon di Pelabuhan Perikanan Samoedra, Koetaraja, Banda Aceh, Aceh, Selasa malam, 19 Februari 2019. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan ukuran bulan saat Supermoon kali ini lebih besar 14 persen dan 30 persen lebih terang dari bulan purnama apoge. ANTARA/Ampelsa

TEMPO.CO, Jakarta - Bulan purnama pada Minggu malam, 13 Oktober 2019, terlihat lebih besar dan berwarna oranye kekuningan. Ini adalah fenomena yang disebut Full Hunter's Moon. Bulan akan tampak oranye, jauh lebih besar dari biasanya di cakrawala.

Full Hunter's Moon terjadi pada Ahad,13 Oktober 2019 setelah matahari terbenam. Namun sampai jam 20.00, bulan masih terlihat sangat besar. Sehingga tidak ada salahnya keluar rumah sebentar, dan lihat keindahan alam ini.

Menurut laman Wmur, baru-baru ini, efek Full Hunter's Moon dikenal sebagai ilusi bulan, yang membuatnya tampak lebih besar di dekat cakrawala daripada ketika tinggi di langit.

Bulan purnama di dekat cakrawala juga sering tampak merah, oranye atau kuning karena akan terlihat lebih banyak dari atmosfer ketika dalam posisi rendah. Saat terbit, Bulan akan memiliki karakteristik warna putih keperakan.

Karena waktu tahun ini dekat dengan titik balik, Bulan akan naik saat Matahari terbenam dan menjelang Matahari terbit, sehingga pengamat Bulan dapat melihatnya melintasi langit sepanjang malam. Istilah Hunter]s Moon adalah nama yang diberikan untuk Bulan purnama pertama setelah Harvest Moon, purnama ke titik balik musim gugur.

Advertising
Advertising

Berita terkait

BMKG: Banjir Rob Berpotensi di Pesisir Sumatra Utara hingga Maluku

49 hari lalu

BMKG: Banjir Rob Berpotensi di Pesisir Sumatra Utara hingga Maluku

BMKG memperingatkan banjir pesisir atau banjir rob berpotensi terjadi di beberapa wilayah pesisir Indonesia.

Baca Selengkapnya

ABK dan Nelayan Tak Berani Melaut Saat Fase Bulan Purnama, Ini Alasannya

28 Januari 2024

ABK dan Nelayan Tak Berani Melaut Saat Fase Bulan Purnama, Ini Alasannya

Kenapa fase bulan purnama atau full moon membuat ABK dan nelayan tak melaut? Berikut alasan ilmiahnya.

Baca Selengkapnya

Fenomena Bulan Purnama Serigala Tadi Malam, Sejarah dan Efeknya

26 Januari 2024

Fenomena Bulan Purnama Serigala Tadi Malam, Sejarah dan Efeknya

Penyebutan Bulan Purnama Serigala atau Wolf Moon karena, menurut almanak, serigala lebih sering terdengar melolong pada Januari.

Baca Selengkapnya

Menyusul Jakarta, Berikut Daerah Lainnya Berpotensi Banjir Rob karena Bulan Purnama Pekan Ini

23 Januari 2024

Menyusul Jakarta, Berikut Daerah Lainnya Berpotensi Banjir Rob karena Bulan Purnama Pekan Ini

Di pesisir utara Jakarta, potensi banjir rob sudah ada sejak Senin kemarin dan masih akan bertahan sampai 28 Januari mendatang.

Baca Selengkapnya

Waspada Banjir Rob pada 21-27 Januari di Pesisir Utara Jakarta

21 Januari 2024

Waspada Banjir Rob pada 21-27 Januari di Pesisir Utara Jakarta

BPBD DKI meminta warga yang tinggal di pesisir utara Jakarta mewaspadai banjir rob pada 21 sampai 27 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Blue Moon, Mengenali Fenomena Langit Saat Bulan Purnama Terlihat Lebih Besar dan Terang

30 Agustus 2023

Blue Moon, Mengenali Fenomena Langit Saat Bulan Purnama Terlihat Lebih Besar dan Terang

Blue Moon yang diprediksi akan muncul pada Rabu, 30 Agustus 2023, malam. Fenomena apa itu?

Baca Selengkapnya

BMKG: Waspada Banjir Pesisir Fase Bulan Purnama 30 Agustus, Ini Jadwalnya

26 Agustus 2023

BMKG: Waspada Banjir Pesisir Fase Bulan Purnama 30 Agustus, Ini Jadwalnya

BMKG meminta warga di sekitar pesisir harap waspada terhadap banjir rob.

Baca Selengkapnya

Fenomena Dua Bulan Purnama Langka Agustus Ini Hanya Terjadi Setiap 2-3 Tahun

2 Agustus 2023

Fenomena Dua Bulan Purnama Langka Agustus Ini Hanya Terjadi Setiap 2-3 Tahun

Pada kedua bulan purnama itu, posisi Bulan sedang dalam jarak terdekat dengan Bumi.

Baca Selengkapnya

Fenomena Supermoon Kembar, Pesona Langit yang Menakjubkan

1 Agustus 2023

Fenomena Supermoon Kembar, Pesona Langit yang Menakjubkan

Fenomena Supermoon menyajikan penampakan bulan yang lebih besar dan lebih terang daripada biasanya.

Baca Selengkapnya

Fenomena Langka, Menanti Supermoon Kembar Pada 1 dan 31 Agustus 2023

31 Juli 2023

Fenomena Langka, Menanti Supermoon Kembar Pada 1 dan 31 Agustus 2023

Dua supermoon yang serupa akan menghiasi langit pada 1 dan 31 Agustus 2023. Sebuah peristiwa astronomi langka, dalam satu bulan 2 supermoon tampak.

Baca Selengkapnya