Tips Memutar Voice Note WhatsApp sebelum Dikirim

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurhadi

Sabtu, 7 Agustus 2021 07:15 WIB

Logo WhatsApp pada layar ponsel. (thenextweb.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Voice note atau pesan suara WhatsApp merupakan salah satu fitur yang ditawarkan oleh aplikasi perpesanan WhatsApp. Dengan fitur ini, pengguna dapat mengirimkan dan menerima pesan berupa suara yang direkam melalui aplikasi WhatsApp.

Namun, terkadang kita perlu mendengarkan pesan suara yang direkam sebelum mengirimkannya. Entah untuk menghindari kekeliruan atau apapun itu. Pengguna WhatsApp dapat mendengarkan terlebih dahulu pesan suara yang mereka rekam sebelum kemudian dikirimkan.

Berikut ini beberapa langkah untuk mendengarkan terlebih dahulu rekaman pesan suara yang hendak Anda kirim:

  1. Buka aplikasi WhatsApp pada perangkat Anda, dan buka salah satu kolom percakapan yang hendak Anda kirimkan pesan suara
  2. Tekan tombol rekam dengan ikon gambar mikrofon, geser ke atas agar mikrofon terkunci
  3. Apabila mikrofon telah terkunci, akan muncul ikon gembok yang berarti bahwa WhatsApp mengunci perekaman suara. Dnegan begitu, Anda dapat merekam pesan suara tanpa perlu menahan tombol mikrofon
  4. Apabila perekaman pesan suara sudah selesai, tutup dahulu aplikasi WhatsApp. Anda perlu menunggu hingga beberapa detik sebelum membukanya kembali
  5. Selanjutnya, akan muncul tampilan preview, di mana Anda bisa mendengarkan isi rekaman pesan suara yang sudah Anda rekam tadi.

Jika rekaman pesan suara tak sesuai dengan yang hendak Anda sampaikan, Anda dapat membatalkan atau bahkan menghapusnya tanpa perlu mengirimkan terlebih dahulu. Namun bila sudah, Anda bisa langsung memilih opsi kirim yang dilambangkan dengan ikon panah.

ANNISA FEBIOLA

Advertising
Advertising

Baca juga: WhatsApp Uji Fitur Peninjau Pesan Suara untuk Android dan iOS

Berita terkait

Cara Buat Nada Dering WA Sebut Nama Tanpa Aplikasi Tambahan

2 hari lalu

Cara Buat Nada Dering WA Sebut Nama Tanpa Aplikasi Tambahan

Nada dering WA bisa dicustom sesuai keinginan. Berikut cara buat nada dering WA sebut nama yang bisa Anda lakukan tanpa tambahan aplikasi.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

3 hari lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

4 hari lalu

Cara Kirim Foto HD WhatsApp agar Kualitasnya Tidak Pecah

Berikut ini cara kirim foto HD WhatsApp untuk menjaga kualitas foto yang dikirimkan agar tidak pecah untuk keluarga, teman, hingga kerabat.

Baca Selengkapnya

2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

9 hari lalu

2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

Ada beberapa cara blur WhatsApp Web di Chrome agar chat rahasia Anda tidak dibaca orang lain. Berikut ini beberapa tata caranya.

Baca Selengkapnya

3 Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus atau Hilang

9 hari lalu

3 Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus atau Hilang

Terkadang chat dihapus karena memori penuh, namun ada riwayat chat di WhatsApp yang tiba-tiba dibutuhkan. Begini cara mengembalikannya.

Baca Selengkapnya

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

10 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

11 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

11 hari lalu

WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

Fitur terbaru WhatsApp memudahkan pengguna untuk mengatur pengingat jadwal via grup.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp Terlambat Muncul

11 hari lalu

Begini Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp Terlambat Muncul

Untuk mengatasi notifikasi WhatsApp terlambat muncul, berikut beberapa langkah yang bisa dicoba.

Baca Selengkapnya

Cara Pakai Dua Nomor WhatsApp di Satu HP Secara Mudah

12 hari lalu

Cara Pakai Dua Nomor WhatsApp di Satu HP Secara Mudah

Ketahui cara pakai dua nomor WhatsApp di satu HP tanpa aplikasi tambahan untuk perangkat Android. Caranya cukup mudah dan praktis.

Baca Selengkapnya