Bocoran Terbaru Apple iPhone 13, Mulai Dijual 17 September di Cina

Kamis, 26 Agustus 2021 17:53 WIB

Unit dummy: iPhone 13 Pro Max, 13 Pro, vanilla 13 dan 13 mini. Gsmarena.com

TEMPO.CO, Jakarta - Tahun lalu raksasa teknologi Apple menghadirkan empat model, dengan iPhone 12 dan iPhone 12 Pro mulai pre-order pada pertengahan Oktober, diikuti iPhone 12 mini dan 12 Pro Max awal November. Tahun ini perusahaan akan merilis keempat model baru iPhone 13 secara bersamaan dan pada tanggal yang lebih awal.

Berdasarkan bukti yang terlihat di aplikasi e-commerce di Cina, berupa tangkapan layar yang diunggah @PandaIsBald di Twitter, memperlihatkan bahwa iPhone 13 akan mulai dijual pada 17 September. Namun, dikutip IT Home, tanggal tersebut hanya berlaku untuk Cina, yang menunjukkan negara itu berada di gelombang pertama.

Bukti tersebut juga mengungkap perangkat lain dari perusahaan yang berkantor pusat di Cupertino, Amerika Serikat itu, yakni Apple AirPods 3 TWS baru. Namun, earbud itu akan tiba beberapa minggu kemudian pada tanggal 30 September. Tentu saja, akan ada periode pre-order singkat sebelum penjualan.

Informasi tentang peluncuran ini mungkin tidak akurat (atau bahkan dipalsukan), meskipun sebagian besar analis percaya bahwa Apple tepat sasaran untuk peluncuran September, dan diperkirakan model-model baru yang dijual lebih baik daripada generasi 2020. Bloomberg melaporkan bahwa perusahaan ingin memiliki 20 persen lebih banyak unit yang tersedia saat peluncuran.

Tahun lalu pandemi menyebabkan sejumlah penundaan tak terduga, yang membuang waktu. Apple dan mitranya telah belajar untuk menavigasi situasi, jadi semuanya harus kembali ke jadwal peluncuran September yang biasa dilakukan.

Advertising
Advertising

GSM ARENA | PANDALBLAD | IT HOME

Baca:
Gambar Seri iPhone 13 Beredar, Apa Bedanya dari iPhone 12?

Berita terkait

OPPO Find X7 Ultra Versi Satellite Communication Mulai Dijual di China, Ini Spesifikanya

17 jam lalu

OPPO Find X7 Ultra Versi Satellite Communication Mulai Dijual di China, Ini Spesifikanya

OPPO Find X7 Ultra Satellite Communication mendukung kartu China Telecom dan kartu khusus satelit Tiantong.

Baca Selengkapnya

Ponsel Gaming Infinix GT 20 Pro Resmi Diluncurkan di Arab Saudi, Ini Spesifikasinya

17 jam lalu

Ponsel Gaming Infinix GT 20 Pro Resmi Diluncurkan di Arab Saudi, Ini Spesifikasinya

Infinix GT 20 Pro mengusung layar AMOLED berukuran 6,78 inci dengan bezel tipis.

Baca Selengkapnya

Apple Hapus Aplikasi yang Dapat Hasilkan Gambar Telanjang Menggunakan AI Generatif dari App Store

17 jam lalu

Apple Hapus Aplikasi yang Dapat Hasilkan Gambar Telanjang Menggunakan AI Generatif dari App Store

Apple telah secara aktif membangun reputasi untuk pengembangan AI yang bertanggung jawab, bahkan sampai melisensikan data pelatihan secara etis.

Baca Selengkapnya

Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

19 jam lalu

Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

Menurut keterangan Apple, tiga aplikasi AI itu melabeli dirinya sebagai generator seni. Sudah ada di App Store dua tahun.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

21 jam lalu

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

Zulkifli Hasan mengungkap asal mula ditemukannya baja ilegal produksi pabrik milik Cina.

Baca Selengkapnya

Kisah Besi Beton 'Banci' Produksi Investor Asal Cina yang Disidak Zulhas

1 hari lalu

Kisah Besi Beton 'Banci' Produksi Investor Asal Cina yang Disidak Zulhas

Mendag Zulkifli Hasan menginspeksi mendadak sebuah pabrik baja milik investor Cina yang meproduksi baja ilegal tidak sesuai SNI.

Baca Selengkapnya

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

1 hari lalu

Seperti Dongeng, Kisah Cinta Li Ran Perempuan Cina yang Dinikahi Pangeran Belgia

Seorang perempuan Cina merebut hati Pangeran Charles dan Belgia. Kisah percintaan mereka seperti dalam dongeng.

Baca Selengkapnya

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

1 hari lalu

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

Pada 35 tahun lalu, pengusaha Jepang Konosuke Matsushita pendiri Panasonic Corporation meninggal. Ini kisahnya membangun perusahaan elektronik itu.

Baca Selengkapnya

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

1 hari lalu

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

Ponsel Vivo X100 Ultra akan menggunakan satelit Tiantong untuk komunikasinya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 27 April 2024 diawali oleh berita soal lima sumber kekayaan negara Iran, yang sedang menghadapi ketegangan dengan Israel

Baca Selengkapnya