Tiga Pelajar Wakili Indonesia dalam Kompetisi Dunia TISF 2022

Reporter

Erwin Prima

Editor

Erwin Prima

Minggu, 23 Januari 2022 17:16 WIB

Tiga pelajar akan mewakili Indonesia pada ajang Taiwan International Science Fair atau TISF 2022. (ISS)

TEMPO.CO, Jakarta - Tiga pelajar akan mewakili Indonesia pada ajang Taiwan International Science Fair atau TISF 2022, yang merupakan sebuah kompetisi ilmiah bergensi di dunia dengan melibatkan peserta dari lebih 20 negara.

TISF diselenggarakan oleh National Taiwan Science Education Center (NTSEC) dan untuk tahun ini akan digelar secara virtual selama empat hari, yaitu 24-28 Januari 2022.

Tiga pelajar yang akan mewakili Indonesia adalah Audrey Cherilyn Ilham (Siswi Cita Hati Senior West Campus, Surabaya), Ni Luh Fishka Mariyanti (Siswi SMAN Bali Mandara, Bali), dan I Kadek Agus Aditya Firmantara (Siswa SMAN Bali Mandara).

"Kami berharap mereka bisa memberikan yang terbaik untuk Indonesia, mengingat TISF merupakan kompetisi yang sulit," ujar Doni Nurdiansyah, Ketua Delegasi Tim Indonesia sekaligus Ketua Program Indonesia Scientific Society, 22 Januari 2022.

Ketiga pelajar tersebut merupakan juara dari National Science Fair for Indonesian Adolescents (NASFIA) 2021 yang diselenggarakan oleh Indonesia Scientific Society (ISS) pada bulan November 2021 silam.

Advertising
Advertising

Pada ajang ini, Audrey Cherilyn Ilham akan membawakan judul penelitian "A.N.T.s: Algoritma for Navigating Traffic System in Automated Werehouses", sementara Ni Luh Fishka Mariyanti dan I Kadek Agus Aditya Firmantara akan membawakan judul penelitian "Introduction of Omed-Omedan Tradition Through Augmented Reality-Based Card Games To Increase The Love of Local Culture".

Baca:
Pelajar Indonesia Raih 1 Perak dan 4 Perunggu di Olimpiade Astronomi

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Kompetisi STEM Samsung Solve for Tomorrow Kembali Digelar, Kini Dibuka untuk Mahasiswa

2 hari lalu

Kompetisi STEM Samsung Solve for Tomorrow Kembali Digelar, Kini Dibuka untuk Mahasiswa

Tahun ini Samsung Solve for Tomorrow turut dibuka untuk kalangan mahasiswa (D3, D4 dan S1) guna menjangkau lebih banyak penerima manfaat.

Baca Selengkapnya

Pelaku Perampas HP Pelajar di Depok Diduga untuk Pesta Narkoba dan Bayar Kontrakan

3 hari lalu

Pelaku Perampas HP Pelajar di Depok Diduga untuk Pesta Narkoba dan Bayar Kontrakan

Nickola Ahmad (19 tahun) dan Wahyu Asbullah (21 tahun) mengaku merampas HP pelajar di Depok diduga untuk pesta narkoba dan bayar kontrakan.

Baca Selengkapnya

Pelaku Perampasan Ponsel Pelajar SMP Di Depok Ditangkap, Sehari Beraksi Tiga Kali

3 hari lalu

Pelaku Perampasan Ponsel Pelajar SMP Di Depok Ditangkap, Sehari Beraksi Tiga Kali

Polres Metro Depok membekuk dua pelaku perampasan ponsel yang melukai pelajar SMP di Jalan Anggrek 5 RT. 02/04, Pancoran Mas, Depok

Baca Selengkapnya

HP Pelajar SMP di Depok Dirampas Saat Pulang Sekolah, Korban Disabet Celurit

4 hari lalu

HP Pelajar SMP di Depok Dirampas Saat Pulang Sekolah, Korban Disabet Celurit

Pelajar SMP di Depok menjadi korban perampasan HP di Jalan Anggrek 5 RT. 02/04, Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Depok.

Baca Selengkapnya

150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

4 hari lalu

150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukabumi memberikan beasiswa kepada 150 pelajar terbaik dari berbagai daerah di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

7 Rekomendasi Aplikasi Belajar Matematika untuk Pelajar

7 hari lalu

7 Rekomendasi Aplikasi Belajar Matematika untuk Pelajar

Saat ini para pelajar sudah tidak perlu khawatir menghadapi sulitnya pelajaran matematika. Berikut rekomendasi aplikasi belajar matematika.

Baca Selengkapnya

Kemenpora Buka Program Pertukaran Pelajar Dalam dan Luar Negeri, Cek Syaratnya

18 hari lalu

Kemenpora Buka Program Pertukaran Pelajar Dalam dan Luar Negeri, Cek Syaratnya

Program Indonesian Dream PPAN dan PPAP dari Kemenpora buka hingga 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

170 Remaja Terjaring Penindakan Konvoi dan Hendak Tawuran, 2 di antaranya Positif Narkoba

25 hari lalu

170 Remaja Terjaring Penindakan Konvoi dan Hendak Tawuran, 2 di antaranya Positif Narkoba

Polda Metro Jaya dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengumpulkan puluhan remaja di halaman Balai Kota DKI Jakarta, Gambir, Jakarta Pusat pada Rabu.

Baca Selengkapnya

Australia Perketat Aturan Visa Pelajar, Ini Ketentuan Barunya

38 hari lalu

Australia Perketat Aturan Visa Pelajar, Ini Ketentuan Barunya

Australia akan memperketat aturan visa bagi pelajar asing setelah angka migrasi kembali mencapai rekor tinggi.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap 25 Remaja di Solo karena Aksi Perang Sarung

43 hari lalu

Polisi Tangkap 25 Remaja di Solo karena Aksi Perang Sarung

Polisi menangkap 25 orang remaja karena aksi perang sarung di Solo, Sabtu dini hari, 16 Maret 2024.

Baca Selengkapnya