Sering Ditambahkan ke Grup WhatsApp Tanpa Izin? Begini Cara Mencegahnya

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurhadi

Rabu, 9 Maret 2022 16:09 WIB

Logo WhatsApp. (whatsapp.com)

TEMPO.CO, Jakarta - WhatsApp hingga kini masih menjadi aplikasi pesan instan terpopuler di dunia berkat berbagai kemudahan fitur yang ditawarkannya. Salah satunya fitur WhatsApp Grup yang memudahkan pengguna mengirim pesan ke beberapa temannya. Namun terkadang pengguna membuat grup dan menambahkan orang lain tanpa izin. Hal ini tentu membuat pengguna lain yang ditambahkan merasa tidak nyaman.

Jika Anda mengalami hal tersebut, Anda dapat mencegah atau menghentikannya dengan fitur privasi undangan grup baru yang telah dikembangkan pihak WhatsApp. Dengan menggunakan fitur ini, pengguna lain perlu memerlukan izin Anda sebelum menambahkan Anda ke grup WhatsApp. Bahkan Anda juga dapat menyesuaikan beberapa orang tertentu dari kontak Anda.

Sebelum menggunakan fitur privasi undangan grup WhatsApp ini, pastikan bahwa Anda telah menginstal versi terbaru dari WhatsApp pada ponsel Anda. Dilansir dari Guiding Tech, berikut cara mencegah pengguna lain menambahkan Anda ke grup WhatsApp tanpa izin melalui ponsel Android:

1. Buka aplikasi WhatsApp di ponsel Anda;

2. Ketuk ikon “titik tiga” yang berada di pojok kanan atas;

Advertising
Advertising

3. Pilih menu “Setelan”;

4. Klik “Akun”, lalu pilih opsi “Privasi” dari daftar yang ditampilkan;

5. Pada menu privasi, klik opsi “Grup”;

6. Setelah itu, Anda akan melihat tiga pilihan:

  • “Semua orang”, berarti siapa pun dapat menambahkan Anda ke grup WhatsApp,
  • Opsi “Kontak Saya”, berarti hanya orang-orang yang nomornya telah Anda simpan di kontak Anda yang dapat menambahkan Anda ke grup WhatsApp,
  • Sedangkan opsi “Kontak saya kecuali…”, berarti semua pengguna WhatsApp di kontak Anda dapat menambahkan Anda ke grup, kecuali pengguna yang Anda tetapkan sebagai daftar hitam (beberapa orang saja) yang tidak dapat melakukannya,

7. Ketuk tombol “Selesai” di bagian bawah layar setelah Anda membuat perubahan untuk menyimpan pengaturan privasi WhatsApp Grup.

HARIS SETYAWAN

Baca juga: Grup Whatsapp Sudah Tak Asik, ini 5 Cara Keluar Grup WA

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Berita terkait

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

8 jam lalu

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

Jika Anda tak ingin menerima SMS spam atau penipuan, lakukan ikuti langkah berikut.

Baca Selengkapnya

OPPO Find X7 Ultra Versi Satellite Communication Mulai Dijual di China, Ini Spesifikanya

12 jam lalu

OPPO Find X7 Ultra Versi Satellite Communication Mulai Dijual di China, Ini Spesifikanya

OPPO Find X7 Ultra Satellite Communication mendukung kartu China Telecom dan kartu khusus satelit Tiantong.

Baca Selengkapnya

Ponsel Gaming Infinix GT 20 Pro Resmi Diluncurkan di Arab Saudi, Ini Spesifikasinya

13 jam lalu

Ponsel Gaming Infinix GT 20 Pro Resmi Diluncurkan di Arab Saudi, Ini Spesifikasinya

Infinix GT 20 Pro mengusung layar AMOLED berukuran 6,78 inci dengan bezel tipis.

Baca Selengkapnya

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

1 hari lalu

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

Ponsel Vivo X100 Ultra akan menggunakan satelit Tiantong untuk komunikasinya.

Baca Selengkapnya

Hasil Benchmark Huawei Pura 70 Ultra, Seberapa Kuat Chipset Kirin 9010?

2 hari lalu

Hasil Benchmark Huawei Pura 70 Ultra, Seberapa Kuat Chipset Kirin 9010?

Pengaturan inti sangat mirip dengan prosesor Kirin 9000 yang terdapat pada seri Huawei Mate 60 tetapi dengan beberapa perubahan kecil.

Baca Selengkapnya

Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

2 hari lalu

Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu

Baca Selengkapnya

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

2 hari lalu

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

Perangkat Xiaomi dengan nomor model "24053PY09C", nama kode "chenfeng", dan nama pemasaran Xiaomi Civi 4 telah muncul di Google Play Console.

Baca Selengkapnya

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

2 hari lalu

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

Militer Korea Selatan melarang anggotanya menggunakan iPhone bahkan Apple Watch. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

4 hari lalu

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

Honor dan Huawei menempati posisi pertama pangsa pasar ponsel pintar di negara asalnya, Cina., menurut IDC

Baca Selengkapnya

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

4 hari lalu

Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.

Baca Selengkapnya