Apa Fungsi Kursi Pelontar Pesawat Tempur?

Kamis, 8 September 2022 12:10 WIB

Pesawat Tempur F-16 TNI AU membentuk formasi angka 77 saat terbang di atas Monas saat Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi di Perpustakaan Nasional, Jakarta Pusat, Rabu, 17 Agustus 2022. Atraksi pesawat F-16 tersebut untuk memperingati HUT ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Komandan Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut atau TNI AL Laksamana Muda Dwika Tjahja Setiawan menjelaskan pesawat latih G-36 Bonanza yang jatuh di perairan Selat Madura, Jawa Timur, tidak dilengkapi fitur kursi pelontar untuk penerbang. Fitur kursi pelontar tidak ada, karena desain Bonanza pesawat latih. Itu termasuk kategori pesawat ringan.

Apa fungsi kursi pelontar?

Kursi pelontar fitur untuk menyelamatkan pilot dan kopilot saat keadaan darurat, misalnya ketika pesawat mengalami kecelakaan dan jatuh. Mengutip Fandom, kursi pelontar perangkat keselamatan yang dipasang di sebagian besar pesawat tempur.

Semua pesawat tempur dilengkapi dengan kursi pelontar atau ejector. Adapun elemen kursi pelontar memiliki perangkat utama seperti rel, roket, parasut, dan pengekang.

Advertising
Advertising

Sistem keamanan ini memungkinkan pilot dan kru untuk menyelamatkan diri dari situasi pesawat tak bisa dikendalikan atau hampir jatuh. Diaktifkan secara manual, kursi akan diluncurkan dari kendaraan dengan mesin ion keluaran tinggi sekali pakai. Pesawat atmosfer, kursi ejektor dilengkapi parasut atau generator repulsorlift untuk pendaratan lunak.

Meski alternatif untuk melarikan diri, namun kursi pelontar tak bisa melindungi terhadap ruang hampa udara dan elemen lain. Fitur ini hanya mendorong pilot keluar. Itu sebabnya, kursi pelontar tak sepenuhnya aman. Terkadang rentan pilot terjebak dalam starfighter yang mengakibatkan cedera serius.

Mengutip Science Direct, sistem kontrol perangkat kursi pelontar ini juga termasuk dalam kategori sistem batasan waktu ketat. Hilangnya batasan waktu bisa memiliki konsekuensi drastis bagi pilot. Desain fitur kursi ini bisa melontarkan pilot dan kopilot keluar dari pesawat sangat cepat dalam posisi apa pun.

Baca: Pesawat Bonanza TNI AL yang Jatuh di Selat Madura Tak Dilengkapi Kursi Lontar

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Berita terkait

Kompensasi Apa yang Didapat Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Penerbangan Pesawat?

23 jam lalu

Kompensasi Apa yang Didapat Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Penerbangan Pesawat?

Penumpang memiliki hak mendapat kompensasi dari maskapai jika terjadi keterlambatan penerbangan pesawat.

Baca Selengkapnya

Tips Bepergian Naik Pesawat dengan Hewan Peliharaan

2 hari lalu

Tips Bepergian Naik Pesawat dengan Hewan Peliharaan

Tak semua maskapai penerbangan membolehkan penumpang bawa hewan peliharaan, pastikan tahu berikut sebelum beli tiket.

Baca Selengkapnya

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

2 hari lalu

Pesawat Khusus Anjing Bakal Terbang dari New York Mulai Bulan Depan

Bark Air merupakan layanan perjalanan udara pertama yang memungkinkan anjing menikmati penerbangan kelas satu.

Baca Selengkapnya

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

3 hari lalu

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

Konser Sheila on 7 diadakan di Lanud Roesmin Nurjadin yang merupakan salah satu pangkalan TNI AU yang paling berpengaruh di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

4 hari lalu

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

5 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

5 hari lalu

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.

Baca Selengkapnya

Bagaimana Pramugari dan Pilot Tidur saat Penerbangan Jarak Jauh?

5 hari lalu

Bagaimana Pramugari dan Pilot Tidur saat Penerbangan Jarak Jauh?

Penerbangan jarak jauh butuh awak kabin yang lebih banyak karena pramugari dan pilot punya waktu istirahat.

Baca Selengkapnya

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

6 hari lalu

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

Alasan Mengapa Pesawat Komersial Terbang di Ketinggian 35.000 Kaki

6 hari lalu

Alasan Mengapa Pesawat Komersial Terbang di Ketinggian 35.000 Kaki

Ketinggian jelajah pesawat komersial biasanya berkisar antara 30.000 dan 42.000 kaki. Perbedaan itu tergantung jenis pesawat dan arah penerbangan.

Baca Selengkapnya