3 Cara Daftar Paket Internet Unlimited Telkomsel yang Mudah

Reporter

Andika Dwi

Editor

Erwin Prima

Rabu, 14 Desember 2022 06:22 WIB

Logo baru Telkomsel. Foto: telkomsel.com

TEMPO.CO, Jakarta - Telkomsel telah menyediakan berbagai paket internet murah bagi pelanggan. Salah satunya adalah paket unlimited Telkomsel. Cara daftar paket Telkomsel ini sangat mudah dan singkat. Bagaimana caranya?

Seperti diketahui, internet kian dibutuhkan oleh semua kalangan masyarakat. Kuota Internet sudah diibaratkan sebagai kebutuhan pokok untuk melengkapi aktivitas sehari-hari. Kuota sangat membantu pengguna untuk berkomunikasi, hiburan hingga transaksi penjualan.

Daftar Paket Unlimited Telkomsel

Telkomsel sendiri memiliki jaringan dengan jangkauan luas ke berbagai pelosok daerah. Kehadiran paket internet unlimited Telkomsel ini bisa dimanfaatkan setiap saat. Berikut cara daftar paket internet unlimited Telkomsel yang mudah.

Cara Daftar Paket Unlimited Telkomsel lewat Panggilan

Cara mendaftar paket unlimited Telkomsel bisa melalui dial di nomor *363*213#. Berikut langkah-langkahnya:

Advertising
Advertising

- Pastikan pulsa Anda cukup untuk melakukan panggilan

- Masuk ke layanan Telepon atau Call.

- Ketik *363*213#, kemudian pilih Paket Unlimited.

Cara Daftar Paket Unlimited Telkomsel via Aplikasi

Mendaftar paket unlimited Telkomsel bisa dengan aplikasi MyTelkomsel. Berikut langkah-langkahnya:

- Buka aplikasi MyTelkomsel.

- Masukkan nomor Telkomsel Anda.

- Pilih menu Shop.

- Lalu, pilih paket unlimited Telkomsel yang ingin diaktifkan.

- Pilih metode pembayaran.

Cara Daftar Paket unlimited Telkomsel lewat Website

Berikut cara daftar paket unlimited Telkomsel lewat website:

- Buka laman https://www.telkomsel.com/ di HP.

- Masukkan nomor Telkomsel Anda.

- Klik Login.

- Pilih Paket Unlimited yang diinginkan.

- Tunggu notifikasi via SMS untuk memastikan keberhasilan aktivasi paket.

ADI NUR VIANTO

Baca:
Cerita Wanita Usia 20 Tahun Ambil Alih Posisi Dirut Telkomsel

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Internet Satelit Starlink Diluncurkan di Indonesia, Apa Beda dengan Internet Kabel?

7 jam lalu

Internet Satelit Starlink Diluncurkan di Indonesia, Apa Beda dengan Internet Kabel?

Internet satelit merupakan jaringan internet berbasis satelit sebagai media transmisi.

Baca Selengkapnya

Telkomsel Pastikan Akses Jaringan Broadband dalam WWF 2024

1 hari lalu

Telkomsel Pastikan Akses Jaringan Broadband dalam WWF 2024

Telkomsel telah memastikan kesiapan infrastruktur terdepan untuk mendukung kenyamanan aktivitas komunikasi dan pengalaman digital seluruh perwakilan delegasi World Water Forum 2024 dengan mengoptimalkan kapasitas dan kualitas jaringan dari 4G hingga 5G di 344 site eksisting.

Baca Selengkapnya

Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mengenai Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel

1 hari lalu

Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mengenai Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel

Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) meluncurkan hasil studi komprehensif bertajuk 'Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel Terhadap Perekonomian Indonesia'.

Baca Selengkapnya

Telkomsel Tutup Rangkaian Program Impact Incubator dengan NextDev Summit 2024

2 hari lalu

Telkomsel Tutup Rangkaian Program Impact Incubator dengan NextDev Summit 2024

NextDev Summit 2024 menampilkan inovasi hasil inkubasi, sesi konferensi, serta peluang membangun relasi.

Baca Selengkapnya

Livin' by Mandiri Kini Layani Pembelian Nomor Spesial Telkomsel

3 hari lalu

Livin' by Mandiri Kini Layani Pembelian Nomor Spesial Telkomsel

Bank Mandiri berkolaborasi dengan Telkomsel menghadirkan promo diskon menarik hingga Rp290 ribu dan bonus kuota 20GB, untuk memeriahkan perayaan Hari Ulang Tahun Telkomsel ke-29.

Baca Selengkapnya

Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

4 hari lalu

Harga Langganan Starlink per Bulan dan Keuntungannya

Harga Starlink per bulannya dimulai dari Rp750.000. Biaya ini belum termasuk dengan perangkat keras. Berikut rincian biaya paket lainnya.

Baca Selengkapnya

10 Cara agar Internet Tidak Lemot, Salah Satunya Tutup Aplikasi

4 hari lalu

10 Cara agar Internet Tidak Lemot, Salah Satunya Tutup Aplikasi

Berikut ini beberapa cara agar internet tidak lemot. Salah satunya dengan merefresh layanan data hingga berpindah ke lokasi yang tepat.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

5 hari lalu

Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

Android menyediakan fitur yang bisa digunakan penggunanya untuk membatasi penggunaan smartphone dalam sehari agar tidak menjadi kecanduan.

Baca Selengkapnya

Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Starlink Sebelum Memakainya

6 hari lalu

Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Starlink Sebelum Memakainya

Sebelum menggunakannya, ada baiknya Anda mengetahui kelebihan dan kekurangan Starlink. Salah satu kelebihannya adalah speed tinggi.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak Starlink Elon Musk hingga Masuk Indonesia

8 hari lalu

Rekam Jejak Starlink Elon Musk hingga Masuk Indonesia

Berikut rekam jejak Starlink milik Elon Musk yang kini mulai beroperasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya