ChatGPT untuk Android Tersedia di 4 Negara, Adakah Indonesia?

Rabu, 26 Juli 2023 11:37 WIB

Chatgpt. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Mereka yang menantikan hadirnya aplikasi ChatGPT di Android, kali ini bisa gembira. Perusahaan ini mengumumkan produknya sudah dapat ditemui di Google Play Store. Twitter Selasa, 25 Juli 2023, yang mengabarkan perihal ini.

Namun, baru negara tertentu yang mendapatkannya, yaitu AS, India, Bangladesh, dan Brasil. Indonesia belum ada. “Kami berencana untuk memperluas peluncuran ke negara tambahan selama minggu depan,” demikian cuit yang disukai ribuan warganet itu.

Beberapa bulan sebelumnya, aplikasi ini telah tersedia di iOS secara gratis yang artinya membawa chatbot ke iPhone dan iPad. Berdasarkan hasil pantauan, peluncuran aplikasi di Android ini hadir setelah Sensor Tower dan data Similarweb menunjukkan penurunan lalu lintas web dan penginstalan aplikasi untuk bulan Juni.

Berbagai perusahaan sudah meluncurkan dan meramaikan lini chatbot. Model GPT-4 OpenAI yang juga mendukung chatbot Bing AI, yang telah tersedia di Android selama beberapa bulan. Sementara itu, Bard AI Google hanya mengandalkan antarmuka web, bukan aplikasi khusus.

Saat banyak perusahaan teknologi meluncurkan alat bertenaga AI untuk aplikasi seluler, sejauh ini, Apple belum meluncurkan chatbotnya sendiri. Kabar terbaru dari Bloomberg mengatakan perusahaan sudah mengujinya secara internal. Kabarnya, para insinyur menamai chatbot tersebut Apple GPT.

Advertising
Advertising

Chatbot itu dilaporkan menggunakan kerangka kerja model bahasa besar (LLM) milik Apple yang disebut “Ajax”. Sistem itu berjalan di Google Cloud dan dibuat dengan Google JAX, sebuah kerangka kerja yang dibuat untuk mempercepat penelitian pembelajaran mesin.

Sebenarnya urusan kecerdasan buatan bukan hal baru bagi Apple. Perusahaan ini telah memasukkan AI ke dalam perangkat lunaknya untuk waktu yang lama. Sistem AI yang paling terkenal adalah Siri, asisten suara yang membantu memulai tren di antara perusahaan teknologi, tetapi para kritikus telah lama mengklaim bahwa jalan Siri masih panjang.

Pilihan Editor: Serba X Di Kehidupan Elon Musk, Terakhir Mengubah Burung Biru di Logo Twitter Menjadi "X"

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Cara Melacak Posisi Bus TransJakarta Secara Real-time di Google Maps Plus 13 Koridor TJ Beroperasi 24 Jam

8 jam lalu

Cara Melacak Posisi Bus TransJakarta Secara Real-time di Google Maps Plus 13 Koridor TJ Beroperasi 24 Jam

Berikut langkah-langkah melihat posisi bus TransJakarta secara langsung melalui Google Maps secara real-time. Begini caranya.

Baca Selengkapnya

Traveling ke India Coba Aktivitas Seru Mengamati Bintang

11 jam lalu

Traveling ke India Coba Aktivitas Seru Mengamati Bintang

Aktivitas seru yang dikenal dengan istilah stargazing juga bisa didapatkan di India

Baca Selengkapnya

Inilah Daftar Ponsel Nokia yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

11 jam lalu

Inilah Daftar Ponsel Nokia yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

Ponsel Nokia yang kemungkinan besar mendapat update Android 15 adalah Nokia XR21, Nokia X30, Nokia G60, dan Nokia G42.

Baca Selengkapnya

8 Destinasi Slow Travel di Asia Termasuk di Indonesia

12 jam lalu

8 Destinasi Slow Travel di Asia Termasuk di Indonesia

Slow travel memungkinkan wisatawan merasakan budaya lokal dan menjauh dari keramaian

Baca Selengkapnya

Bantuan Kemanusiaan Mulai Masuk ke Gaza Lewat Dermaga Buatan Amerika Serikat

12 jam lalu

Bantuan Kemanusiaan Mulai Masuk ke Gaza Lewat Dermaga Buatan Amerika Serikat

Amerika Serikat mulai mengirimkan bantuan kemanusiaan melalui dermaga terapung buatannya di lepas pantai Jalur Gaza.

Baca Selengkapnya

Joe Biden Tanda Tangani Rancangan Undang-undang Penerbangan

1 hari lalu

Joe Biden Tanda Tangani Rancangan Undang-undang Penerbangan

Rancangan undang-undang penerbangan yang ditanda-tangani Joe Biden diharapkan bisa meningkatkan kualitas di sejumlah sektor.

Baca Selengkapnya

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

1 hari lalu

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

26 perusahaan kapas asal Cina tak bisa melakukam impor ke Amerika Serikat karena diduga melakukan kerja paksa ke minoritas warga Uighur.

Baca Selengkapnya

Intrik di Rumah Bordil, Sinopsis dan Daftar Pemeran dalam Serial India Heeramandi: The Diamond Bazaar

1 hari lalu

Intrik di Rumah Bordil, Sinopsis dan Daftar Pemeran dalam Serial India Heeramandi: The Diamond Bazaar

Serial India Heeramandi: The Diamond Bazaar yang sudah tayang di Netflix memiliki alur kompleks dan menampilkan aktor serta aktris ternama.

Baca Selengkapnya

Teaser Baru Vivo Y200 Pro Muncul di India, Miliki Desain Ramping dengan Layar Lengkung 3D

1 hari lalu

Teaser Baru Vivo Y200 Pro Muncul di India, Miliki Desain Ramping dengan Layar Lengkung 3D

Teaser menampilkan Vivo Y200 Pro yang memiliki bodi ramping dan layar melengkung.

Baca Selengkapnya

Imigrasi Surabaya Tangkap Warga Negara Bangladesh yang Diduga Terlibat Penyelundupan Manusia

1 hari lalu

Imigrasi Surabaya Tangkap Warga Negara Bangladesh yang Diduga Terlibat Penyelundupan Manusia

Seorang Warga Negara Bangladesh berinisial HR yang jadi DPO kasus penyelundupan manusia ditangkap Kantor Imigrasi Kelas I TPI Surabaya.

Baca Selengkapnya