Microsoft Rilis Tombol AI untuk Layanan Copilot, Tersedia di Windows 11

Jumat, 5 Januari 2024 22:48 WIB

Logo Microsoft terlihat di Los Angeles, California A.S. pada Selasa, 7 November 2017. (ANTARA/REUTERS/Lucy Nicholson/am.)

TEMPO.CO, Jakarta - Microsoft menambahkan tombol kecerdasan buatan atau AI ke keyboard Windows yang akan mengaktifkan layanan Copilot. Tindakan Microsoft ini adalah perubahan pertama yang dilakukan sejak kurun waktu tiga dekade belakang.

Hadirnya tombol AI pada layanan Copilot juga bagian dari investasi perusahaan Microsoft ke AI yang tercatat hingga miliaran dolar. Dikutip dari Reuters pada Jumat, 5 Januari 2024, mesin yang digunakan untuk tombol AI memakai chip yang canggih dengan aplikasi langsung ke perangkat, bukan di cloud.

Hadirnya tombol AI di keyboard Windows milik Microsoft juga awal dari membantu pemasaran komputer tersebut pasca pandemi. Firma Riset Canalys memperkirakan perangkat yang mengadopsi kemampuan AI bakal meningkat di tahun 2025 hingga seterusnya.

"Tombol AI ini akan terlihat pada beberapa PC Windows 11 baru yang dipamerkan di Las Vegas akhir bulan Januari 2024," kata Microsoft.

Terkait ketersediaannya di pasar global, dikabarkan bakal hadir pada Februari 2024. Termasuk juga dengan perangkat surface yang bakal meluncur.

Advertising
Advertising

Diketahui, layanan Copilot telah mulai diperkenalkan ke publik sejak November 2023 lalu. Teknologi ini diklaim mampu merangkum teks dan rapat virtual di seluruh web dan aplikasi produktivitas Microsoft.

Sementara itu, disadur dari The Verge, tombol AI di layanan Copilot akan dikirimkan kepada berbagai PC dan laptop baru dari mitra Microsoft. Kemampuan ini dirumorkan mampu memberi akses cepat ke pengalaman Windows Copilot bertenaga AI Microsoft, langsung dari penekanan tombol keyboard.

Tombol AI di layanan Copilot Microsoft bakal menggantikan tombol menu yang sebelumnya dipakai. Tombol AI itu dikabarkan bakal ditempatkan di sebelah tombol alt sebelah kanan. Kendati demikian, tombol AI di layanan Copilot Microsoft hanya bakal hadir di Windows 11.

Pilihan Editor: Tim Badan Geologi Klaim Temukan Sesar Baru Penyebab Gempa di Sumedang

Berita terkait

10 Perusahaan Terbesar di Dunia, Microsoft Nomor Satu

2 hari lalu

10 Perusahaan Terbesar di Dunia, Microsoft Nomor Satu

Berikut ini deretan perusahaan terbesar di dunia berdasarkan kapitalisasi pasarnya pada 2024, didominasi oleh raksasa teknologi.

Baca Selengkapnya

Survei Microsoft dan LinkedIn: Perusahaan Lebih Tertarik pada Karyawan dengan Keterampilan AI

6 hari lalu

Survei Microsoft dan LinkedIn: Perusahaan Lebih Tertarik pada Karyawan dengan Keterampilan AI

Penelitian Microsoft dan LinkedIn membuktikan korporasi kini lebih menginginkan pekerja dengan kemampuan AI. Budaya AI terus berkembang di kantoran.

Baca Selengkapnya

BRI dan Microsoft Eksplorasi AI untuk Akselerasi Inklusi Keuangan di Indonesia

11 hari lalu

BRI dan Microsoft Eksplorasi AI untuk Akselerasi Inklusi Keuangan di Indonesia

Sebagai bentuk dukungan penuh terhadap inklusi keuangan di Indonesia, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI, berkolaborasi dengan Microsoft untuk mengeksplor Kecerdasan Buatan atau Artificial Intelligence (AI) dan Machine Learning

Baca Selengkapnya

Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

11 hari lalu

Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

Jokowi mengatakan CEO dari perusahaan teknologi global, yakni Tim Cook dari Apple dan Satya Nadela dari Microsoft telah bertemu dengan dia di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap Pesan yang Terus Disampaikannya ke Bos Apple hingga Microsoft

12 hari lalu

Jokowi Ungkap Pesan yang Terus Disampaikannya ke Bos Apple hingga Microsoft

Presiden Jokowi juga menyayangkan perangkat teknologi dan alat komunikasi yang Indonesia pakai masih didominasi barang-barang impor.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Impor Produk Elektronik Bikin Defisit hingga Rp 30 Triliun Lebih

12 hari lalu

Jokowi Sebut Impor Produk Elektronik Bikin Defisit hingga Rp 30 Triliun Lebih

Jokowi menyayangkan perangkat teknologi dan alat komunikasi yang digunakan di Tanah Air saat ini masih didominasi oleh barang-barang impor.

Baca Selengkapnya

Kasus Kewarganegaraan Ganda Gloria Natapradja Hamel, Tersandung Punya Paspor Prancis Gagal Jadi Paskibra 2016

12 hari lalu

Kasus Kewarganegaraan Ganda Gloria Natapradja Hamel, Tersandung Punya Paspor Prancis Gagal Jadi Paskibra 2016

Gara-gara memiliki kewarganegaraan ganda punya paspor Prancis, Gloria Natapradja gagal jadi anggota paskibra 2016, ini kilas balik kasusnya

Baca Selengkapnya

Giliran OpenAI Garap Search Engine Berbasis AI, Saingi Produk Google dan Microsoft

12 hari lalu

Giliran OpenAI Garap Search Engine Berbasis AI, Saingi Produk Google dan Microsoft

OpenAI bersiap meluncurkan mesin pencari berbasis AI, tak ingin ketinggalan dari Gemini AI milik Google dan Copilot besutan Microsoft.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Prestasi Teknik Sipil Unej, Investasi Microsoft, dan Cuaca Jawa Barat

13 hari lalu

Top 3 Tekno: Prestasi Teknik Sipil Unej, Investasi Microsoft, dan Cuaca Jawa Barat

Top 3 Tekno Berita Terkini Senin pagi ini, 6 Mei 2024, dimulai dari artikel prestasi tim mahasiswa Teknik Sipil Universitas Jember (Unej).

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp 35 Triliun di Malaysia, Berikut Sejarah Raksasa Teknologi AS Itu

14 hari lalu

Microsoft Investasi Rp 35 Triliun di Malaysia, Berikut Sejarah Raksasa Teknologi AS Itu

Microsoft investasi Rp 35 triliun di Malaysia, begini sejarah raksasa teknologi AS Itu.

Baca Selengkapnya