Ini Spesifikasi Huawei Enjoy 70s yang Resmi Diluncurkan di China

Rabu, 29 Mei 2024 08:07 WIB

Logo Huawei. HUAWEI-USA/CAMPAIGN REUTERS/Philippe Wojazer

TEMPO.CO, Jakarta - Huawei secara diam-diam meluncurkan ponsel seri Enjoy 70 keempat, Enjoy 70s, di China. Seri ini melengkapi tiga seri sebelumnya, yakni Enjoy 70, Enjoy 70 Pro, dan Enjoy 70z

Dikutip dari Gizmochina, Enjoy 70s memiliki panel IPS LCD 6,75 inci dengan desain notvh water-drop. Layar Enjoy 70s menawarkan resolusi HD+ 1600 x 720 piksel dan refresh rate 90Hz.

Perangkat ini dilengkapi pemindai sidik jari yang menghadap ke samping dan tombol fisik Enjoy X khusus untuk mengakses aplikasi yang paling sering digunakan. Pengguna juga dapat menyesuaikannya untuk fungsi lain sesuai preferensi.

Di bagian depan, perangkat ini dilengkapi kamera selfie 8 megapiksel. Panel belakangnya memiliki kamera utama 50 megapiksel dan lensa makro 2 megapiksel. Ponsel ini hadir dengan antarmuka Harmony OS 4.

Dapur pacu Enjoy 70s ditenagai chipset Kirin 710A. Ini disokong RAM 8 GB dan penyimpanan 128 GB/256 GB. Tidak ada slot kartu microSD untuk perluasan penyimpanan.

Advertising
Advertising

Enjoy 70s memiliki baterai 6.000mAh dengan dukungan pengisian cepat 22,5W. Perangkat ini hadir dengan dukungan fitur lainnya seperti dual 4G VoLTE, Wi-Fi 802.11ac, Bluetooth 5.0, GPS, dan port USB-C.

Enjoy 70s hadir dalam dua pilihan, yakni 128 GB dan 256 GB. Harga varian ini masing-masing adalah 1199 Yuan dan 1399 Yuan. Ponsel ini hadir dalam tiga warna, yakni gold black, snow white, dan ice blue.

Pilihan Editor: Ponsel Huawei Mate X6 Diperkirakan akan Meluncur pada Paruh Kedua 2024

Berita terkait

Bocoran Terbaru Seri Oppo Find X8 Ungkap Besaran Baterai dan Kemampuan Pengisian Daya Nirkabel

15 jam lalu

Bocoran Terbaru Seri Oppo Find X8 Ungkap Besaran Baterai dan Kemampuan Pengisian Daya Nirkabel

Oppo Find X8 dan X8 Pro masing-masing akan mengemas baterai berkapasitas 5.700mAh dan 5.800mAh.

Baca Selengkapnya

Performa Tensor G4 Milik Google Lebih Rendah dari Chipset Keluaran 2021 dalam Hasil Benchmark

15 jam lalu

Performa Tensor G4 Milik Google Lebih Rendah dari Chipset Keluaran 2021 dalam Hasil Benchmark

Pengulas independen Golden Reviewer membandingkan Tensor G4 dengan sejumlah chipset flagship dalam pengujian 3DMark Wild Life Extreme.

Baca Selengkapnya

Lenovo Tab Plus Resmi Diluncurkan di AS, Ini Spesifikasinya

15 jam lalu

Lenovo Tab Plus Resmi Diluncurkan di AS, Ini Spesifikasinya

Yang menonjol pada Lenovo Tab Plus adalah sistem suara 8 speaker untuk audio.

Baca Selengkapnya

Spesifikasi Vivo X200 Pro Terungkap Melalui Sertifikasi 3C dan Geekbench, Ini Detailnya

15 jam lalu

Spesifikasi Vivo X200 Pro Terungkap Melalui Sertifikasi 3C dan Geekbench, Ini Detailnya

Pemrosesan ponsel Vivo X200 Pro akan ditenagai oleh chipset Dimensity 9400 dari MediaTek, yang dipasangkan dengan RAM 16GB.

Baca Selengkapnya

Meizu akan Luncurkan Note 21, Note 21 Pro, dan Meizu 21 Secara Global

16 jam lalu

Meizu akan Luncurkan Note 21, Note 21 Pro, dan Meizu 21 Secara Global

Berikut spesifikasi Meizu Note 21, Note 21 Pro, dan Meizu 21.

Baca Selengkapnya

Cara Membuka Ponsel yang Lupa Kata Sandi

5 hari lalu

Cara Membuka Ponsel yang Lupa Kata Sandi

Selain mengatur ulang ponsel ke reset setelan pabrik, berikut cara mudah membuka ponsel yang lupa kata sandi.

Baca Selengkapnya

Diklaim Chipset dengan CPU Tercepat, Berikut Keunggulan A18 dan A18 Pro Seri iPhone 16

5 hari lalu

Diklaim Chipset dengan CPU Tercepat, Berikut Keunggulan A18 dan A18 Pro Seri iPhone 16

Chipset A18 dan A18 Pro secara berurutan dipasangkan pada iPhone 16 dan iPhone 16 Plus serta iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max.

Baca Selengkapnya

Selain Keselamatan, Inilah Alasan Airplane Mode Perlu Diaktifkan saat di Berada di Pesawat

6 hari lalu

Selain Keselamatan, Inilah Alasan Airplane Mode Perlu Diaktifkan saat di Berada di Pesawat

Umumnya maskapai penerbangan meminta penumpang mengaktifkan mode pesawat, ada alasan selain demi keselamatan.

Baca Selengkapnya

Oppo akan Meluncurkan 4 Ponsel Flagship Baru pada Bulan Depan

8 hari lalu

Oppo akan Meluncurkan 4 Ponsel Flagship Baru pada Bulan Depan

Konfigurasi kamera Oppo Find X8 disebut-sebut mencakup lensa utama 50MP, lensa ultrawide 50MP, dan lensa telefoto 3x.

Baca Selengkapnya

Huawei Mate XT Hitam Muncul dalam Daftar Resmi Menjelang Peluncuran 10 September

8 hari lalu

Huawei Mate XT Hitam Muncul dalam Daftar Resmi Menjelang Peluncuran 10 September

Huawei Mate XT akan tersedia dalam dua varian, yaitu 16GB+512GB dan 16GB+1TB.

Baca Selengkapnya