Dibanding X100, Vivo X200 Akan Turunkan Kapasitas Wired-Charging?

Jumat, 30 Agustus 2024 19:00 WIB

Unit dummy ponsel Vivo X200. gsmarena.com

TEMPO.CO, Jakarta - Rumor terbaru dari ponsel vivo X200 adalah kalau ponsel itu akan datang dengan daya wired charging-nya yang akan diturunkan. Bahkan untuk sebuah rumor, downgrade seperti itu tak biasa didengar untuk perkembangan ponsel terbaru dibandingkan dengan pendahulunya.

Vivo X100 yang meluncur pada November tahun lalu didukung wired-charging 120 Watt. Tapi, berdasarkan sertifikasi yang sudah didapatnya di Cina, X200 hanya akan didukung daya 90 Watt.

Sedangkan charging nirkabel (wireless) tetap tidak ada, seperti yang juga pada X100. Yang ini berbeda dari bocoran sebelumnya bahwa X200 akan berbeda dari X100. Adapun baterainya memang akan lebih besar daripada milik X100, sekitar 5500-5600 mAh. Vivo menanam baterai 5.000 mAh ke dalam X100 tahun lalu.

Vivo X100 Ultra. Foto : vivo

Vivo X200 yang dikabarkan hadir Oktober nanti disebut-sebut akan menampilkan chipset Dimensity 9400, layar 6,3 inci beresolusi 1.5K dengan lekukan mikro di seluruh sisinya. Selain itu, ada sensor sidikjari optis dan desain punggung dari kaca.

Advertising
Advertising

Pada punggung itu pula akan ada kamera utama 50 MP dan kamera periskop 50 MP dengan kemampuan 3x zoom. Tebal ponsel seluruhnya tak sampai 9 mm berdasarkan unit dummy ponsel ini yang pernah beredar sebelumnya.

GSM ARENA

Pilihan Editor: Mengikuti di Setiap Info Gempa, Begini Peringatan Dini Tsunami BMKG Dibuat

Berita terkait

Mariah Carey Bawa Anak Liburan ke Tembok Besar Cina, Intip Sejarah Situs Warisan Dunia Ini

16 jam lalu

Mariah Carey Bawa Anak Liburan ke Tembok Besar Cina, Intip Sejarah Situs Warisan Dunia Ini

Dikenal sebagai salah satu keajaiban dunia, Tembok Besar Cina diakui sebagai Situs Warisan Dunia oleh UNESCO.

Baca Selengkapnya

Cina Salahkan Amerika Serikat atas Kegagalan Mencapai Gencatan Senjata di Gaza

1 hari lalu

Cina Salahkan Amerika Serikat atas Kegagalan Mencapai Gencatan Senjata di Gaza

Meski ada seruan internasional yang kuat untuk gencatan senjata dan penghentian pembunuhan, Israel belum menghentikan operasi militernya

Baca Selengkapnya

Asal Usul dan Makna Mooncake Festival, Merayakan Kebersamaan di Bawah Cahaya Purnama

1 hari lalu

Asal Usul dan Makna Mooncake Festival, Merayakan Kebersamaan di Bawah Cahaya Purnama

Mooncake Festival tahun ini dirayakan pda 17 September 2024

Baca Selengkapnya

KJRI Shanghai Pastikan WNI Selamat dari Topan Bebinca

2 hari lalu

KJRI Shanghai Pastikan WNI Selamat dari Topan Bebinca

WNI selamat dari amukan Topan Bebinca yang menyapu Shanghai. Ada 975 WNI yang menetap di Kota Shanghai, Provinsi Zhejiang, Jiangsu, dan Jiangxi

Baca Selengkapnya

Kapal Penjaga Pantai Cina Patroli dan Latihan Bersama Rusia

2 hari lalu

Kapal Penjaga Pantai Cina Patroli dan Latihan Bersama Rusia

Kapal Meishan dan Xiushan hendak melakukan patroli dan latihan bersama dengan mitra mereka, Rusia.

Baca Selengkapnya

Juara Tunggal Putri Hong Kong Open 2024, Profil Han Yue

2 hari lalu

Juara Tunggal Putri Hong Kong Open 2024, Profil Han Yue

Atlet bulu tangkis tunggal putri Indonesia Putri Kusuma Wardani gagal juara Hong Kong Open 2024 setelah dikalahkan pebulu tangkis Cina, Han Yue

Baca Selengkapnya

Shanghai Disapu Topan Bebinca

3 hari lalu

Shanghai Disapu Topan Bebinca

Topan Bebinca mendarat di Shanghai persisnya sekitar pukul 7.30 pagi pada 16 September 2024. Topan telah menyebabkan ratusan penerbangan dibatalkan

Baca Selengkapnya

Meizu Siap Rilis Ponsel Baru Lagi yang Disebutnya Flagship AI Phone

4 hari lalu

Meizu Siap Rilis Ponsel Baru Lagi yang Disebutnya Flagship AI Phone

Meizu belum lama memperkenalkan seri ponsel pertamanya untuk pasar global, di luar Cina.

Baca Selengkapnya

Cina Naikkan Usia Pensiun, Makin Banyak Gen-Z Terancam Menganggur

5 hari lalu

Cina Naikkan Usia Pensiun, Makin Banyak Gen-Z Terancam Menganggur

Cina menaikkan batas usia pensiun akibat harapan hidup yang kian panjang. Di sisi lain, tingkat pengangguran di kalangan anak muda tinggi.

Baca Selengkapnya

Rusia Produksi Drone Kamikaze dengan Mesin Buatan Cina

5 hari lalu

Rusia Produksi Drone Kamikaze dengan Mesin Buatan Cina

Intelijen Eropa membocorkan Rusia sedang memproduksi drone Kamikaze yang menggunakan mesin dari CIna.

Baca Selengkapnya