Pemerintah Mulai Bahas Standar BWA 16E  

Reporter

Editor

Rabu, 29 Desember 2010 14:52 WIB

Ilustrasi: learntelecom.com

TEMPO Interaktif, Jakarta - Kementrian Komunikasi akan mulai mendiskusikan standarisasi teknologi Broadband Wireless Access (BWA) 16E.

Pelaksana tugas Direktur Jenderal Pos dan Telekomunikasi saat konferensi pers mengatakan Menteri Komunikasi dan Informatika memerintahkan untuk membuka pembicaraan tentang standart teknologi 16 E tersebut. "Karena kita tidak bisa menghindar dari teknologi tapi jangan melanggar hukum," ujar Budi usai konferensi pers di kantornya, hari ini. Dia menepis anggapan kalah desakan dari industri.

Saat ini pemerintah menerapkan standart teknologi BWA dengan teknologi 16D. Pemerintah beralasan penerapan standar ini untuk melindungi dan mengembangkan industri dalam negeri.

Namun beberapa perusahaan pengembang chipset mendesak pemerintah untuk mengubah standar penggunaan chipset berteknologi 16E. Budi juga mengatakan akan mengundang para pemenang tender BWA dan vendor untuk membicarakan kemungkinan perubahan standar tersebut. "Rencananya kami mulai diskusikan awal tahun depan," katanya.

Disinggung tentang alternatif pembukaan tender BWA pada frekuensi 2,3 GHz, Budi mengatakan peluang itu masih terbuka. " Masih ada juga frekuensinya 60 Mega," ujarnya.

Baru satu operator BWA dari para pemenang tender yang sudah mulai menguji teknologinya tersebut. Budi meminta para operator pemenang tender segera menggelar teknolog broadband-nya. Batas akhir penggelaran untuk beroperasi ditetapkan November tahun depan.

DIAN YULIASTUTI

Berita terkait

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

9 hari lalu

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.

Baca Selengkapnya

Kominfo Gandeng Tony Blair Institute Antisipasi Kejahatan Artificial Intelligence

14 hari lalu

Kominfo Gandeng Tony Blair Institute Antisipasi Kejahatan Artificial Intelligence

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dan Tony Blair Institute for Global Change bekerja sama antisipasi kejahatan Artificial Intelligence.

Baca Selengkapnya

Target Internet Minimal 100 Mbps, Link Net: Kami Pelajari Dulu

30 Januari 2024

Target Internet Minimal 100 Mbps, Link Net: Kami Pelajari Dulu

Link Net masih mempelajari potensi penerapan internet minimal 100 Mbps. Butuh penyesuaian infrastruktur dan harga.

Baca Selengkapnya

Nezar Patria Sebut SE Etika Kecerdasan Artifisial Bisa Lengkapi Aturan yang Sudah Ada

20 Januari 2024

Nezar Patria Sebut SE Etika Kecerdasan Artifisial Bisa Lengkapi Aturan yang Sudah Ada

Nezar Patria mengatakan Surat Edaran (SE) Menkominfo No. 9/2023 tentang Etika Kecerdasan Artifisial bisa melengkapi aturan-aturan yang sudah ada.

Baca Selengkapnya

Kominfo Bahas Potensi Teknologi "BTS Terbang" di Indonesia, Apa Itu?

12 Januari 2024

Kominfo Bahas Potensi Teknologi "BTS Terbang" di Indonesia, Apa Itu?

Teknologi BTS itu diharapkan sebagai solusi untuk pemerataan akses telekomunikasi.

Baca Selengkapnya

Menteri Budi Arie Peringatkan X untuk Segera Memberantas Iklan Judi Online

10 Januari 2024

Menteri Budi Arie Peringatkan X untuk Segera Memberantas Iklan Judi Online

Teguran yang sama juga pernah disampaikan kepada Meta, pemilik Facebook dan Instagram untuk membersihkan iklan judi online.

Baca Selengkapnya

Budi Arie Sebut Pemerintah Sediakan Master Plan Percepatan Gov-Tech

4 Januari 2024

Budi Arie Sebut Pemerintah Sediakan Master Plan Percepatan Gov-Tech

Budi Arie sebut pemerintah menyediakan master plan atau perencanaan utama dan mock up percepatan pembangunan Portal Layanan Publik Digital Nasional.

Baca Selengkapnya

Kominfo Rilis Surat Edaran Etika AI: Tunduk pada UU ITE dan UU PDP

23 Desember 2023

Kominfo Rilis Surat Edaran Etika AI: Tunduk pada UU ITE dan UU PDP

Dalam surat edaran ini, terdapat beberapa poin kebijakan. Diantaranya nilai etika AI.

Baca Selengkapnya

Starlink Belum Dapat Izin di Indonesia, Budi Arie: Bukan Soal Elon Musk Dukung Israel

1 Desember 2023

Starlink Belum Dapat Izin di Indonesia, Budi Arie: Bukan Soal Elon Musk Dukung Israel

Budi Arie Setiadi menegaskan sikap Pemerintah Indonesia yang belum memberikan izin untuk Starlink menjadi penyelenggara telekomunikasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Jika Starlink Elon Musk Masuk ke Indonesia, Ancaman atau Solusi?

29 November 2023

Jika Starlink Elon Musk Masuk ke Indonesia, Ancaman atau Solusi?

Ini kata Kementerian Komunikasi soal Starlink.

Baca Selengkapnya