Peta Offline Muncul Lagi di Google Maps

Minggu, 14 Juli 2013 14:03 WIB

Google maps pada iPhone. huffpost.com

TEMPO.CO, Jakarta - Google kembali mengungkap pembaruan pada aplikasi Google Maps. Desain ulang Google Maps yang dimulai sejak 10 Juli 2013 itu ditujukan untuk perangkat Android. Desain ulang ini hanyalah permulaan. Sebab, Google telah menghadirkan lebih banyak perubahan untuk Google Maps berupa penambahan navigasi untuk lebih dari 19 negara.

Saat ini navigasi sedang diperluas pada 19 kawasan. Sedangkan 2 kawasan lainnya, Algeria dan Bahrain masih memiliki fungsi navigasi yang terbatas dan sedang disempurnakan. Navigasi pada 19 kawasan itu meliputi:



  • Afrika: Kamerun, Etiopia, Nigeria, Ruanda, Uganda

  • Amerika Latin: Kosta Rika, Republik Dominika,

  • Ekuador, Guatemala, Peru, Uruguay, Venezuela

  • Asia: Indonesia, Malaysia, Filipina, Taiwan, Thailand

  • Eropa: Slovenia

  • Timur Tengah: Oman



Selain penambahan navigasi, Google juga menghadirkan kembali fitur yang telah dihapus. Perusahaan yang berkantor pusat di California itu akan memboyong aplikasi peta offline untuk perangkat Android. Menurut laporan yang dilansir oleh situs Android Police, pembaruan kali ini merupakan ekspansi terbesar dalam layanan navigasi Google saat ini.

PHONEARENA | APRILIANI GITA FITRIA


Berita terpopuler:
Apple Pakai Timah Ilegal dari Pulau Bangka?

Sabun dari Kulit Durian

Pendapatan Foxconn Menanjak di Kuartal II 2013

Polusi Udara Bunuh 2 Juta Orang Setiap Tahun

Twitter Ungkap Data Pengguna Anti-Yahudi







Advertising
Advertising

Berita terkait

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

9 hari lalu

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.

Baca Selengkapnya

Sempat Dihilangkan, Google Kembalikan Fitur Ultra-wide Astrofotografi di Google Pixel 8 Pro

27 Desember 2023

Sempat Dihilangkan, Google Kembalikan Fitur Ultra-wide Astrofotografi di Google Pixel 8 Pro

Dengan fitur ultra-wide astrofotografi, pengguna Google Pixel 8 Pro dapat mengandalkan kamera belakang ponselnya untuk mengambil foto langit

Baca Selengkapnya

Aplikasi Google Hentikan Tampilan Kemacetan di Israel di Tengah Gempuran Roket dari Gaza

20 Desember 2023

Aplikasi Google Hentikan Tampilan Kemacetan di Israel di Tengah Gempuran Roket dari Gaza

Kemacetan jalan untuk sementara tidak ada di Google Maps dan Waze

Baca Selengkapnya

Google Luncurkan Android 14 QPR1 ke Ponsel Pixel, Ini Detailnya

8 Desember 2023

Google Luncurkan Android 14 QPR1 ke Ponsel Pixel, Ini Detailnya

Android 14 QPR1 mencakup 37 perbaikan dan penyempurnaan untuk ponsel Pixel.

Baca Selengkapnya

Google Meluncurkan Proyek Geothermal, Apa Itu?

1 Desember 2023

Google Meluncurkan Proyek Geothermal, Apa Itu?

Energi geothermal berasal dari panas yang dihasilkan selama pembentukan asli planet ini dan peluruhan radioaktif material.

Baca Selengkapnya

Google Memulai Proyek Geothermal untuk Memasok Energi di Pusat Data

1 Desember 2023

Google Memulai Proyek Geothermal untuk Memasok Energi di Pusat Data

Raksasa Google bekerja sama dengan Fervo membangun proyek listrik geothermal untuk memasok energi yang lebih bersih bagi pusat data Google.

Baca Selengkapnya

Google Selidiki Bug Pembaruan Beberapa Profil Android 14

31 Oktober 2023

Google Selidiki Bug Pembaruan Beberapa Profil Android 14

Google secara resmi mengonfirmasi adanya bug pada pembaruan Android 14. Simak rinciannya.

Baca Selengkapnya

Gaji Kerja di Google Berdasarkan Tingkatannya

10 Oktober 2023

Gaji Kerja di Google Berdasarkan Tingkatannya

Gaji kerja di Google yang paling tinggi bisa mencapai Rp7,6 miliar per tahun. Berikut ini informasi lengkap gaji di Google sesuai tingkatannya.

Baca Selengkapnya

25 Tahun Google, Banyak Pertimbangan Tentukan Tanggal Hari Jadinya

27 September 2023

25 Tahun Google, Banyak Pertimbangan Tentukan Tanggal Hari Jadinya

Pada 27 September 2023, Google berusia 25 tahun, meskipun penentuan ditetapkannya tanggal itu punya kisah panjang.

Baca Selengkapnya

Google Kembali Lakukan PHK Massal, Ratusan Pekerja Terdampak

16 September 2023

Google Kembali Lakukan PHK Massal, Ratusan Pekerja Terdampak

Google yang berpusat di California, Amerika Serikat itu menolak untuk mengungkapkan detail jumlah orang terkena PHK massal.

Baca Selengkapnya