Aplikasi Temuan Santri Ini Bisa Permudah Pelajari Bahas Arab  

Reporter

Jumat, 11 September 2015 20:40 WIB

Petugas merawat lembaran salah satu dari tujuh naskah yang diperkirakan berasal dari akhir abad 19 di Museum Sri Baduga, Bandung, Jawa Barat, Senin (7/1). Naskah yang sedang diteliti tersebut berhuruf Cacarakan berbahasa Jawa Cirebonan Kuno, Arab Pegon dan Arab Gundul. TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Santri salah satu pondok pesantren di Madura, Jawa Timur, membuat aplikasi Android tentang tata bahasa Arab (Nahwu Shorof), yang diberi nama "Tasrefan" untuk memudahkan orang-orang yang ingin mempelajari bahasa tersebut.

Dekan Fakultas Teknik Universitas Islam Madura (UIM) Pamekasan Dr Hozairi mengatakan mahasiswa teknik UIM yang membuat aplikasi tersebut antara lain menampilkan deskripsi tentang fiil atau kata kerja, termasuk fiil menurut objek, bentuk, waktu, serta susunannya.

Hozairi, yang membimbing mahasiswanya membuat aplikasi tersebut, mengatakan aplikasi Tasrefan memungkinkan orang belajar Nahwu Shorof di mana saja.

"Kepentingan kami kan mengarahkan bagaimana kemajuan di bidang informasi dan teknologi pada bidang yang positif, yakni mendukung kemajuan ilmu pengetahuan," kata Hozairi, yang juga doktor lulusan Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya sekaligus pengurus Kamar Dagang dan Industri Pamekasan.

Selain aplikasi Nahwu Shorof, ia mengatakan, santri mahasiswa UIM Pamekasan membuat aplikasi kamus bahasa Madura.

ANTARA

Berita terkait

Inilah Alasan Setiap 16 Mei Diperingati Sebagai Hari Cahaya Internasional

2 hari lalu

Inilah Alasan Setiap 16 Mei Diperingati Sebagai Hari Cahaya Internasional

Hari Cahaya Internasional diperingati setiap tanggal 16 Mei. Hal ini sebagai peringatan untuk momen penting penemuan cahaya laser.

Baca Selengkapnya

Pameran Teknologi Ruang Angkasa di Amerika, Seperti Apa Acaranya?

3 hari lalu

Pameran Teknologi Ruang Angkasa di Amerika, Seperti Apa Acaranya?

Industri ruang angkasa atau antariksa kembali menunjukkan diadakannya Space Tech Expo USA 2024 di Long Beach Convention Center, California

Baca Selengkapnya

BKN Buka Seleksi CASN Jalur Kedinasan Hari Ini, Ini Jadwal Rincinya

5 hari lalu

BKN Buka Seleksi CASN Jalur Kedinasan Hari Ini, Ini Jadwal Rincinya

BKN umumkan peserta seleksi CASN 2024 jalur kedinasaan dapat mendaftar pada Rabu, 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Praktisi, Pakar, dan Peneliti Diminta Berkolaborasi Lahirkan Berbagai Inovasi di IDTH

6 hari lalu

Praktisi, Pakar, dan Peneliti Diminta Berkolaborasi Lahirkan Berbagai Inovasi di IDTH

Fasilitas IDTH tidak hanya berperan sebagai pusat pengujian tapi juga sebagai centre of excellence

Baca Selengkapnya

Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8, Bukti Implementasi Prinsip ESG

9 hari lalu

Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8, Bukti Implementasi Prinsip ESG

Telkomsel gelar IndonesiaNEXT Season 8 dengan tema #upskilltoinnovate, lewat program Corporate Social Responsibility (CSR).

Baca Selengkapnya

Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

12 hari lalu

Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

Jokowi mengatakan CEO dari perusahaan teknologi global, yakni Tim Cook dari Apple dan Satya Nadela dari Microsoft telah bertemu dengan dia di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

26 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Luhut Gandeng Cina Kembangkan Teknologi Penanaman Padi di Kalteng: Tinggal Cari Partner Lokal

27 hari lalu

Luhut Gandeng Cina Kembangkan Teknologi Penanaman Padi di Kalteng: Tinggal Cari Partner Lokal

Luhut Pandjaitan menyatakan bahwa Cina bersedia turut memberikan teknologi padinya ke Indonesia

Baca Selengkapnya

Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

28 hari lalu

Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

Gagasan kereta cepat Jakarta-Surabaya muncul pada 2008, awalnya Indonesia menggandeng Jepang

Baca Selengkapnya

Dubes Jose: Rusia Mitra Tepat untuk Kembangkan PLTN di Indonesia

51 hari lalu

Dubes Jose: Rusia Mitra Tepat untuk Kembangkan PLTN di Indonesia

BUMN energi nuklir Rusia, Rosatom, telah sejak lama menawarkan kerja sama pengembangan PLTN ke Indonesia

Baca Selengkapnya