Gen Manusia Berpengaruh pada Ukuran dan Kualitas Otak  

Reporter

Rabu, 4 Mei 2016 04:04 WIB

Diagram fungsi otak manusia. sciencephoto.com

TEMPO.CO, Los Angeles - Ada yang menyebutkan seseorang dengan volume otak lebih besar sudah pasti cerdas. Riset oleh 200 peneliti menguak peran lebih dari gen terhadap ukuran otak dan kecerdasan seseorang.

"Kami menemukan bukti cukup tegas yang mendukung hubungan genetik dengan fungsi otak dan kecerdasan," kata Paul Thompson, seorang ahli saraf di Fakultas Kedokteran University of California, Los Angeles, yang memimpin penelitian itu.

Tim peneliti internasional mengumpulkan hasil pindai otak dan data genetik dari 21.151 responden di dunia dalam kolaborasi Enhancing Neuro Imaging Genetics through Meta-Analysis. Mereka menjelajahi data untuk mencari gen tunggal yang mempengaruhi risiko penyakit, atrofi jaringan otak, serta ukuran otak dan menerbitkannya dalam jurnal Nature Genetics.

Peneliti menghubungkan gen tertentu yang berperan dalam menentukan variasi ukuran otak. Secara alami, otak menyusut seiring dengan bertambahnya usia, tapi ukuran otak berpengaruh penting pada sejumlah penyakit mental. Penurunan volume ini menandai adanya penyakit mental, dari depresi hingga Alzheimer dan skizofrenia.

Hasil penelitian menunjukkan terdapat urutan gen yang disebut rs7294919 pada kromosom 12 yang terkait dengan variasi volume hippocampus—bagian otak yang mempengaruhi pembentukan dan organisasi ingatan. Setiap variasi genetik instan yang disebut T-alel, yang terjadi di wilayah ini, berpengaruh terhadap penurunan volume hippocampus setara dengan 3,9 tahun penuaan.

Wilayah pada kromosom tersebut dijumpai pada gen-gen yang berfungsi mengatur kematian sel, perkembangan sel otak, dan pembersihan protein. Gen-gen tersebut menjadi rusak pada penderita Alzheimer.

"Perubahan satu huruf pada gen berpengaruh terhadap penentuan otak yang lebih besar," kata Thompson.

NATURE GENETICS | AMRI MAHBUB

Berita terkait

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

15 menit lalu

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

Timnas Indonesia akan satu grup dengan tuan rumah Prancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru bila lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

56 menit lalu

Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

Militer Israel mengambil kendali atas perbatasan Rafah antara Gaza dan Mesir

Baca Selengkapnya

Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

1 jam lalu

Belgia akan Dukung Resolusi Pengakuan Palestina Jadi Anggota Penuh PBB

Menlu Belgia Hadja Lahbib mengatakan negaranya akan mendukung resolusi yang mengakui Palestina sebagai anggota penuh PBB

Baca Selengkapnya

Sekelompok Hakim AS Konservatif Tolak Pekerjakan Lulusan Universitas Columbia Pro-Palestina

1 jam lalu

Sekelompok Hakim AS Konservatif Tolak Pekerjakan Lulusan Universitas Columbia Pro-Palestina

Tiga belas orang hakim federal konservatif di AS memboikot lulusan Universitas Columbia karena protes pro-Palestina.

Baca Selengkapnya

Tentara AS Ditahan di Rusia, Dituduh Mencuri Uang Kekasihnya

1 jam lalu

Tentara AS Ditahan di Rusia, Dituduh Mencuri Uang Kekasihnya

Rusia menuduh tentara AS terlibat pencurian dengan mengambil uang kekasihnya.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Project Nimbus, Layanan Teknologi untuk Israel yang Didemo Pekerja Google dan Amazon

3 jam lalu

4 Fakta Project Nimbus, Layanan Teknologi untuk Israel yang Didemo Pekerja Google dan Amazon

Project Nimbus merupakan kontrak yang menyediakan bantuan teknologi kepada Israel.

Baca Selengkapnya

Acara Wisuda di Columbia University Dibatalkan Karena Protes Pro-Palestina

6 jam lalu

Acara Wisuda di Columbia University Dibatalkan Karena Protes Pro-Palestina

Universitas Columbia membatalkan upacara wisuda setelah unjuk rasa pro-Palestina mengguncang kampus tersebut selama hampir dua pekan.

Baca Selengkapnya

AS Tinjau Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas, Tolak Invasi ke Rafah

7 jam lalu

AS Tinjau Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas, Tolak Invasi ke Rafah

Proposal senjata yang disetujui Hamas sedang ditinjau oleh Amerika Serikat. Dalam pernyataannya kemarin, AS juga menentang invasi ke Rafah.

Baca Selengkapnya

Senjata AS Digunakan dalam Serangan Israel ke Lebanon, Diduga Langgar Hukum Internasional

9 jam lalu

Senjata AS Digunakan dalam Serangan Israel ke Lebanon, Diduga Langgar Hukum Internasional

Sejak 7 Oktober, 16 pekerja medis tewas akibat serangan udara Israel di Lebanon, dan 380 orang lainnya tewas termasuk 72 warga sipil.

Baca Selengkapnya

5 Manfaat Energi Terbarukan yang Harus Dilestarikan

10 jam lalu

5 Manfaat Energi Terbarukan yang Harus Dilestarikan

Energi terbarukan perlu dijaga kelestariannya untuk generasi mendatang karena memiliki beberapa manfaat. Simak 5 manfaat energi terbarukan.

Baca Selengkapnya