Kecewa Layanan Publik di Malang, SMS Curhatnya ke Nomor Ini

Reporter

Jumat, 20 Mei 2016 23:09 WIB

Sxc.hu

TEMPO.CO, Malang - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Malang meluncurkan sistem pengaduan melalui pesan pendek atau SMS. Sistem bernama aplikasi masyarakat bertanya terpadu (SAMBAT) online digunakan untuk memudahkan masyarakat menyampaikan pengaduan atas berbagai pelayanan publik.

"Kami menerima masukan dan kritik untuk memperbaiki pelayanan publik," kata Wali Kota Malang, Mochamad Anton, Jumat 20 Mei 2016. Segala persoalan, katanya, bisa disampaikan langsung melalui nomor 081333471111. Seluruh pesan akan ditampung dan dianalisa, kemudian diteruskan ke masing-masing satuan kerja bersangkutan.

Sambat, merupakan istilah Bahasa Jawa yang artinya mengeluh. Diharapkan keluhan masyarakat tersebut bisa diatasi langsung secepatnya. Sehingga tak ada kebutuan informasi dan komunikasi antara pemberi layanan dengan pengguna layanan publik. "Diharapkan keluhan disampaikan terarah, dan obyektif. Dilengkapi data dan fakta," katanya. Agar masalah yang dihadapi masyarakat bisa diselesaikan secepatnya.


Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Malang Zulkifli Amrizal seluruh pesan akan masuk sistem. Setelah diolah akan diunggah di situs pengaduan sambat Online. "Pesan itu diteruskan ke Kepala SKPD untuk ditindaklanjuti," ujarnya.


Setiap keluhan ditargetkan diselesaikan dalam tempo 10 hari. Sistem pesan pendek digunakan karena selama ini banyak masyarakat memiliki telepon genggam, namun belum semua terkoneksi internet. "SMS tak rumit, mudah digunakan," katanya.


Selain itu juga ada call center yang sewaktu-waktu bisa dihubungi untuk melaporkan atau menyampaikan keluhan pelayanan publik.


EKO WIDIANTO

Advertising
Advertising

Berita terkait

Tolak RUU Penyiaran, Puluhan Jurnalis di Kota Malang Demo di DPRD

23 jam lalu

Tolak RUU Penyiaran, Puluhan Jurnalis di Kota Malang Demo di DPRD

Puluhan jurnalis di Kota Malang, Jawa Timur menggelar demo menolak RUU Penyiaran. Mereka menyebut itu mengekang kebebasan pers.

Baca Selengkapnya

Tri Rismaharini Sigap Tanggapi Masalah Sosial di Kecamatan Lewa dan Letis

14 hari lalu

Tri Rismaharini Sigap Tanggapi Masalah Sosial di Kecamatan Lewa dan Letis

Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini, lakukan kunjungan kerja ke RSUD Umbu Rara Meha dan Puskesma Lewa, di Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur

Baca Selengkapnya

Kemensos Berikan Instalasi Pengolahan Air Terpadu untuk Memenuhi Kebutuhan Masyarakat Desa Pambotanjara

14 hari lalu

Kemensos Berikan Instalasi Pengolahan Air Terpadu untuk Memenuhi Kebutuhan Masyarakat Desa Pambotanjara

Salah satu warga Desa Pambotanjara, dengan langkah pasti, masuk ke area instalasi pengolahan air terpadu, pemberian Kementerian Sosial untuk membantu pemenuhan air bersih masyarakat.

Baca Selengkapnya

Aplikasi Mobile JKN Mudahkan Masyarakat Jalani Pengobatan

18 hari lalu

Aplikasi Mobile JKN Mudahkan Masyarakat Jalani Pengobatan

Kehadiran aplikasi Mobile JKN kemudahan layanan kesehatan bagi peserta JKN

Baca Selengkapnya

Menteri Trenggono : Pengelolaan Sedimentasi untuk Kesejahteraan Masyarakat

22 hari lalu

Menteri Trenggono : Pengelolaan Sedimentasi untuk Kesejahteraan Masyarakat

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menegaskan bahwa pilot project inovasi pengembangan kawasan berbasis pemanfaatan sedimen memiliki dampak signifikan untuk kemakmuran/kesejahteraan masyarakat.

Baca Selengkapnya

Kabel yang Akibatkan Kecelakaan di Medan Dipastikan Bukan Milik Telkom

29 hari lalu

Kabel yang Akibatkan Kecelakaan di Medan Dipastikan Bukan Milik Telkom

Telkom berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik melalui perangkat dan aset-aset yang dimiliki.

Baca Selengkapnya

Keripik Tempe Rohani Sukses Kembangkan Usaha Berkat Pinjaman BRI

31 hari lalu

Keripik Tempe Rohani Sukses Kembangkan Usaha Berkat Pinjaman BRI

Strategi yang dilakukan ada di peningkatan pelayanan, mempertahankan kualitas produk, dan juga melakukan inovasi

Baca Selengkapnya

Ragam Kuliner Nikmat Asli Kota Malang

46 hari lalu

Ragam Kuliner Nikmat Asli Kota Malang

Apa saja makanan khas Kota Malang yang patut untuk dicoba?

Baca Selengkapnya

Kilas balik Pendirian Kota Malang yang dibentuk Pemerintah Hindia Belanda

46 hari lalu

Kilas balik Pendirian Kota Malang yang dibentuk Pemerintah Hindia Belanda

Seperti kebanyakan kota di Indonesia, Kota Malang mengalami pertumbuhan dan perkembangan setelah kedatangan pemerintah kolonial Belanda.

Baca Selengkapnya

Dua Rombongan Siswa Bertolak ke Istanbul dan New York Hari Ini

27 Februari 2024

Dua Rombongan Siswa Bertolak ke Istanbul dan New York Hari Ini

Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Kota Malang, Jawa Timur, akan mengirim 18 siswa mengikuti Istanbul Youth Summit (IYS) 2024.

Baca Selengkapnya