Ini Kabar Baru tentang Mesin Roket Pembawa Manusia ke Mars

Reporter

Editor

Erwin prima

Selasa, 27 September 2016 06:00 WIB

SpaceX menguji mesin Raptor yang akan membawa manusia ke Mars, Minggu malam, 25 September 2016. engadget.com

TEMPO.CO, Texas - SpaceX telah melakukan pengujian pertama terhadap mesin Raptor, sistem pendorong yang dibangun perusahaan itu untuk membawa manusia ke Mars.

Bos SpaceX Elon Musk mencuit gambar-gambar pengujian itu tadi malam, Minggu, 25 September 2016. Ia berbagi sebuah gambar yang menunjukkan aliran api yang keluar dari mesin itu, dan gambar lain menunjukkan pola "intan Mach" yang terbentuk pada knalpot mesin supersonik tersebut.

Baca:
Wah, Pikiran Kita dan Aktivitas Otak Ternyata Bisa Dibaca!
Begini Cara Iklan Menggoda Otak Anda

Musk masih merahasiakan spesifikasi Raptor sejauh ini. Namun dia mencuit beberapa detail tambahan setelah itu yang membenarkan tujuan produksi dan tekanan ruang.

Sebelumnya, CEO SpaceX tresebut telah mengindikasikan bahwa mesin Raptor akan menghasilkan daya dorong lepas landas 500 ribu pon—serupa dengan mesin utama Space Shuttle—dan akan menggunakan metana cair. Mesin Raptor skala penuh pertama kali tiba di fasilitas pengujian SpaceX di McGregor, Texas, awal tahun ini, tapi masih banyak yang belum diketahui tentang teknologinya, termasuk berapa banyak yang akan digunakan untuk meluncurkan pesawat ruang angkasa antarplanet SpaceX, BFS.

Baca:
Mengejutkan, Gadis Ini Berkedip Setelah 300 Tahun Kematiannya
Kesaksian Detik-detik Ibu & Anak Jatuh dari JPO Pasar Minggu
Annisa Pohan Lengket, Semobil dengan Agus Yudhoyono, Lalu...

Tidak ada tanggal yang ditetapkan untuk misi berawak SpaceX ke Mars. Namun Musk telah berulang kali menyatakan bahwa ia ingin mengirim orang pertama ke Planet Merah itu pada 2024.

Perjalanan ke Mars akan menjadi serangkaian misi, dijadwalkan akan dimulai pada 2018, yang bertujuan untuk menjatuhkan pasokan ke permukaan planet tetangga kita tersebut.

Jika pengujian Raptor semalam diasumsikan berjalan dengan baik, dan jika perusahaan dapat menghindari kecelakaan peluncuran pada masa depan, jadwal ambisius Musk itu mungkin dapat berjalan sebagaimana direncanakan.

THE VERGE | ERWIN Z.

Simak:
Biar Kebal Tudingan Miring soal Janda, Ini Aksi Dian Pelangi
Hannah Al Rashid Cerita Cewek Seksi & Buka Baju di Warkop
Artis Raisa Sedang Sakit Hati Banget? Ini yang Dilakukan...




Advertising
Advertising

Berita terkait

AS: Israel Belum Sampaikan Rencana Komprehensif Soal Invasi Rafah

2 jam lalu

AS: Israel Belum Sampaikan Rencana Komprehensif Soal Invasi Rafah

Israel belum menyampaikan kepada pemerintahan Presiden Amerika Serikat Joe Biden ihwal "rencana komprehensif" untuk melakukan invasi terhadap Rafah.

Baca Selengkapnya

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

6 jam lalu

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Menteri Luar Negeri India menolak komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor yang menghambat pertumbuhan ekonomi negaranya.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pemberangusan Demo Mahasiswa Amerika Pro-Palestina

7 jam lalu

Kronologi Pemberangusan Demo Mahasiswa Amerika Pro-Palestina

Kepolisian Los Angeles mengkonfirmasi bahwa lebih dari 200 orang ditangkap di LA dalam gejolak demo mahasiswa bela Palestina. Bagaimana kronologinya?

Baca Selengkapnya

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

8 jam lalu

Hamas: Netanyahu Berusaha Gagalkan Kesepakatan Gencatan Senjata di Gaza

Pejabat senior Hamas mengatakan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu berupaya menggagalkan kesepakatan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

9 jam lalu

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza

Baca Selengkapnya

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

10 jam lalu

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya

Baca Selengkapnya

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

11 jam lalu

Belgia Kecam Intimidasi Israel dan AS terhadap ICC

Kementerian Luar Negeri Belgia mengatakan pihaknya "mengutuk segala ancaman dan tindakan intimidasi" terhadap Pengadilan Kriminal Internasional (ICC)

Baca Selengkapnya

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

11 jam lalu

Hamas dan CIA Bahas Gencatan Senjata Gaza di Kairo

Para pejabat Hamas dan CIA dijadwalkan bertemu dengan mediator Mesir di Kairo untuk merundingkan gencatan senjata di Gaza.

Baca Selengkapnya

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

12 jam lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

16 jam lalu

Top 3 Dunia: Turki Hentikan Ekspor Impor ke Israel

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 3 Mei 2024 diawali oleh Turki menghentikan semua ekspor impor dari dan ke Israel.

Baca Selengkapnya