Google Doodle Tampilkan 13 Perempuan Berpengaruh di Dunia

Reporter

Rabu, 8 Maret 2017 14:15 WIB

Google - Alfabet inc logo. wallpapersbyte.com

TEMPO.CO, Jakarta - Google Doodle turut merayakan Hari Perempuan Internasional yang diperingati setiap 8 Maret.

Kali ini, Google membuat slide show berisi serangkaian gambar yang menceritakan perempuan dari berbagai ras dan profesi.

Dalam keterangan yang dimuat di google.com, Google bercerita tentang seorang gadis kecil berimajinasi mengunjungi 13 perempuan yang berkesan bagi dirinya di seluruh dunia.

13 perempuan yang diabadikan Google dalam Hari Perempuan Internasional 2017 merupakan sosok nyata lintas negara, latar belakang maupun impian.

Sosok perempuan itu pernah dimuat menjadi Google Doodle di masing-masing negaranya, kini Google memuatnya secarq global untuk "membagikan kisah mereka ke semua orang".

Berikut ini adalah sosok yang dimuat Google Doodle.

1. Ida Wells
Jurnalis Amerika Serikat, aktivis dan suffragist (pejuang hak pilih perempuan).

2. Lotfia El Nadi
Pilot perempuan pertama di Mesir.

3. Frida Kahlo
Pelukis dan aktivis asal Mexico.

4. Lina Bo Bardi
Arsitek Brazil kelahiran Italia.

5. Olga Skorokhdova
Ilmuwan dan peneliti di bidang komunikasi tuna rungu dan tuna netra asal Soviet.

6. Miriam Makeba
Penyanyi dan aktivis hak azasi manusia dari Afrika Selatan.

7. Sally Ride
Astronot asal Amerika dan perempuan pertama yang pergi ke luar angkasa.

8. Halet Cambel
Arkeolog Turki dan perempuan Islam pertama yang bertanding di Olimpiade.

9. Ada Lovelace
Ahli matematika Inggris, penulis dan progamer komputer pertama di dunia.

10. Rukmini Devi
Penari India yang terkenal karena membangkitkan kembali tari klasik India.

11. Cecilia Grierson
Ahli fisika Argentina dan perempuan pertama di negaranya yang mendapat gelar dalam bidang kedokteran.

12. Lee Tai-young
Pengacara dan hakim perempuan pertama di Korea.

13. Suzanne Lenglen
Petenis perempuan asal Prancis yang juga mempopulerkan olah raga tersebut.

ANTARA

Berita terkait

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Google Docs yang Mudah

2 hari lalu

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Google Docs yang Mudah

Cara membuat daftar isi di Google Docs cukup mudah dilakukan. Anda dapat membuatnya secara otomatis tanpa perlu repot lagi. Ini caranya.

Baca Selengkapnya

Cara Buat Google Form yang Mudah untuk Berbagai Kegiatan

2 hari lalu

Cara Buat Google Form yang Mudah untuk Berbagai Kegiatan

Google Form jadi aplikasi Google yang sering digunakan. Ini cara buat Google Form yang mudah untuk berbagai kegiatan seperti survey hingga kuesioner.

Baca Selengkapnya

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

15 hari lalu

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.

Baca Selengkapnya

Sempat Dihilangkan, Google Kembalikan Fitur Ultra-wide Astrofotografi di Google Pixel 8 Pro

27 Desember 2023

Sempat Dihilangkan, Google Kembalikan Fitur Ultra-wide Astrofotografi di Google Pixel 8 Pro

Dengan fitur ultra-wide astrofotografi, pengguna Google Pixel 8 Pro dapat mengandalkan kamera belakang ponselnya untuk mengambil foto langit

Baca Selengkapnya

Aplikasi Google Hentikan Tampilan Kemacetan di Israel di Tengah Gempuran Roket dari Gaza

20 Desember 2023

Aplikasi Google Hentikan Tampilan Kemacetan di Israel di Tengah Gempuran Roket dari Gaza

Kemacetan jalan untuk sementara tidak ada di Google Maps dan Waze

Baca Selengkapnya

Google Luncurkan Android 14 QPR1 ke Ponsel Pixel, Ini Detailnya

8 Desember 2023

Google Luncurkan Android 14 QPR1 ke Ponsel Pixel, Ini Detailnya

Android 14 QPR1 mencakup 37 perbaikan dan penyempurnaan untuk ponsel Pixel.

Baca Selengkapnya

Google Meluncurkan Proyek Geothermal, Apa Itu?

1 Desember 2023

Google Meluncurkan Proyek Geothermal, Apa Itu?

Energi geothermal berasal dari panas yang dihasilkan selama pembentukan asli planet ini dan peluruhan radioaktif material.

Baca Selengkapnya

Google Memulai Proyek Geothermal untuk Memasok Energi di Pusat Data

1 Desember 2023

Google Memulai Proyek Geothermal untuk Memasok Energi di Pusat Data

Raksasa Google bekerja sama dengan Fervo membangun proyek listrik geothermal untuk memasok energi yang lebih bersih bagi pusat data Google.

Baca Selengkapnya

Google Selidiki Bug Pembaruan Beberapa Profil Android 14

31 Oktober 2023

Google Selidiki Bug Pembaruan Beberapa Profil Android 14

Google secara resmi mengonfirmasi adanya bug pada pembaruan Android 14. Simak rinciannya.

Baca Selengkapnya

Gaji Kerja di Google Berdasarkan Tingkatannya

10 Oktober 2023

Gaji Kerja di Google Berdasarkan Tingkatannya

Gaji kerja di Google yang paling tinggi bisa mencapai Rp7,6 miliar per tahun. Berikut ini informasi lengkap gaji di Google sesuai tingkatannya.

Baca Selengkapnya