Nokia 7 dan Nokia 8 Segera Meluncur, Gambarnya Sudah Bocor

Reporter

Kamis, 16 Maret 2017 15:02 WIB

Bocoran penampilan ponsel Nokia 7 dan 8. Irishexaminer.com

TEMPO.CO, Jakarta - Gambar baru ponsel cerdas Nokia berikutnya--Nokia 7 dan Nokia 8--telah bocor di medai sosial. Keduanya memakai casing logam, seperti terlihat dari gambar yang diunggah situs Nokiapoweruser baru-baru ini.

Nokia 8 akan hadir dengan layar yang lebih besar, resolusi QHD, dan lensa kamera Carl Zeiss. sedangkan Nokia 7 yang lebih kecil akan memiliki layar dengan resolusi 1080 piksel. Isu sebelumnya menyebutkan HMD Global, perusahaan Finlandia yang memiliki lisensi memproduksi ponsel Nokia, merancang Nokia 8 sebagai ponsel papan atas.

Baik Nokia 7 dan Nokia 8 diharapkan memiliki fitur-fitur seperti pemindai sidik jari, sensor kamera yang besar dan dukungan pengisian cepat, serta prosesor Snapdragon 660 SoC. Snapdragon 660 menjadi penerus Snapdragon 653 dan 652.

HMD Global belum mengumumkan tanggal peluncuran resmi Nokia 7 dan Nokia 8. Tapi Nokiapoweruser menduga kedua ponsel cerdas itu bakal diperkenalkan ke publik pada Bulan Mei atau Juni 2017.

GSM ARENA | NDTV | HOTMA SIREGAR

Berita terkait

Penembakan Massal di Finlandia, Satu Tewas dan Dua Luka Serius

25 hari lalu

Penembakan Massal di Finlandia, Satu Tewas dan Dua Luka Serius

Kementerian Pendidikan Finlandia terkejut dengan peristiwa penembakan massal di sebuah sekolah di Vantaa, Finlandia

Baca Selengkapnya

Inilah 7 Kunci Finlandia Langganan Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

32 hari lalu

Inilah 7 Kunci Finlandia Langganan Jadi Negara Paling Bahagia di Dunia

Finlandia langganan jadi negara paling bahagia di dunia. Lantas, apa kuncinya?

Baca Selengkapnya

Alasan Finlandia Meraih Peringkat Teratas Urutan Negara Paling Bahagia di Dunia

37 hari lalu

Alasan Finlandia Meraih Peringkat Teratas Urutan Negara Paling Bahagia di Dunia

Ada beberapa faktor yang berkontribusi terhadap pencapaian Finlandia menjadi negara paling bahagia di dunia

Baca Selengkapnya

Finlandia Pertahankan Posisi Teratas Negara Paling Bahagia di Dunia

38 hari lalu

Finlandia Pertahankan Posisi Teratas Negara Paling Bahagia di Dunia

Menurut laporan World Happiness Report, Finlandia bertahan di posisi pertama negara paling bahagia, disusul Denmark dan Islandia

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama, Hampir 18 Jam

44 hari lalu

10 Negara dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama, Hampir 18 Jam

Daftar negara dengan durasi puasa Ramadan terlama pada 2024, di antaranya Nuuk (Greenland) dan Reykjavik (Islandia). Berikut informasi lengkapnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Alexander Stubb, Presiden Baru Finlandia

53 hari lalu

Mengenal Alexander Stubb, Presiden Baru Finlandia

Alexander Stubb dilantik menjadi presiden Finlandia pada Jumat, 2 Maret 2024

Baca Selengkapnya

NATO Gelar Latihan Militer Diikuti 20 Ribu Tentara Termasuk Swedia dan Finlandia

53 hari lalu

NATO Gelar Latihan Militer Diikuti 20 Ribu Tentara Termasuk Swedia dan Finlandia

NATO melakukan latihan militer bersama yang diikuti puluhan ribu tentara.

Baca Selengkapnya

Mengintip Rahasia Kebahagiaan dari 5 Negara Terbahagia di Dunia

54 hari lalu

Mengintip Rahasia Kebahagiaan dari 5 Negara Terbahagia di Dunia

Rahasia 5 negara berikut jadi negeri dengan tingkat kebahagiaan tinggi di dunia. Finlandia, Denmark, Swiss hingga Norwegia.

Baca Selengkapnya

Alexander Stubb Dilantik Jadi Presiden Finlandia, Ini Janjinya

56 hari lalu

Alexander Stubb Dilantik Jadi Presiden Finlandia, Ini Janjinya

Presiden Alexander Stubb berjanji akan memimpin negaranya pada sebuah era baru yakni kemitraan militer dengan negara-negara Barat.

Baca Selengkapnya

Kisah Program Makan Siang Gratis di Berbagai Negara: Di India 23 Anak Pernah Tewas Keracunan

18 Februari 2024

Kisah Program Makan Siang Gratis di Berbagai Negara: Di India 23 Anak Pernah Tewas Keracunan

Program makan siang gratis pernah dilakukan di sejumlah negara. Ada yang berhasil ada yang berbuntut insiden keracunan.

Baca Selengkapnya