Nama iPhone 8 Akhirnya Muncul di Kemasan Retail  

Reporter

Editor

Erwin prima

Rabu, 6 September 2017 15:11 WIB

Bocoran varian warna copper gold iPhone 8. (The Tech Licences)

TEMPO.CO, San Francisco - Pekan lalu, beberapa laporan menyebutkan nama yang diberikan Apple untuk model iPhone versi ulang tahun ke-10, yang hingga kini kebanyakan orang menyebutnya sebagai iPhone 8.

Baca: Bocoran Terbaru iPhone 8: Namanya Tanpa Angka

Jumat lalu, muncul laporan yang menyatakan versi iPhone tersebut sebenarnya akan disebut Apple iPhone Edition. Rumor yang sama menyebutkan sekuel Apple iPhone 7 dan Apple iPhone 7 Plus akan diberi nama Apple iPhone 8 dan Apple iPhone 8 Plus.

Keesokan harinya, rumor lain membuat kondisi semakin membingungkan. Spekulasi itu menyebut iPhone versi ulang tahun ke-10 akan mengusung nama Apple iPhone X.

Hal ini sebenarnya memiliki makna ganda yang masuk akal. X bisa merujuk untuk model premium, seperti yang ditujukan Motorola untuk DROID X pada 2010. Jika dalam kasus iPhone, X dapat digunakan untuk menunjukkan itu adalah unit ponsel ulang tahun ke-10. Bagaimanapun, angka Romawi untuk nomor 10 adalah X.



Tulisan iPhone 8 muncul dari kemasan akhir perangkat itu. (Evan Blass/Phonearena)

Tak hanya sampai di situ. Pada Selasa malam, pembocor terkenal Evan Blass mencuit sepasang gambar yang menurutnya berasal dari desain kotak akhir dua case yang ditujukan untuk varian jajaran Apple iPhone 2017 yang memakai layar OLED.

Baca: Intip Video Steve Jobs Theater, Lokasi Peluncuran iPhone 8

Hanya ada satu ponsel seperti itu yang ditunggu pada 2017, dan itu adalah iPhone ulang tahun ke-10. Karena kedua kotak tersebut mengungkapkan nama model premium iPhone adalah iPhone 8, kita kembali ke awal dengan enam hari tersisa sampai Apple mengumumkannya.

PHONEARENA | ERWIN Z.

Berita terkait

Pejabat AS Terbang ke Arab Saudi Temui Pangeran MBS, Apa yang Dibahas?

10 jam lalu

Pejabat AS Terbang ke Arab Saudi Temui Pangeran MBS, Apa yang Dibahas?

Utusan Joe Biden menemui Pangeran MBS di Arab Saudi untuk membahas sejumlah hal termasuk Palestina.

Baca Selengkapnya

Dua Aktor Pengisi Suara di AS Gugat Perusahaan AI yang Diduga Gunakan Suara Mereka Secara Ilegal

11 jam lalu

Dua Aktor Pengisi Suara di AS Gugat Perusahaan AI yang Diduga Gunakan Suara Mereka Secara Ilegal

Dua aktor pengisi suara menggugat salah satu startup kecerdasan buatan atau AI, yakni Lovo di pengadilan federal Manhattan, AS. Begini kasusnya.

Baca Selengkapnya

Apple Disebut Tengah Garap Model iPhone dengan Bodi yang Lebih Tipis, Ini Detailnya

12 jam lalu

Apple Disebut Tengah Garap Model iPhone dengan Bodi yang Lebih Tipis, Ini Detailnya

Apple tengah menguji desain berbeda untuk perangkat iPhone yang memiliki nama kode D23.

Baca Selengkapnya

Amerika Serikat Tengah Waspada FLiRT Subvarian Covid-19 Baru

13 jam lalu

Amerika Serikat Tengah Waspada FLiRT Subvarian Covid-19 Baru

Data Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat, subvarian Covid-19 dari SARS-CoV-2 disebut FLiRT kini menjadi varian dominan di AS.

Baca Selengkapnya

Apple Disebut Akan Mulai Produksi Panel Layar iPhone 16 pada Bulan Depan

1 hari lalu

Apple Disebut Akan Mulai Produksi Panel Layar iPhone 16 pada Bulan Depan

Hal ini sejalan dengan jadwal produksi Apple yang biasa untuk lini ponselnya termasuk iPhone 16.

Baca Selengkapnya

Bantuan Kemanusiaan Mulai Masuk ke Gaza Lewat Dermaga Buatan Amerika Serikat

1 hari lalu

Bantuan Kemanusiaan Mulai Masuk ke Gaza Lewat Dermaga Buatan Amerika Serikat

Amerika Serikat mulai mengirimkan bantuan kemanusiaan melalui dermaga terapung buatannya di lepas pantai Jalur Gaza.

Baca Selengkapnya

Joe Biden Tanda Tangani Rancangan Undang-undang Penerbangan

2 hari lalu

Joe Biden Tanda Tangani Rancangan Undang-undang Penerbangan

Rancangan undang-undang penerbangan yang ditanda-tangani Joe Biden diharapkan bisa meningkatkan kualitas di sejumlah sektor.

Baca Selengkapnya

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

2 hari lalu

26 Perusahaan Kapas dari Cina Masuk Daftar Hitam Amerika Serikat

26 perusahaan kapas asal Cina tak bisa melakukam impor ke Amerika Serikat karena diduga melakukan kerja paksa ke minoritas warga Uighur.

Baca Selengkapnya

Pembaruan iOS 17.5 Bawa Bug, Foto Lama yang Sudah Dihapus Bisa Muncul Lagi

2 hari lalu

Pembaruan iOS 17.5 Bawa Bug, Foto Lama yang Sudah Dihapus Bisa Muncul Lagi

Dampak dari bug di iOS 17.5 ini dinilai membawa masalah privasi yang sangat besar, sebab foto yang dihapus seharusnya tidak disimpan server Apple.

Baca Selengkapnya

PBB: Dermaga Bantuan Terapung Buatan AS di Gaza Kurang Layak

2 hari lalu

PBB: Dermaga Bantuan Terapung Buatan AS di Gaza Kurang Layak

PBB menyebut dermaga terapung yang baru saja selesai dibangun di Gaza untuk pengiriman bantuan dinilai kurang layak dibandingkan jalur darat

Baca Selengkapnya