Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sony Bakal Rilis Ponsel Baru pada 14 April, Xperia 1 III dan Xperia 10 III?

image-gnews
Sony Xperia 1 III. Kredit: Gizmochina
Sony Xperia 1 III. Kredit: Gizmochina
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sony mengumumkan waktu peluncuran untuk produk smartphone barunya. Raksasa teknologi asal Jepang ini kemungkinan akan merilis model Xperia 1 III dan Xperia 10 III pada Rabu, 14 April 2021.

Baca:
WhatsApp Pay Akhirnya Disetujui Bank Sentral Brasil

Sony Mobile, melalui postingannya di Facebook, mengonfirmasi bahwa acara tersebut akan dimulai pukul dari 16.30 JST atau 14.30 WIB, pada Rabu. Mengingat situasi pandemi Covid-19 yang masih terjadi, kemungkinan besar acara dilakukan virtual dan disiarkan melalui saluran media sosialnya. 

Sony belum memberikan petunjuk lain tentang ponsel barunya itu. Namun, keterangan dari @ZACKBUKS di media sosial Weibo membenarkan bahwa kedua model itu adalah ponsel yang akan dirilis, seperti dikutip Gizmochina, Kamis, 1 April 2021.

Berbicara tentang Xperia 1 III dan Xperia 10 III, keduanya bukanlah hal baru. Bocoran dari kedua perangkat telah memberikan gambaran tentang apa yang diharapkan, seperti desain Xperia 1 III yang mirip dengan pendahulunya.

Xperia 1 III akan memiliki layar OLED 4K HDR CinemaWide berukuran 6,5 inci dengan bezel tipis dan notch. Sedangkan untuk desainnya, diharapkan memiliki bingkai logam di bagian tepinya dan panel kaca di bagian belakang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dari segi kamera, Xperia 1 III dikatakan dibekali teknologi ZEISS dengan lapisan ZEISS T. Sedangkan untuk lensa pada tiga kameranya, Sony akan menyertakan lensa Periscope dan sensor 3D iTOF. 

Sementara Xperia 10 III, akan menjadi smartphone 5G kelas menengah. Sebelumnya pada November 2020, sebuah laporan mengatakan bahwa Sony membatalkan Xperia 10 II Plus dan akan memasukkan 5G di semua perangkat Xperia di masa depan. 

Karena itu, Sony Xperia 10 III yang muncul di daftar Geekbench tampaknya memiliki chipset Snapdragon 690 5G. Bocoran itu juga menunjukkan bahwa model ini memiliki layar 6 inci, ukuran 8.4mm ketebalan, triple-kamera dengan lensa utama 12 MP dan 8 MP kamera depan.

GIZMOCHINA | GADGET NDTV | SONY MOBILE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Vivo X100 Ultra Meluncur dengan Lensa Periskop 200 MP, Harga Mulai Rp 14,5 Juta

7 jam lalu

Vivo X100 Ultra. Foto : vivo
Vivo X100 Ultra Meluncur dengan Lensa Periskop 200 MP, Harga Mulai Rp 14,5 Juta

Vivo X100 Ultra menyita perhatian karena menawarkan sistem kamera ponsel yang tergolong paling mumpuni saat ini. Simak selengkapnya.


Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

8 jam lalu

Ilustrasi anak main ponsel pintar. (Shutterstock.com)
Begini Cara Mengaktifkan Fitur Batasi Penggunaan Smartphone di Android

Android menyediakan fitur yang bisa digunakan penggunanya untuk membatasi penggunaan smartphone dalam sehari agar tidak menjadi kecanduan.


Ponsel Seri iQOO Z9 dan Z9X Bakal Hadir di Indonesia Pekan Depan, Ini Spesifikasinya

22 jam lalu

Robiat Fahlevie, Social Media & Community Manager dan Praditya Andika, Senior Product Manager iQOO Indonesia memperlihatkan 2 varian warna dari iQOO 11 5G. Ini adalah ponsel iQOO pertama yang akan hadir di Indonesia. Foto: Maria Fransisca Lahur
Ponsel Seri iQOO Z9 dan Z9X Bakal Hadir di Indonesia Pekan Depan, Ini Spesifikasinya

iQOO Indonesia akan merilis ponsel terbarunya, iQOO Z9 dan Z9x, pekan depan. Inilah sejumlah spesifikasinya.


Batal Angkat Kaki, Ini 5 Ponsel Meizu yang akan Rilis

1 hari lalu

Ponsel Meizu M6. TEMPO/Charisma Adristy
Batal Angkat Kaki, Ini 5 Ponsel Meizu yang akan Rilis

Meizu melampaui ekspektasi dengan tidak hanya satu, tapi lima rencana peluncuran ponsel baru.


Bocoran Ungkap Laptop Lenovo IdeaPad Slim 5 akan Ditenagai Chip Snapdragon X Plus

1 hari lalu

Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 (Gizmochina)
Bocoran Ungkap Laptop Lenovo IdeaPad Slim 5 akan Ditenagai Chip Snapdragon X Plus

Gambar laptop Laptop Lenovo IdeaPad Slim 5 mengonfirmasi perangkat tersebut ditenagai oleh chipset Snapdragon X Plus.


Inilah Daftar Ponsel Vivo yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

1 hari lalu

vivo ekspansi bisnis ke 6 negara Eropa.
Inilah Daftar Ponsel Vivo yang akan Mendapatkan Pembaruan Android 15

Sejumlah merek telah memiliki daftar ponsel mereka yang akan mendapatkan pembaruan Android 15, salah satunya adalah Vivo.


Power Bank: Mengenali Berbagai Jenis-jenisnya

1 hari lalu

Ada beberapa rekomendasi power bank fast charging dengan kapasitas 10.000-20.000 mAh yang bisa Anda pilih. Berikut ini daftar lengkapnya. Foto: Canva
Power Bank: Mengenali Berbagai Jenis-jenisnya

Power bank solusi praktis untuk mengisi daya ponsel saat bepergian atau dalam situasi mati listrik


Daftar Game yang Tersedia Secara Gratis di PlayStation Store Bulan Ini

1 hari lalu

Ilustrasi PlayStation Store. Playstation.com
Daftar Game yang Tersedia Secara Gratis di PlayStation Store Bulan Ini

Bagi mereka yang belum menjadi anggota Playstation Store Plus, game tersebut tidak dapat diakses kecuali jika mereka berlangganan dahulu.


Spesifikasi Utama iQOO Z9x 5G Dikonfirmasi, Ini Detailnya

1 hari lalu

iQOO Z8 (Gizmochina)
Spesifikasi Utama iQOO Z9x 5G Dikonfirmasi, Ini Detailnya

iQOO Z9x 5G disebut-sebut sebagai ponsel tertipis di India dengan unit baterai besar 6.000mAh.


Huawei MateBook X Pro 2024 dengan Prosesor Intel Meteor Lake Diluncurkan ke Pasar Global

2 hari lalu

Laptop Huawei MateBook D14 terbaru. Huawei
Huawei MateBook X Pro 2024 dengan Prosesor Intel Meteor Lake Diluncurkan ke Pasar Global

MateBook X Pro 2024 dirilis awal tahun di China dan dipasarkan sebagai alternatif yang lebih murah dari Apple MacBook Air.