Nokia Menang, HTC One Mini Dilarang di Inggris  

Reporter

Editor

Erwin prima

Selasa, 3 Desember 2013 21:27 WIB

Seorang pengunjung mencoba ponsel contoh di acara peluncuran ponsel pintar HTC One di London, Inggris, Selasa (19/2). HTC One dibuat dengan aluminium unibody tanpa celah berlayar 4,7 inci. REUTERS/Toby Melville

TEMPO.CO, London - Dari semua permusuhan dalam perkara paten yang berkecamuk di dunia ponsel cerdas selama beberapa tahun terakhir, perseteruan antara HTC dan Nokia menjadi salah satu yang paling brutal.

Setelah memaksa HTC untuk mengubah mikrofon dan radio di perangkat One, Nokia kini memenangkan putusan kunci yang melarang HTC One Mini dijual di Inggris, yang efektif berlaku mulai 6 Desember.

Penjualan HTC One juga masih berisiko diblokir, tetapi hakim dalam kasus ini mengakui bahwa pelarangan model Mini "cukup" menyebabkan kerugian pada produsen yang sudah berisiko mengalami penurunan penjualan dengan cepat itu. Juri pun memberikan waktu bagi HTC untuk mengajukan banding.

Adapun HTC menyatakan bahwa komponen hardware itu terlalu kecil untuk membenarkan larangan langsung pada One. Namun HTC masih harus menangguhkan impor ke Inggris sampai sidang kedua mencapai kesimpulan.

Paten cenderung menjadi aliran pendapatan yang semakin penting bagi Nokia setelah menyelesaikan penjualan perangkat dan layanan bisnisnya kepada Microsoft.

Perusahaan itu sebelumnya memerinci fokus masa depannya untuk Unit Advanced Technologies yang menangani paten lisensinya. Nokia mengatakan unit bisnis itu akan menandatangani lebih banyak perjanjian dengan perusahaan yang saat ini "tanpa lisensi", dan mulai melisensi hak paten yang mereka biarkan tanpa lisensi, sementara mereka menjalankan bisnis handset.


Simak berita tekno lainnya di sini.

ENGADGET | ZDNET

Berita lain
Status Facebook Bisa Deteksi Sifat Psikopat
Google Hapus Kata 'Kondom' dan 'Puasa'
5 Mitos Tentang Teknologi Cloud di Indonesia
Amazon Akan Kirim Pesanan dengan Quadcopter
Merasa Tersindir, Lindsay Lohan Gugat Game GTA V

Berita terkait

Oppo, Merek Smartphone Terlaris Kedua di Indonesia

14 November 2017

Oppo, Merek Smartphone Terlaris Kedua di Indonesia

Pangsa pasar Oppo Electronics mencapai 24 persen, terpaut 8 persen dari pemimpin pasar.

Baca Selengkapnya

Anak Suka Main Gadget, Kapan Waktunya Periksa Mata

30 Oktober 2017

Anak Suka Main Gadget, Kapan Waktunya Periksa Mata

Untuk mengurangi pemakaian gadget dan pengaruhnya pada mata, ajak anak beraktivitas di luar ruangan.

Baca Selengkapnya

2 Gangguan Perilaku Anak yang Candu Gadget

21 Oktober 2017

2 Gangguan Perilaku Anak yang Candu Gadget

Kondisi anggota keluarga yang berjarak satu sama lain gara-gara gadget disebut technoference.

Baca Selengkapnya

Jawab Pertanyaan Ini Tanda Ayah Bunda Mencandu Gadget

21 Oktober 2017

Jawab Pertanyaan Ini Tanda Ayah Bunda Mencandu Gadget

Ayah bunda harus tahu, gara-gara gadget, anak merasa bersaing dengan teknologi demi menarik perhatian orang tua.

Baca Selengkapnya

Anak Candu Gadget? Atasi dengan 'Deal Bersama'

20 Oktober 2017

Anak Candu Gadget? Atasi dengan 'Deal Bersama'

Tips bagaimana berkompromi antara orang tua dan anak soal gadget

Baca Selengkapnya

Mau Beli Headphone? Simak Ini, Suaranya Sejernih Berlian

16 Oktober 2017

Mau Beli Headphone? Simak Ini, Suaranya Sejernih Berlian

Headphone ini disebut sebagai beberapa headphone bluetooth terbaik yang ada di pasaran. Harganya 7 jutaan

Baca Selengkapnya

Waspada Ada Situs Penipuan Mencatut JD.ID, Jual Samsung S7 2 Juta

14 Oktober 2017

Waspada Ada Situs Penipuan Mencatut JD.ID, Jual Samsung S7 2 Juta

Situs penipuan mencatut nama dan logo JD.ID yakni www.jd.id-promo-murah.com.

Baca Selengkapnya

Sehari, Anak Usia 2-5 Tahun Maksimal 1 jam Bermain Gawai

30 September 2017

Sehari, Anak Usia 2-5 Tahun Maksimal 1 jam Bermain Gawai

Steve Jobs dan Bill Gates membatasi anak-anak mereka dalam bermain gawai.

Baca Selengkapnya

Ponsel Aman dari Kuman dengan Menggunakan PhoneSoap

25 September 2017

Ponsel Aman dari Kuman dengan Menggunakan PhoneSoap

Selain membersihkan ponsel dengan inovasi sinar ultraviolet, PhoneSoap juga membuat ponsel terisi penuh.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Mi A1 Dirilis di Indonesia, Apa Kelebihannya?

20 September 2017

Xiaomi Mi A1 Dirilis di Indonesia, Apa Kelebihannya?

Xiaomi merilis ponsel terbarunya Mi A1 di Jakarta, yang dibandrol dengan harga Rp 3,09 juta.

Baca Selengkapnya