Ini Daftar Smartphone Xiaomi dan Jadwal Peluncuran MIUI 10

Reporter

Terjemahan

Editor

Erwin Prima

Kamis, 7 Juni 2018 21:06 WIB

MIUI 10. gadgets.ndtv.com

TEMPO.CO, New Delhi - Xiaomi secara resmi meluncurkan MIUI 10 secara global bersamaan dengan peluncuran Redmi Y2 di India hari ini, 7 Juni 2018, sebagaimana dilaporkan GSM Arena.

Antarmuka baru ini berfokus pada kecepatan, UI yang dirancang ulang, notifikasi suara baru yang keren dan potret bokeh tanpa kamera kedua.

Baca: MIUI 10 Meluncur Secara Global, Bokeh Tak Perlu Kamera Ganda
Baca: Ini Smartphone Xiaomi Pertama yang Kebagian MIUI 10
Baca: Kabar Baik untuk Mi Fans: MIUI 10 Segera Rilis, Ini Tanggalnya

Jadwal peluncuran MIUI 10 Beta. Kredit: GSM Arena

MIUI 10 Global ROM Beta akan diluncurkan mulai pertengahan Juni untuk handset Xiaomi pilihan, sementara versi stabilnya akan tiba pada bulan September.

MIUI 10 Global ROM Beta akan memulai debutnya pada Mi Mix 2, Mi 6, Mi 5s Plus, Mi 5s, Mi 5, Mi 4, Mi 3, Mi Note 2, Mi Max 2, dan Mi Max.

Advertising
Advertising

Juga, akan datang ke Redmi Note 5, Redmi Note 5 Pro, Redmi Note 5A, Redmi Note 5A Prime, Redmi Note 3, Redmi Note 4X, Redmi Note 4 (TW), Redmi Note 3, Redmi 5, Redmi 5A, Redmi 4, Redmi 4A, Redmi 3S, Redmi Y2, Redmi Y1 Lite, dan Redmi Y1.

Setelah versi beta, versi MIUI baru akan tersedia melalui build stabil untuk semua perangkat yang memenuhi syarat. Xiaomi belum menentukan jadwal kapan pun, meskipun disebutkan bahwa build stabil akan diluncurkan mulai bulan September.

Xiaomi telah merancang MIUI 10 Global ROM dengan menjaga empat elemen utama, yaitu kecepatan, desain, suara, dan fitur AI Portrait. "Ini memastikan bahwa kelancaran MIUI secara keseluruhan telah meningkat lebih dari 10 persen dari versi pendahulunya," kata Sudeep Sahu, Manajer Produk Xiaomi India, 7 Juni 2018.

Untuk menyoroti peningkatan kinerja MIUI 10 Global ROM, Xiaomi menunjukkan perbandingan antara MIUI 10 berdasarkan Redmi Note 5 Pro dengan Samsung Experience 9.0 yang menjalankan Galaxy J7 Duo. Melalui perbandingan itu, Sahu menyimpulkan bahwa MIUI baru menghasilkan tiga kali lebih cepat daripada Samsung Experience 9.0.

GSM ARENA | NDTV

Berita terkait

Ponsel Asing Bakal Disortir Balai Pengujian Perangkat, Dilarang Jual Bila Gagal Uji

1 hari lalu

Ponsel Asing Bakal Disortir Balai Pengujian Perangkat, Dilarang Jual Bila Gagal Uji

Balai Pengujian Perangkat Telekomunikasi di Tapos, Depok, akan menjadi gerbang bagi produk gawai asing yang akan masuk ke pasar Indonesia.

Baca Selengkapnya

Disebut-sebut Versi Rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro, Xiaomi 14 SE Diperkirakan Dirilis di India Bulan Depan

3 hari lalu

Disebut-sebut Versi Rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro, Xiaomi 14 SE Diperkirakan Dirilis di India Bulan Depan

Xiaomi 14 SE, yang dikabarkan bakal diluncurkan di India pada Juni 2024, bisa jadi merupakan rebranding dari Xiaomi Civi 4 Pro.

Baca Selengkapnya

Galaxy S24 Bantu Samsung Kembali ke Puncak Pasar Smartphone Global Awal 2024

4 hari lalu

Galaxy S24 Bantu Samsung Kembali ke Puncak Pasar Smartphone Global Awal 2024

Laporan terkini dari Canalys memperkirakan total 296,2 juta smartphone telah didistribusikan di dunia sepanjang kuartal pertama tahun ini.

Baca Selengkapnya

Peluncuran Tablet Pertama Poco, Ini Bocoran Spesifikasinya

5 hari lalu

Peluncuran Tablet Pertama Poco, Ini Bocoran Spesifikasinya

Meski Xiaomi belum membuat pernyataan resmi apa pun terkait spesifkasi tablet itu, namun sejumlah bocoran telah mengungkapkan detailnya.

Baca Selengkapnya

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

7 hari lalu

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

Pada 35 tahun lalu, pengusaha Jepang Konosuke Matsushita pendiri Panasonic Corporation meninggal. Ini kisahnya membangun perusahaan elektronik itu.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

8 hari lalu

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

Perangkat Xiaomi dengan nomor model "24053PY09C", nama kode "chenfeng", dan nama pemasaran Xiaomi Civi 4 telah muncul di Google Play Console.

Baca Selengkapnya

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

10 hari lalu

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

Honor dan Huawei menempati posisi pertama pangsa pasar ponsel pintar di negara asalnya, Cina., menurut IDC

Baca Selengkapnya

Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

11 hari lalu

Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

Google perbaiki patch keamanan Pixel 8. Perbaiki errorr kamera.

Baca Selengkapnya

Ponsel Jadul Xiaomi Akan Mendapat Pembaruan HyperOS, Ini Daftar Peningkatannya?

12 hari lalu

Ponsel Jadul Xiaomi Akan Mendapat Pembaruan HyperOS, Ini Daftar Peningkatannya?

Xiaomi bakal melakukan pembaruan HyperOS ke smartphone seri jadulnya, Mi 10. Pembaruan sistem operasi dilakukan secara bertahap ke semua serinya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

13 hari lalu

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: YouTube Perkuat Fitur Layanan Belanja, HyperOS Terpasang di Redmi Note 13, Fakta Gunung Ruang

Topik tentang YouTube mengembangkan fitur belanja baru yang bersaing dengan TikTok Shop menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.

Baca Selengkapnya