Selamat Datang Smartphone Lipat Samsung Galaxy Fold

Reporter

Tempo.co

Editor

Erwin Prima

Rabu, 20 Februari 2019 16:03 WIB

Samsung Galaxy Fold. Kredit: The Verge

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa minggu terakhir, perusahaan Samsung membocorkan rencana peluncuran sebuah smartphone lipat pertama yang akan diberi nama Samsung Galaxy Fold.

Baca: Samsung Luncurkan Ponsel Lipat Bareng Galaxy S10 Pekan Depan
Baca: Samsung Pastikan Peluncuran Smartphone Lipat pada 20 Februari

Berita ini datang dari pembocor ulung, Evan Blass, yang mengungkapkan detail dari keluarga smartphone Galaxy S10 ini sepanjang 2019 dan menjelang peluncurannya besok.

Selama proses peluncuran tersebut, ia mengaku Samsung banyak diberi kemudahan. Ia mengatakan Samsung telah membocorkan banyak hal kepada konsumen mengenai Galaxy Fold, puncaknya adalah dengan keluarnya sebuah iklan TV yang ditayangkan perdana di Norwegia.

“Pendapat mengenai smartphone ini pasti akan sangat beragam. Setidaknya penggunaan nama Galaxy Fold lebih baik daripada Galaxy F yang memberi kesan kurang menarik dan kurang mencolok di telinga saya. Selain itu dari segi tata bahasa Galaxy F kurang kuat,” kata Evan.

Advertising
Advertising

Bagaimanapun, kita akan tahu lebih banyak mengenai smartphone lipat pertama dari Samsung ini setelah acara gala perusahaan pada peluncuran seri Galaxy S10 pada Rabu, 20 Februari pukul 11 pagi PT (atau Kamis, 21 Februari pukul 02.00 dini hari WIB) di Bill Graham Civic Auditorium di San Francisco.

Evan mengatakan, desas desus mengenai kehadiran smartphone lipat dari Samsung ini sudah ada sejak dua tahun yang lalu. ”Tidak butuh waktu lama untuk mewujudkan teknologi kompleks baru,” kata Evan.

NABILA HANUM | THEVERGE.COM | CNET.COM

Berita terkait

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

1 hari lalu

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

Sebuah laporan terbaru dari Korea Selatan mengungkapkan fitur sensor kesehatan penting yang dapat dimiliki Samsung Galaxy Watch 7.

Baca Selengkapnya

Kompetisi STEM Samsung Solve for Tomorrow Kembali Digelar, Kini Dibuka untuk Mahasiswa

1 hari lalu

Kompetisi STEM Samsung Solve for Tomorrow Kembali Digelar, Kini Dibuka untuk Mahasiswa

Tahun ini Samsung Solve for Tomorrow turut dibuka untuk kalangan mahasiswa (D3, D4 dan S1) guna menjangkau lebih banyak penerima manfaat.

Baca Selengkapnya

Resmi Diluncurkan di China, Ini 5 Fitur Utama Samsung Galaxy C55

4 hari lalu

Resmi Diluncurkan di China, Ini 5 Fitur Utama Samsung Galaxy C55

Galaxy C55 5G menjadi ponsel pertama Samsung yang menampilkan sampul belakang kulit vegan premium yang dihiasi dengan desain jahitan.

Baca Selengkapnya

5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

6 hari lalu

5 Chaebol dari Korea Selatan di Dunia Nyata

Kalangan Chaebol memiliki kekayaan dan pengaruh besar di Korea Selatan. Dinamika kehidupan mereka kerap dijadikan cerita drakor.

Baca Selengkapnya

Samsung Galaxy C55 5G dengan Snapdragon 7 Gen 1 Muncul di Geekbench

10 hari lalu

Samsung Galaxy C55 5G dengan Snapdragon 7 Gen 1 Muncul di Geekbench

Samsung Galaxy C55 5G diharapkan menampilkan layar OLED 6,67 inci dengan resolusi FHD+ 1080x2400 piksel dan kerapatan piksel 450 ppi.

Baca Selengkapnya

Adu Fitur Ponsel Lipat Galaxy Z Fold 6 Versus Pixel Fold, Mana yang Unggul?

10 hari lalu

Adu Fitur Ponsel Lipat Galaxy Z Fold 6 Versus Pixel Fold, Mana yang Unggul?

Galazy Z Fold 6 yang akan dirilis pafa pertengahan 2024 kerap dibandingkan dengan Pixel Fold yang ramai dipakai sejak tahun lalu.

Baca Selengkapnya

12 Daftar Harga HP Samsung 1 Jutaan dengan Fitur Bagus

10 hari lalu

12 Daftar Harga HP Samsung 1 Jutaan dengan Fitur Bagus

Bagi Anda yang sedang mencari HP murah, berikut ini harga HP Samsung 1 jutaan beserta spesifikasi lengkapnya.

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi HP Fast Charging dari Berbagai Merek

12 hari lalu

10 Rekomendasi HP Fast Charging dari Berbagai Merek

Fitur fast charging kini banyak ditemukan di model HP terbaru. Berikut rekomendasi HP fast charging dari berbagai merek dan keunggulannya.

Baca Selengkapnya

6 Rekomendasi Power Bank Fast Charging dengan Kapasitas 10.000-20.000 mAh

13 hari lalu

6 Rekomendasi Power Bank Fast Charging dengan Kapasitas 10.000-20.000 mAh

Ada beberapa rekomendasi power bank fast charging dengan kapasitas 10.000-20.000 mAh yang bisa Anda pilih. Berikut ini daftar lengkapnya.

Baca Selengkapnya

5 Cara Screenshot di HP Samsung dengan Mudah dan Cepat

13 hari lalu

5 Cara Screenshot di HP Samsung dengan Mudah dan Cepat

Ada beberapa cara screenshot di HP Samsung. Salah satunya bisa dengan mengusapkan tangan ke layar. Ketahui cara lain yang praktis di sini.

Baca Selengkapnya