Lenovo Luncurkan Teknologi Pintar Saling Terkoneksi di MWC 2019

Reporter

Tempo.co

Editor

Erwin Prima

Minggu, 3 Maret 2019 15:00 WIB

PC Lenovo Legion C730. engadget.com

TEMPO.CO, Jakarta - Pada MWC 2019, Lenovo menghadirkan teknologi pintar kepada pengguna yang lebih luas melalui peluncuran berbagai produk baru dalam portofolionya, mulai dari PC dan perangkat pintar, hingga teknologi data center yang canggih beserta solusinya.

Baca: Lenovo Sasar Top 5 Pangsa Pasar Smartphone Indonesia

Lini produk terbaru Lenovo menghadirkan berbagai perangkat pintar yang mencakup ThinkPad, IdeaPad and IdeaCentre PCs, serta beberapa smartphone terbaru keluaran Motorola, termasuk beberapa inovasi seperti moto g family dan moto z3 dengan 5G Moto Mod yang baru saja diluncurkan.

Lenovo Data Center Group juga menghadirkan ThinkSystem SE350 edge server terbaru yang termasuk dalam lini perangkat tercanggih, dengan solusi IoT dan edge computing baru.

Lenovo memperkenalkan anggota terbaru dari lini produk Thinkpad, yaitu T490s, T490, T590, X390 dan X390 Yoga. Dengan 140 juta unit yang telah terjual hingga saat ini, ThinkPad selalu fokus pada desain dan kualitas, dengan menghadirkan keamanan terbaik, durabilitas, dan pengalaman mobile yang elegan.

Di tahun 2019, Lenovo menerapkan prinsip Intelligent Conectivity melalui berbagai filosofi engineering yang fundamental.

Advertising
Advertising

Lenovo turut memperkenalkan laptop Lenovo 14w dengan Windows 10 dan Lenovo 14e Chromebook yang ditujukan untuk meningkatkan produktivitas pekerja frontliner.

Pekerja frontliner atau firstliner merupakan kontributor penting dalam segmen usaha besar seperti di sektor ritel, perhotelan, pariwisata, dan manufaktur, meskipun sering terabaikan pada alokasi PC perusahaan.

Dengan memberikan PC pada pekerja frontliner seperti Lenovo 14w dan 14e Chromebook, perusahaan dapat menghargai nilai mereka yang sebenarnya, sekaligus meningkatkan kolaborasi dan kontribusi pekerja yang berada di garda depan perusahaan ini.

Terakhir, Lenovo meluncurkan ThinkVision M14 mobile display dan X1 ANC Headphone untuk memaksimalkan fleksibilitas kolaborasi jarak jauh. M14 dilengkapi layar yang lebih luas dan berbagi konten menjadi lebih mudah bagi pekerja, sementara X1 ANC Headphones telah disesuaikan secara profesional oleh Dolby untuk meningkatkan kualitas audio dalam berkomunikasi maupun melakukan perintah suara.

Berita terkait

10 Rekomendasi Tablet untuk Menggambar dengan Fitur Menarik

1 hari lalu

10 Rekomendasi Tablet untuk Menggambar dengan Fitur Menarik

Jika Anda sedang mencari tablet untuk menggambar dengan fitur yang mumpuni, simak rekomendasi tablet untuk menggambar berikut ini.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

14 hari lalu

Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

Berikut rekomendasi laptop gaming murah lengkap dengan harga dan spesifikasinya. Laptop gaming umumnya sudah dibekali dengan pendingin khusus.

Baca Selengkapnya

5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

28 hari lalu

5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

Tak perlu bingung saat akan membeli laptop. Berikut ini rekomendasi laptop untuk mahasiswa yang ramah kantong dengan kualitas terbaik.

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

28 hari lalu

10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

Kini sudah tersedia banyak pilihan laptop sesuai kebutuhan. Jika budget Anda tidak besar, berikut rekomendasi laptop 5 jutaan.

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi Laptop Gaming Mulai dari 10 Jutaan

32 hari lalu

10 Rekomendasi Laptop Gaming Mulai dari 10 Jutaan

Rekomendasi laptop gaming Rp 10 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Advan, Asus, Axioo, HP, Lenovo, hingga MSI.

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

32 hari lalu

10 Rekomendasi Laptop Rp 5 Jutaan, Bisa untuk Multitasking

Berikut rekomendasi laptop Rp5 jutaan dari berbagai merek ternama, mulai dari Acer, Asus, HP, hingga Lenovo dengan SSD sampai 512 GB.

Baca Selengkapnya

Lenovo Tab M11 Meluncur di India, Ini Spesifikasinya

36 hari lalu

Lenovo Tab M11 Meluncur di India, Ini Spesifikasinya

Tablet Lenovo terbaru Tab M11 dilengkapi dengan chipset MediaTek Helio G88 memiliki sertifikasi TUV Rheinland Low Blue Light untuk kenyamanan menonton

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi Laptop Rp 3 Jutaan Terbaru dengan Fitur Lengkap

39 hari lalu

10 Rekomendasi Laptop Rp 3 Jutaan Terbaru dengan Fitur Lengkap

Berikut ini deretan rekomendasi laptop Rp3 jutaan dengan fitur lengkap dari berbagai merek, mulai dari Asus, Axioo, HP, hingga Lenovo.

Baca Selengkapnya

Laptop Lenovo dengan Prosesor Snapdragon X Elite Muncul di Geekbench, Ini Detailnya

2 Maret 2024

Laptop Lenovo dengan Prosesor Snapdragon X Elite Muncul di Geekbench, Ini Detailnya

Prosesor ini juga dilengkapi dengan CPU Qualcomm Oryon yang dirancang khusus, menjanjikan kinerja yang lebih baik dibandingkan para pesaingnya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Apple Car Stop, Laptop Layar Transparan, dan Puncak Hujan Terlewati

1 Maret 2024

Top 3 Tekno: Apple Car Stop, Laptop Layar Transparan, dan Puncak Hujan Terlewati

Top 3 Tekno pada Jumat pagi 1 Maret 2024, diawali dari artikel tentang Apple yang telah membatalkan proyek mobil listrik perdananya, Apple Car.

Baca Selengkapnya