Panitia Tambah Tenggat Cetak Kartu Baru Peserta UTBK SBMPTN

Sabtu, 4 Juli 2020 13:03 WIB

Peserta UTBK 2019. (FOTO: ANTARA)

TEMPO.CO, Bandung - Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) memperpanjang tenggat pencetakan ulang kartu Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) peserta Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2020. Waktu perpanjangannya hingga dua hari yaitu Sabtu dan Ahad sore, 4-5 Juli 2020.

“Karena masih ada beberapa yang belum cetak kartu baru jadi dikasih kesempatan,” kata Ketua LTMPT M. Nasih, Sabtu 4 Juli 2020.

Dari dua akun resmi LTMPT di media sosial, batas akhir cetak kartu baru bagi peserta ujian tahap atau gelombang pertama ditetapkan hingga Sabtu 4 Juli 2020 pukul 16.00 WIB. Mereka adalah yang telah ditetapkan akan mengikuti UTBK 5-14 Juli. Sementara tenggat cetak kartu baru sampai Ahad 5 Juli 2020 pukul 16.00 WIB diberikan untuk peserta ujian tahap dua 20-29 Juli.

Hingga Jumat 3 Juli 2020 pukul 09.00 WIB jumlah peserta ujian yang mencetak ulang kartu ujiannya total sebanyak 666.920 orang atau 94,75 persen. Angka itu bertambah dari tenggat awal Kamis 2 Juli 2020 pukul 14.00 WIB. Saat itu jumlah peserta yang mencetak ulang kartu ujian baru UTBK SBMPTN 2020 total sebanyak 657.094 orang atau 93,35 persen.

Sebelumnya pendaftar yang memegang kartu lama ujian tercatat sebanyak 703.875 orang. Menjelang dimulainya UTBK panitia meminta mereka mencetak ulang kartu peserta. Alasan utama panitia karena ada relokasi waktu dan tempat ujian terkait protokol kesehatan pandemi Covid-19 di daerah lokasi ujian.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Top 3 Tekno: Kenaikan UKT, Proyek Google untuk Israel, Polusi Udara dan Cina

1 jam lalu

Top 3 Tekno: Kenaikan UKT, Proyek Google untuk Israel, Polusi Udara dan Cina

Berita tentang kenaikan UKT di ITB masih mengisi Top 3 Tekno Berita Terkini.

Baca Selengkapnya

Asam Lambung Naik dan Pingsan, Peserta UTBK SNBT Gagal Tuntaskan Ujian

3 jam lalu

Asam Lambung Naik dan Pingsan, Peserta UTBK SNBT Gagal Tuntaskan Ujian

Seorang peserta UTBK SNBT harus dilarikan ke rumah sakit karena jatuh pingsan, Jumat, 4 April. Persiapan jangan hanya dengan belajar giat.

Baca Selengkapnya

Peserta UTBK SNBT 2024 di Unej Dilarikan ke RS, Pingsan Akibat Asam Lambung

3 jam lalu

Peserta UTBK SNBT 2024 di Unej Dilarikan ke RS, Pingsan Akibat Asam Lambung

Seorang peserta tak bisa melanjutkan tes UTBK SNBT lantaran pingsan akibat asam lambung.

Baca Selengkapnya

UTBK SNBT 2024 Hari Kelima, Dirjen Dikti Pantau Kesiapan dan Pengawasan di ITS

4 jam lalu

UTBK SNBT 2024 Hari Kelima, Dirjen Dikti Pantau Kesiapan dan Pengawasan di ITS

Dirjen Dikti memantau pelaksanaan UTBK SNBT di ITS.

Baca Selengkapnya

Mengenal Sistem Pembobotan Nilai UTBK 2024

4 jam lalu

Mengenal Sistem Pembobotan Nilai UTBK 2024

Salah satu hal yang perlu diketahui peserta adalah sistem pembobotan nilai UTBK 2024.

Baca Selengkapnya

Ragam Cerita Orang Tua Temani Anak Ikut UTBK di UNJ

18 jam lalu

Ragam Cerita Orang Tua Temani Anak Ikut UTBK di UNJ

Tak sedikit peserta UTBK di UNJ yang ditemani oleh orang tuanya.

Baca Selengkapnya

Pelaksanaan UTBK SNBT di UNJ Sempat Alami Putus Koneksi

21 jam lalu

Pelaksanaan UTBK SNBT di UNJ Sempat Alami Putus Koneksi

Sampai hari ini, ada sekitar 95 persen peserta yang mengikuti UTBK.

Baca Selengkapnya

Peserta Sakit DBD Sebelum UTBK, Ini Kata Panitia di UNJ

23 jam lalu

Peserta Sakit DBD Sebelum UTBK, Ini Kata Panitia di UNJ

Ada berbagai cerita di tengah pelaksanaan UTBK SNBT di UNJ, diantaranya ada peserta yang sakit DBD.

Baca Selengkapnya

UTBK di UNJ: Dua Peserta Pingsan, Diduga karena Stres

23 jam lalu

UTBK di UNJ: Dua Peserta Pingsan, Diduga karena Stres

Seluruh peserta UTBK UNJ sebanyak 30.364 orang yang terbagi atas 132 sesi dimana setiap hari dilakukan ujian sebanyak 2 sesi.

Baca Selengkapnya

Kenaikan UKT di ITB dan Temuan Senyawa Penghambat Kanker Mengisi Top 3 Tekno Hari Ini

1 hari lalu

Kenaikan UKT di ITB dan Temuan Senyawa Penghambat Kanker Mengisi Top 3 Tekno Hari Ini

Kenaikan UKT bagi mahasiswa angkatan 2024 di ITB memuncaki Top 3 Tekno Tempo hari ini, Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya